Index Berita
Yakinkan Berjalan Lancar, Babinsa Koramil Kintamani Kawal Program Pemerintah Bidang Kesehatan Masyarakat
- calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
- visibility 29
- 0Komentar
Bangli – Dalam upaya mendukung program pemerintah di bidang kesehatan masyarakat, khususnya pencegahan stunting dan perawatan kesehatan lansia, Babinsa Desa Batur Selatan Koramil 1626-04/Kintamani melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu Balita dan Lansia yang bertempat di Balai Banjar Tandang Buana Sari. Sabtu (12/07/25) Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini menyasar 55 orang Balita dan 23 orang […]
Babinsa Koramil 1626-03/Tembuku Ajak Aparat Desa dan Warga, Bersihkan Sekitar Pasar Tradisional
- calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
- visibility 39
- 0Komentar
Bangli – Dalam rangka mewujudkan lingkungan bersih dan sehat di sekitar pasar tradisional di wilayah desa peninjoan Babinsa Desa Peninjoan Koramil 1626-03/Tembuku Kodim 1626/Bangli Sertu I Made Suarnika bersama Staf Desa Peninjoan beserta warga melaksanakan pembersihan sekitar pasar yang difokuskan untuk membersihkan sampah plastik yang berserakan di sekitar halaman Pasar tradisional Desa Peninjoan Kecamatan Tembuku […]
Aksi Dandim 1612/Manggarai: Bersatu untuk Laut Bersih di Destinasi Pariwisata NTT
- calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
- visibility 33
- 0Komentar
LABUAN BAJO, MANGGARAI BARAT – Pemandangan tak biasa terlihat di Pelabuhan Waterfront Labuan Bajo pada Jumat pagi, 11 Juli 2025. Di antara deretan kapal dan dermaga, ratusan tangan bersatu, memungut sampah demi satu tujuan: menjaga wajah pariwisata Indonesia. Dandim 1612/Manggarai, Letkol Inf Budiman Manurung, S.E., M.I.P., menjadi salah satu pemimpin dalam aksi bersih-bersih pantai yang […]
Kolaborasi Babinsa Koramil 02/Pantar dan Warga Dalam Membuka Lahan Tidur
- calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
- visibility 34
- 0Komentar
ALOR-NTT-, Wujudkan Swasembada pangan, Babinsa Koramil 02/Pantar Kodim 1622/Alor Kopda Ahmad Subhan bantu warga buka lahan pertanian dengan membuat bedengan untuk budidaya tanaman Hortikultura milik Bapak Samsudin Sara di Desa Illu, Kecamatan Pantar Barat, Kabupaten Alor, Saptu (12/07/2025). Hal ini dilakukan sebagai upaya peningkatan produksi pangan dan optimalisasi lahan tidur. Terkait hal tersebut sebagai aparat […]
Babinsa Ped; Pembangunan Gedung VIP Kelas 1 RSU Gema Santi Bergulir
- calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
- visibility 33
- 0Komentar
Klungkung,- Berlokasi di UPTD RSUD Gema Santi Nusa Penida , Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Babinsa Ped Serda Sang Made Oka bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan monitoring sekaligus pengamanan peletakan batu pertama pembangunan Gedung VIP kelas 1, Sabtu ( 12/07/25 ). Kegiatan tersebut dihadiri langsung Bupati Klungkung I Made Satria beserta instansi terkait di jajaran Pemkab Klungkung […]
Sambutan Meriah Koramil 1612-03/Reok kepada Jamaah Haji Kecamatan Reok
- calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
- visibility 33
- 0Komentar
Reok, 12 Juli 2025 – Koramil 1612-03/Reok yang dipimpin oleh Peltu Lasiman sebagai Bati Tuud turut serta dalam kegiatan penjemputan Jamaah Haji Kec. Reok Tahun 2025/1446 H. Kegiatan ini berlangsung meriah dengan rute penjemputan dari Masjid Nurul Yakin Nunang hingga Halaman Masjid Besar Nurul Huda Reo, Kel. Reo Kec. Reok Kab. Manggarai. Peltu Lasiman menyatakan […]
Babinsa Dorokobo Lakukan Ronda Malam untuk Tegakkan Kedisiplinan dan Jauhkan Remaja dari Miras dan Narkoba
- calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
- visibility 31
- 0Komentar
Dompu, NTB — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan, Babinsa Desa Dorokobo dari Koramil 1614-02/Kempo, Serda Firdaus, melaksanakan kegiatan patroli malam (ronda) bersama warga di Dusun Dharmasari, Desa Dorokobo, Kecamatan Kempo, pada Sabtu malam, 13 Juli 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari pembinaan teritorial yang rutin dilaksanakan guna menciptakan situasi lingkungan yang aman dan […]
Jajan Bali paling enak Powerful: Bikin Nagih!
- calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
- visibility 29
- 0Komentar
Jajan Bali paling enak Powerful: Bikin Nagih!, Cari tahu jajan Bali paling enak yang bikin lidah bergoyang! Temukan rekomendasi terbaik dan rahasia kelezatannya., jajan Bali paling enak Powerful: Bikin Nagih!, Cari tahu jajan Bali paling enak yang bikin lidah bergoyang! Temukan rekomendasi terbaik maupun rahasia kelezatannya. Jajan Bali bukan hanya sekadar camilan, melainkan representasi kekayaan […]
Bupati Sanjaya: Kegiatan Ngayarin Cerminkan Nilai Tri Hita Karana dan Spirit Kebersamaan
- calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
- visibility 41
- 0Komentar
Tabanan PR – Kekompakan dan solidaritas yang tinggi kembali ditunjukkan oleh jajaran Pemerintah Kabupaten Tabanan dalam kegiatan spiritual di luar daerah. Dipimpin langsung oleh Bupati Tabanan, Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E., M.M., bersama Ibu Bupati, Ny. Rai Wahyuni Sanjaya, didampingi Wakil Bupati Tabanan, I Made Dirga, beserta istri, Ny. Budiasih Dirga, dan seluruh jajaran […]
Babinsa Dorokobo Laksanakan Ronda Malam Seraya Ajak Remaja Jauhi Geng Motor, Miras, dan Narkoba Demi Masa Depan Bangsa
- calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
- visibility 33
- 0Komentar
Dompu, NTB — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan, Babinsa Desa Dorokobo dari Koramil 1614-02/Kempo, Serda Firdaus, melaksanakan kegiatan patroli malam (ronda) bersama warga di Dusun Dharmasari, Desa Dorokobo, Kecamatan Kempo, pada Sabtu malam, 13 Juli 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari pembinaan teritorial yang rutin dilaksanakan guna menciptakan situasi lingkungan yang aman dan […]


