Polda Bali
Bhabinkamtibmas Beraban Melaksanakan Pengamanan Upacara Pitra Yadnya
- calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
- visibility 6
- 0Komentar
Polres Tabanan – Polsek Kediri. Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap aman kondusif dan arus lalu lintas tetap lancar serta kegiatan masyarakat dapat berjalan dengan aman, lancar dan tidak menimbulkan kerawanan yang bisa menjadi gangguan kamtibmas. Pada hari Rabu tanggal 26 Nopember 2025, pukul 08.00 wita s/d 09.30 wita Bhabinkamtibmas Desa Beraban Bripka I […]
Bhabinkamtibmas Desa Marga Dauh Puri Polsek Marga Pengamanan Upacara Dewa Yadnya Ngider Buana
- calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
- visibility 7
- 0Komentar
Polres Tabanan-Polsek Marga Demi kelancaran upacara dewa yadnya ngider buana atau melancaran sesuhunan ratu gede dan ratu mas pura bale agung sembung mengelilingi desa adat kelaci Bhabinkamtibmas desa marga dauh puri bersinergi dengan pecalang melaksanakan pengamanan dan pengaturan lalin,Rabu,(26/11/25),pukul 09.00 wita. “Bhabinkamtibmas desa marga dauh puri Aiptu I Nengah Suteja “menyampaikan bahwa pelaksanaan pengamanan […]
Kapolsek Kerambitan laksanakan Pengecekan alat Chainsaw
- calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
- visibility 11
- 0Komentar
Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Rabu 26 November 2025 ; Kapolsek Kerambitan AKP Putu Budiawan melaksanakan Pengecekan alat Chainsaw bertempat di Halaman Mako Polsek Kerambitan. Adapun kegiatan Pengecekan alat Chainsaw oleh Kapolsek Kerambitan AKP Putu Budiawan tersebut dimulai pukul 08.30 wita s/d 09.00 wita yang dihadiri oleh Kanit Samapta dan Anggota Polsek Kerambitan, hasil pengecekan Chainsaw […]
Cegah Kriminalitas! Polsek Kerambitan melaksanakan Blue Light Patrol
- calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
- visibility 7
- 0Komentar
Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Rabu 26 Novemner 2025; Perwira Pengawas (Pawas) Ipda I Nyoman Parka Susana, S.I.P. bersama 4 personil Piket Fungsi Melaksanakan Blue Light Patrol pada Obyek vital, tempat keramaian dan perbelanjaan dalam upaya mencegah Tindak Kriminalitas dan pelanggaran di Daerah Hukum Polsek Kerambitan. Kegiatan dimulai Pukul 20.30 s/d 22.30 Wita. Blue Light Patrol […]
Pengecekan PH Pagi Zona Timur, Kapolres Gianyar Tekankan Disiplin dan Pelayanan Prima Personel
- calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
- visibility 8
- 0Komentar
Gianyar – Polres Gianyar melaksanakan pengecekan kegiatan Police Hazard (PH) pagi pada Rabu (26/11/2025) mulai pukul 06.30 Wita hingga 08.00 Wita di Zona 2 Jalur Timur, mulai dari Simpang 4 Bukit Jati hingga depan Mako Polres Gianyar. Kegiatan ini merupakan implementasi Commander Wish Kapolda Bali dalam rangka meningkatkan kehadiran polisi di lapangan serta memastikan […]
Mepeed Banten Banjar Tegaljaya Berjalan Lancar, Polsek Sukawati Bersama Pecalang Lakukan Pengamanan dan Rekayasa Lalin
- calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
- visibility 7
- 0Komentar
Batubulan – Tradisi Mepeed Banten Banjar Tegaljaya menuju Pura Dalem Tegaltamu dalam rangkaian Karya Pedudusan Alit di Pura Dalem Desa Adat Tegaltamu, Desa Batubulan, Selasa (25/11/2025) berlangsung lancar dan khidmat. Kegiatan dimulai pukul 16.00 Wita dengan iringan sekitar 500 pemedek yang berangkat dari Balai Banjar Tegaljaya menuju Pura Dalem Tegaltamu melalui rute simpang Taman Burung […]
Pengawasan Penduduk Pendatang, Polsek Gianyar Perketat Pemeriksaan Identitas di Rumah Kost
- calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
- visibility 6
- 0Komentar
Gianyar – Polsek Gianyar terus meningkatkan kegiatan pemeriksaan dan pengawasan terhadap penduduk pendatang sebagai upaya menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif di wilayah hukumnya. Pada Rabu (26/11/2025) pukul 08.45–09.15 Wita, jajaran Polsek Gianyar melaksanakan pengecekan penduduk pendatang di sebuah rumah kost milik I Wayan Rauh yang berlokasi di Jalan Kendedes, Lingkungan/Kelurahan Gianyar, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Kegiatan dipimpin […]
Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Proses Pelayanan BPKB Polres Karangasem Semakin Cepat dan Transparan
- calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
- visibility 6
- 0Komentar
Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem terus berupaya meningkatkan kualitas pelayanan publik, khususnya dalam pengurusan Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB). Langkah ini merupakan bagian dari komitmen Polri dalam mewujudkan pelayanan yang cepat, mudah, dan transparan kepada masyarakat. Rabu, 26 Nopember 2025. Pelayanan BPKB di Polres Karangasem kini dilaksanakan dengan sistem yang terintegrasi dan berbasis digital. Pemohon […]
Unit Pam Obvit Sat Samapta Polres Karangasem Laksanakan Patroli di Depo Pertamina IT Manggis
- calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
- visibility 10
- 0Komentar
Karangasem, 26 November 2025 – Unit Pengamanan Objek Vital (Pam Obvit) dari Satuan Samapta Polres Karangasem melaksanakan patroli rutin di Depo Pertamina Integrated Terminal (IT) Manggis untuk memastikan keamanan fasilitas strategis tersebut. Kegiatan patroli ini bertujuan untuk menjaga stabilitas keamanan di salah satu objek vital nasional yang memiliki peran penting dalam distribusi bahan bakar […]
SatBinmas Melaksanakan Sambang Dengan Berdialogis Terhadap Masyarakat Menyampaikan Pesan-Pesan Kamtibmas
- calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
- visibility 10
- 0Komentar
Karangasem, Rabu (26/11/2025)- Personel SatBinmas Polres Karangasem yang dipimpin langsung oleh Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I WAYAN SUMERTI, S.H., beserta Personel SatBinmas Polres Karangasem lainnya melaksanakan kegiatan sambang dengan berdialogis terhadap masyarakat dalam menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas agar situasi tetap kondusif bertempat di Banjar Kenanga, Lingkungan Gelumpang, Kec/Kab Karangasem. Pada kesempatan tersebut, Kasat Binmas Polres […]


