Index Berita
Pamwil dan Komsos di Kotabaru: Babinsa Jadi Garda Terdepan Jaga Keamanan Desa
- calendar_month 7 jam yang lalu
- visibility 3
- 0Komentar
Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende melaksanakan kegiatan Pamwil (Pengamanan Wilayah) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Desa Niopanda pada Jumat pagi, pukul 09.25 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus mempererat hubungan antara TNI-AD dan masyarakat setempat. Koptu Mohamad Samin selaku Babinsa hadir langsung dalam kegiatan tersebut, […]
Air Bersih Mengalir, Babinsa Koramil Mollo Utara Bantu Warga Netpala
- calendar_month 8 jam yang lalu
- visibility 3
- 0Komentar
TTS| Babinsa Koramil 1621-03/Mollo Utara, Serka Buang YB, kembali menunjukkan peran aktif TNI AD dalam membantu masyarakat.Pada Jumat, 16 Januari 2026, bertempat di Desa Netpala, Kecamatan Mollo Utara, Babinsa melaksanakan instalasi kran air bantuan sumur bor dari BPD. Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA hingga selesai, dengan fokus pemasangan instalasi di gigitseluruh titik kran yang telah ditentukan. Hasilnya, air telah mengalir dengan […]
Yonarmed 12 Kostrad Perkuat Kepedulian Sosial di Wilayah Perbatasan RI–RDTL
- calendar_month 8 jam yang lalu
- visibility 3
- 0Komentar
Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan pembagian sembako kepada warga kurang mampu di Desa Dualaus, Kecamatan Kakuluk Mesak, Kabupaten Belu. Kegiatan ini merupakan bagian dari program pembinaan teritorial Satgas dalam rangka membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat di wilayah perbatasan negara. Pelaksanaan kegiatan tersebut dilakukan melalui kerja sama dengan Kementerian Agama Kabupaten Belu, […]
Pererat Kebersamaan, Babinsa dan Warga Laksanakan Gotong Royong
- calendar_month 8 jam yang lalu
- visibility 3
- 0Komentar
Pekat, NTB – Dalam rangka meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap kebersihan lingkungan, Koramil 1614-05/Pekat melaksanakan kegiatan teritorial pada Jumat, 16 Januari 2026. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Desa Kadindi Atas, Sertu Sukrin, bersama warga binaan di Dusun Pusaka. Kegiatan teritorial ini dikemas dalam bentuk komunikasi sosial (komsos) yang dipadukan dengan gotong royong Jumat Bersih. Babinsa bersama […]
Patroli Malam Babinsa Ciptakan Lingkungan Aman di Dusun Madalibi
- calendar_month 8 jam yang lalu
- visibility 3
- 0Komentar
Dompu, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Koramil 1614-01/Dompu melaksanakan kegiatan patroli ronda malam pada Jumat, 16 Januari 2026. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Desa Madaprama, Serka Irfan, bersama warga binaan di Dusun Madalibi, Kecamatan Dompu. Ronda malam ini menjadi salah satu upaya Babinsa dalam menciptakan situasi wilayah yang aman dan kondusif. […]
Patroli Malam Babinsa Koramil Sambelia, Ajak Warga Hindari Judi Online dan Miras
- calendar_month 8 jam yang lalu
- visibility 3
- 0Komentar
Lombok Timur – Babinsa Koramil 1615-03/Sambelia, Serda M. Hapipi, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Desa Senanggalih, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur, sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), serta menciptakan situasi wilayah yang aman dan kondusif. Jumat (16/01/2026). Dalam kegiatan patroli tersebut, Babinsa memberikan imbauan kepada anak-anak dan remaja yang masih duduk di […]
Babinsa Lenek Patroli Humanis, Perkuat Kamtibmas dan Kesadaran Kebersihan Warga
- calendar_month 8 jam yang lalu
- visibility 3
- 0Komentar
Lombok Timur – Babinsa Desa Lenek Serka Amir Muzakkar melaksanakan kegiatan Patroli Kongkow-Kongkow bersama warga masyarakat bertempat di Desa Lenek, Kecamatan Lenek, Kabupaten Lombok Timur. Jumat (16/01/2026). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan himbauan kepada warga agar selalu menjaga kebersihan lingkungan, khususnya membersihkan got dan tempat-tempat yang berpotensi menjadi genangan air. Hal ini penting untuk mencegah […]
Patroli Malam Babinsa Desa Lepadi, Remaja Diberi Edukasi Penggunaan HP
- calendar_month 8 jam yang lalu
- visibility 4
- 0Komentar
Hu’u, NTB – Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Pada Jumat malam, 16 Januari 2026, Babinsa Desa Lepadi, Sertu Ruslan, melaksanakan kegiatan patroli ronda malam bersama warga binaan di Dusun Wera, Desa Lepadi, Kecamatan Hu’u. Kegiatan ronda malam ini merupakan bagian dari upaya pembinaan teritorial Babinsa guna memperkuat sinergi […]
Patroli Malam Babinsa Hu’u Imbau Remaja Tidak Berkeluyuran Larut Malam
- calendar_month 9 jam yang lalu
- visibility 3
- 0Komentar
Hu’u, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u melaksanakan kegiatan patroli ronda malam pada Jumat, 16 Januari 2026. Kegiatan tersebut dilakukan oleh Babinsa Desa Daha, Sertu Abdullah Maulana, di Dusun Tolondaza, Desa Daha, Kecamatan Hu’u. Patroli ronda malam ini bertujuan untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif serta meningkatkan kepedulian […]
Babinsa Desa Labuhan Bajo Sampaikan Imbauan Tegas Hadapi Cuaca Ekstrem
- calendar_month 10 jam yang lalu
- visibility 2
- 0Komentar
Utan, Sumbawa — Sebagai bentuk kepedulian terhadap warga binaan serta upaya memastikan situasi wilayah tetap aman dan kondusif, Babinsa Desa Labuhan Bajo Koramil 1607-09/Utan Rhee Kodim 1607/Sumbawa, Sertu Ahmad Paesal, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga pesisir, Jumat (16/01/2025). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyambangi warga masyarakat, khususnya para nelayan, untuk memberikan imbauan agar […]


