Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Satreskrim Polres Karangasem Melayani Rekomendasi Surat Kehilangan BPKB

Satreskrim Polres Karangasem Melayani Rekomendasi Surat Kehilangan BPKB

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
  • visibility 36
  • comment 0 komentar

Satreskrim Polres Karangasem melalui Urmin Reskrim memberikan pelayanan Surat Rekomendasi Kehilangan STNK, BPKB serta mengeluarkan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) Sertifikat Tanah.

 

Bukti Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) merupakan dokumen penting bagi pemilik mobil dan sepeda motor. Maka dari itu, harus disimpan dengan benar agar tidak hilang. Sebab, jika BPKB hilang, pemilik harus membuat baru dan terdapat berbagai syarat yang harus dilakukan sebelum mengurus kehilangan. Setelah syarat-syarat sudah terpenuhi, selanjutnya diadakan BAP pemeriksaan untuk menerbitkan surat rekomendasi. BAP ditujukan bahwa memang benar hilang dan tidak sedang menjadi barang bukti dalam suatu perkara pidana yang dilaporkan di kepolisian atau tidak sedang menjadi jaminan dalam pinjaman Bank atau Pegadaian.

 

Surat rekomendasi ini sangat penting sebagai salah satu persyaratan dalam mengurus permohonan baru atas surat-surat yang hilang, dengan adanya surat rekomendasi ini dapat dijelaskan bahwa surat yang dilaporkan hilang memang benar hilang dan tidak sedang menjadi barang bukti dalam suatu perkara pidana yang dilaporkan di kepolisian.

 

Seperti tampak pada Senin 14 Juli 2025 Urmin Satreskrim Melakukan BAP pemeriksaan untuk pembuatan Surat Rekomendasi kehilangan BPKB guna diterbitkannya BPKB baru . Dalam memberikan pelayanan Surat Rekomendasi Kehilangan, Satreskrim tidak memungut biaya apapun.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gembleng Generasi Muda Dalam MPLS, Letkol Sidik Pramono Sebut Ini Pembinaan Kepada Calon Pemimpin Masa Depan Bangsa

    Gembleng Generasi Muda Dalam MPLS, Letkol Sidik Pramono Sebut Ini Pembinaan Kepada Calon Pemimpin Masa Depan Bangsa

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka mewujudkan generasi muda yang disiplin, berkarakter dan berjiwa patriotisme, Kodim 1610/Klungkung terus melakukan berbagai upaya pembinaan di wilayah teritorialnya. Salah satunya, pembekalan dan pelatihan disiplin kepada para pelajar. Pembinaan generasi muda itupun kembali digelar satuan Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S. Sos., M. M., M. Han saat memberikan pelatihan pada kegiatan […]

  • Bantu Tanam Singkong, Babinsa Himbau Petani Diselingi Juga Dengan Tanaman Produktif Lain

    Bantu Tanam Singkong, Babinsa Himbau Petani Diselingi Juga Dengan Tanaman Produktif Lain

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Guna memperkuat ketahanan pangan dalam keluarga, Babinsa Desa Renrua Koramil 1605-06/Halilulik Kopda Leonito Silva Dos Santos mendampingi petani menanam singkong pada lahan milik Bapak Jose warga Dusun Haliamanas, Desa Renrua, Kecamatan Raimanuk, Kabupaten Belu, Senin (13/10/2025). Saat membantu dalam menanam batang singkong tersebut, Babinsa Kopda Leonito Silva Dos Santos menyarankan agar tidak saja […]

  • Babinsa Komsos Dengan Pedagang dna Warga Jalin Kedekatan

    Babinsa Komsos Dengan Pedagang dna Warga Jalin Kedekatan

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 02/Pantai Baru Kodim 1627/Rote Ndao Serda Camilo Dosantos patroli wilayah sekaligus memantau aktifitas di pasar tradisional Lalao Desa Lakamola , Kecamatan Rote Timur Kabupaten Rote Ndao,Selasa (5/8/2025) Dengan adanya Babinsa di wilayah diharapkan pasar menjadi tertib dan nyaman, sehingga pembeli pun juga merasa tenang,”ungkap Babinsa. “Patroli ini bertujuan untuk menjalinan […]

  • Dukung Pemenuhan Gizi Anak, Babinsa Hadir di Kegiatan MSG SDN Sermong

    Dukung Pemenuhan Gizi Anak, Babinsa Hadir di Kegiatan MSG SDN Sermong

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka mendukung program pemerintah mengenai pemenuhan gizi anak sekolah, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Ruslin, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Sehat Bergizi (MSG) di SDN Sermong, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (24/11/2025) pukul 07.45 Wita. Kegiatan pendampingan ini merupakan bentuk kepedulian TNI AD melalui aparat teritorial dalam memastikan program nasional […]

  • Apel Pagi di Makodim 1603/Sikka: Kasdim Dorong Disiplin dan Kekompakan Personel TNI

    Apel Pagi di Makodim 1603/Sikka: Kasdim Dorong Disiplin dan Kekompakan Personel TNI

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Kasdim 1603/Sikka Mayor Cba Dominggus M. Atamani memimpin apel pagi yang digelar di halaman Makodim 1603/Sikka. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh prajurit dan PNS Kodim sebagai wujud disiplin dan kesiapsiagaan dalam menjalankan tugas pembinaan teritorial dan pengamanan wilayah, Senin(06/10/2025). Apel pagi yang berlangsung tertib dan khidmat tersebut menjadi momentum penting untuk mengevaluasi kesiapan personel […]

  • Dekatkan Diri ke Masyarakat, Kopda Khairil Mustafa Gelar Komsos di Wilayah Binaan

    Dekatkan Diri ke Masyarakat, Kopda Khairil Mustafa Gelar Komsos di Wilayah Binaan

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta menciptakan situasi wilayah yang kondusif, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopda Khairil Mustafa, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Watunggere, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung pada Selasa, 7 Oktober 2025, mulai pukul 08.30 WITA hingga selesai ini merupakan bagian dari tugas […]

expand_less