Polda Bali
Polsek Abiansemal Tebar Rasa Aman Lewat Patroli Subuh Di Titik Rawan
- calendar_month Senin, 14 Jul 2025
- visibility 29
- 0Komentar
ABIANSEMAL – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif dan memberikan rasa aman kepada masyarakat, Polsek Abiansemal secara rutin melaksanakan patroli subuh dengan menyasar titik-titik rawan di wilayah hukumnya, Senin (14/7/2025) dinihari. Patroli subuh ini dilaksanakan oleh personel piket fungsi dengan menyisir jalur-jalur sepi, area pemukiman, perkantoran, serta tempat ibadah yang mulai beraktivitas pada pagi […]
Polsek Abiansemal Giatkan Patroli Dialogis, Sasar Keramaian Pasar Senggol Sibanggede
- calendar_month Senin, 14 Jul 2025
- visibility 30
- 0Komentar
ABIANSEMAL – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif, Unit Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan patroli dialogis di Pasar Senggol Sibanggede, salah satu titik keramaian masyarakat yang ada di wilayah Kecamatan Abiansemal, Minggu malam (13/7/2025). Patroli dialogis ini dilaksanakan guna mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat di area publik, khususnya pada malam hari saat aktivitas […]
Antisipasi Kepadatan Sore Di Akhir Pekan, Personel Polsek Abiansemal Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas
- calendar_month Senin, 14 Jul 2025
- visibility 28
- 0Komentar
ABIANSEMAL – Guna menjaga kelancaran arus lalu lintas dan menciptakan kenyamanan bagi pengguna jalan di akhir pekan, personel Polsek Abiansemal melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas (gatur lalin) sore hari, khususnya di titik-titik rawan kepadatan kendaraan, Minggu sore (13/7/2025). Kegiatan ini menyasar simpang jalan utama, kawasan wisata, area pasar, serta jalur yang mengalami peningkatan aktivitas masyarakat […]
Dukung Pembangunan, Babinsa Tohpati Bersama Staf Desa Tinjau Pembangunan Balai Masyarakat
- calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
- visibility 32
- 0Komentar
Klungkung,- Babinsa Tohpati Kopda Komang Puspantara melaksanakan pendampingan pengukuran halaman balai masyarakat yang dilakukan oleh Kepala Pengadaan Barang Dan Jasa serta staf Desa Tohpati. Kegiatan pengukuran halaman balai masyarakat ini dilakukan, karena halaman tersebut akan dipasang batu sikat. Kepala Pengadaan Barang Dan Jasa Desa Tohpati I Wayan Yasa menyampaikan bahwa hari ini kita mengukur halaman […]
Pengamanan Ketat Turnamen Bola Voli PORSA CUP III 2025 di Banjar Sapat, Tegallalang
- calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
- visibility 31
- 0Komentar
Tegallalang – Turnamen Bola Voli PORSA CUP III 2025 yang digelar di Lapangan Bola Voli Porsa Banjar Sapat, Desa Tegallalang, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar memasuki babak delapan besar pada Sabtu malam (12/7). Pertandingan yang dimulai pukul 20.00 Wita ini menarik antusiasme tinggi dari masyarakat, dengan jumlah penonton yang diperkirakan mencapai 300 orang. Turnamen malam ini […]
Upaya Cegah Gangguan Kamtibmas, Samapta Polres Bangli dialogis dengan Jukir.
- calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
- visibility 40
- 0Komentar
Polda Bali – Polres Bangli – Kepolisian Resor Bangli terus melakukan upaya – upaya untuk mewujudkan Kamtibmas di wilayah Bangli serta meningkatkan kegiatan preemtif dan preventif untuk mencegah terjadinya gangguan keamanan berkaitan dengan hal tersebut, Pada hari Minggu tanggal 13 Juli 2025, Personil Satuan Samapta Polres Bangli melaksanakan patroli dialogis dengan menyambangi Juru Parkir di […]
Polsek Blahbatuh Amankan Ibadah Mingguan Umat Kristiani, Wujudkan Toleransi dan Kamtibmas
- calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
- visibility 35
- 0Komentar
Gianyar – Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas yang kondusif serta menjunjung tinggi toleransi antar umat beragama, Polsek Blahbatuh melaksanakan kegiatan pengamanan terhadap pelaksanaan ibadah mingguan umat Kristiani yang tersebar di beberapa titik di wilayah Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, Minggu (13/7). Kegiatan ibadah dilaksanakan sejak pukul 09.00 wita, dengan dua lokasi utama yang menjadi fokus pengamanan […]
Beri Rasa Aman, Personil Polsek dan Polres Bangli Amanan Kegiatan Ibadah Minggu
- calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
- visibility 27
- 0Komentar
Polda Bali, Polres Bangli, Polsek Bangli, – Beri rasa aman dan menjaga situasi tetap kondusif, Personil Polsek dan Polres Bangli melaksanakan pengamanan kegiatan Ibadah Minggu, di Gereja Marga Rahayu Bangli, Minggu (13/7/2025) pagi. Kegiatan Ibadah Minggu dengan tema ” Menjadi Gereja Pembawa Damai ” Kegiatan ibadah dipimpin Pdt. Komang Agus Juliawan S.Si.Teol dan dihadiri oleh […]
Program Minggu Kasih, Ditresiber Polda Bali bersama Ditbinmas Polda Bali*
- calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
- visibility 32
- 0Komentar
Kepolisian Daerah (Polda) Bali melaksanakan program Minggu Kasih. Kali ini, Polda Bali menggelar di Taruna Mandala Cabang Bali Minggu, (13/7/2025). Akbp I Ketut Gelgel., S.Sos. Kasubdit III Diresiber Polda Bali hadir dalam kegiatan Minggu Kasih tersebut. Sejumlah Pejabat Polda Bali, seperti Akbp Rahmawaty Ismail.,S.E.,S.I.K.,M.M., Kasubditbinsatpam/Polsus Ditbinmas Polda Bali dan Akp I Made Martadi Putra, S.Com., […]
Semangat Gotong Royong Berkobar,Babinsa Tangguwisia Pelda Kadek Jim Nana dan Warga Bersatu Padu Bersihkan Areal Pura Desa
- calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
- visibility 27
- 0Komentar
Seririt – Suasana kebersamaan dan kepedulian tampak jelas di Desa Tangguwisia, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng pada hari Minggu (13/7/2025). Dipelopori oleh Babinsa setempat, puluhan warga masyarakat bahu-membahu dalam kegiatan gotong royong membersihkan areal Pura Desa, menunjukkan sinergi yang kuat antara aparat dan warga dalam menjaga kesucian dan keasrian lingkungan. Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 […]


