Dandim 1601/Sumba Timur Hadiri Acara Rapat Pleno Terbuka Penetapan Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Kabupaten Sumba Timur

arashnews.com -  Komandan Kodim 1601/Sumba Timur Letkol Arh Doman Endro Pramono. turut hadir dalam Rapat Pleno Terbuka untuk penetapan pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati terpilih pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Sumba Timur tahun 2024. Acara tersebut dilaksanakan di Aula hotel Padadita jalan Airlangga , Kelurahan Prailiu, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur. Kamis (09/01/2024)


Acara ini dihadiri oleh berbagai elemen penting, antara lain Bupati Sumba Timur / diwakili, Ketua DPRD Kabupaten Sumba Timur/diwakili, Ketua KPU,Sekretaris KPU dan  anggota Komisioner KPU Kabupaten Sumba Timur, Ketua Bawaslu beserta anggota Komisioner Kabupaten Sumba Timur, Kepala Kejaksaan Negeri Waingapu/diwakili, Ketua Pengadilan Negeri Waingapu, Kapolres Sumba Timur, Dandim 1601/Sumba Timur, Kepala Badan Kesbangpol Kabupaten Sumba Timur/diwakili, Pimpinan Partai politik peserta Pemilukada tahun 2024/mewakili dan Insan pers.


(Pendim 1601/ST)

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Ad Placement

Ad Placement