Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Antusias Warga Sambut Kehadiran Babinsa dalam Kegiatan Pembangunan Rumah di Desa Otogedu

Antusias Warga Sambut Kehadiran Babinsa dalam Kegiatan Pembangunan Rumah di Desa Otogedu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Kodim 1602/Ende dari Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Karya Bhakti, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengawasan Wilayah (Pamwil) di Desa Otogedu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung mulai pukul 08.25 Wita hingga selesai dengan lancar, tertib, dan aman.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menghimbau warga masyarakat untuk tetap menjaga kesehatan, ketertiban dan keamanan lingkungan (Kamtibmas), serta selalu waspada dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. Selain itu, Babinsa juga memantau dan membantu pembangunan rumah di wilayah binaan, sebagai bentuk kepedulian TNI AD terhadap kesejahteraan masyarakat.

Hadir dalam kegiatan ini Kopda Ramdani Utomo beserta masyarakat Desa Otogedu. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat mendapat sambutan antusias dari warga setempat.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satkowil Kodim 1602/Ende sebagai garda terdepan TNI AD, untuk menjaga keamanan, ketertiban, serta membina hubungan harmonis dengan masyarakat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Gelar Turnamen Voli Pantai Terbuka di Mandalika, Atlet Se-Indonesia Siap Adu Prestasi

    TNI Gelar Turnamen Voli Pantai Terbuka di Mandalika, Atlet Se-Indonesia Siap Adu Prestasi

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    ‎NTB — Sumbawa Besar, Dalam rangka mendukung semangat olahraga, persatuan, dan prestasi bangsa, TNI bersama berbagai instansi terkait akan menyelenggarakan Open Tournament Voli Pantai Piala Panglima TNI Tahun 2025. Kegiatan ini akan digelar di Pantai Kuta Mandalika, Lombok Tengah, mulai tanggal 1 hingga 6 September 2025. ‎ ‎Turnamen ini bersifat terbuka untuk umum dan akan […]

  • Patroli Gabungan di Terminal Internasional, Polres Bandara Pastikan Rasa Aman bagi Penumpang

    Patroli Gabungan di Terminal Internasional, Polres Bandara Pastikan Rasa Aman bagi Penumpang

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Badung – Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melaksanakan patroli gabungan bersama Aviation Security (AVSEC) dan TNI AU di area Terminal Internasional Bandara I Gusti Ngurah Rai, Jumat (12/9/2025). Kegiatan patroli ini dilakukan untuk memberikan rasa aman bagi para penumpang serta memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di kawasan bandara tetap dalam keadaan […]

  • Babinsa Koramil 1626-03/Tembuku Kawal Keamanan Wisatawan di Tukad Cepung Waterfall

    Babinsa Koramil 1626-03/Tembuku Kawal Keamanan Wisatawan di Tukad Cepung Waterfall

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka menjaga keamanan dan kenyamanan para pengunjung, Babinsa Tembuku Koramil 1626-03/Tembuku Serda Sang Komang Teg Redana melaksanakan kegiatan pemantauan di kawasan obyek wisata Tukad Cepung Waterfall, Desa Tembuku, Kabupaten Bangli, Selasa (26/08/2025). Babinsa mengatakan, pemantauan ini dilakukan untuk memastikan situasi tetap kondusif serta memberikan rasa aman kepada para wisatawan, baik domestik maupun […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Gunung Salak Sambangi  Anak TK Kumara, di Desa Binaannya

    Bhabinkamtibmas Desa Gunung Salak Sambangi Anak TK Kumara, di Desa Binaannya

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Bhabinkamtibmas Desa Gunung Salak, Polsek Seltim, Polres Tabanan, Aipda I Gede Ketut Darma Wijaya, melakukan sambang ke anak-anak TK Kumara yang bertempat di Br. Apit Yeh, Desa Gunung Salak. Pada hari Senin, 15 September 2025. Dalam kesempatan tersebut, Aipda I Gede Ketut Darma Wijaya menyampaikan beberapa penekanan dan memberikan motivasi kepada anak-anak TK Kumara, diantaranya […]

  • Kehadiran Babinsa dan Bhabinkamtibmas Semangati Warga di Posyandu Sarimekar

    Kehadiran Babinsa dan Bhabinkamtibmas Semangati Warga di Posyandu Sarimekar

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Buleleng, 4 September 2025 — Babinsa Desa Sarimekar, Koptu Kadek Wiratmaja bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Nyoman Budiarsana melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu di Balai Masyarakat Dusun Dajan Margi, Desa Sarimekar, Kamis (4/9) pukul 09.30 WITA. Kegiatan rutin bulanan yang digelar Bidan Desa Gusti Ayu Yudiani A.md ini mendapat antusias tinggi dari warga. Puluhan ibu membawa balita mereka […]

  • Sat Lantas Polres Karangasem  Gencar Sosialisasi Larangan Knalpot Brong

    Sat Lantas Polres Karangasem Gencar Sosialisasi Larangan Knalpot Brong

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Karangasem , sedang gencar-gencarnya memberikan sosialisasi terkait larangan penggunaan kendaraan Knalpot Brong di wilayah Kabupaten Karangasem . Kasatlantas Polres Karangasem , Iptu I Gusti Agung Putu Maha Putra, S.H., M.H., seijin Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., menyampaikan sosialisasi larangan penggunaan kendaraan Knalpot Brong atau racing terus […]

expand_less