Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Polsek Rendang Cegah Gangguan Kamtibmas Pada Malam Hari

Patroli Polsek Rendang Cegah Gangguan Kamtibmas Pada Malam Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Karangasem-RENDANG – Personil Polsek Rendang dipimpin oleh Kapolsek Kompol I Made Berata,SH,MH bersama anggota jaga melaksanakan kegiatan patroli pengamanan pantau situasi konser musik di Desa Pempatan festival cegah gangguan kamtibmas , selasa (28/10/2025)

Mengantisipasi adanya gangguan Kamtibmas yang mungkin bisa terjadi, Polsek Rendang melaksanakan patroli ke beberapa lokasi keramaian warga, obyek vital Bank/ATM, SPBU, dan titik rawan serta pertokoan dan pemukiman penduduk, pengamanan kegiatan masyarakat konser musik di Pempatan festival

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jaga Kamtibmas, Babinsa Koramil Pekat Aktif Kontrol Ronda Warga

    Jaga Kamtibmas, Babinsa Koramil Pekat Aktif Kontrol Ronda Warga

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Pekat,NTB – Babinsa Koramil 1614-05/Pekat melaksanakan kegiatan ronda malam pada Selasa, 6 Januari 2026, sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan. Kegiatan ini dilakukan dengan menyambangi warga yang sedang melaksanakan ronda malam di lingkungan desa. Babinsa Desa Doropeti, Sertu Sudarno, melaksanakan patroli kontrol terhadap warga binaan yang sedang melaksanakan ronda malam serta […]

  • ‎Warga Apresiasi Kehadiran Babinsa Sembalun dalam Patroli Malam

    ‎Warga Apresiasi Kehadiran Babinsa Sembalun dalam Patroli Malam

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Koramil 1615-10/Sembalun, Sertu Akhmad, melaksanakan patroli malam di wilayah Dusun Daya, Desa Sembalun Lawang, Kecamatan Sembalun, Kabupaten Lombok Timur pada Kamis (25/09/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan upaya untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya di malam hari. ‎ ‎Dalam patroli tersebut, Babinsa mengingatkan warga agar tetap menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. […]

  • Polri Dukung Program Ketahanan Pangan, Polsek Pupuan Melaksanakan Panen Raya Jagung Kuarta III

    Polri Dukung Program Ketahanan Pangan, Polsek Pupuan Melaksanakan Panen Raya Jagung Kuarta III

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Minggu, 28 September 2025 pukul 11.00 hingga 11.50 Wita, Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan Panen Raya Jagung Serentak Kuartal III. Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolsek Pupuan AKP I Nengah Simpen, S.H. bersama personel Polsek Pupuan. Panen raya ini sebagai bentuk dukungan Polri terhadap program pemerintah dalam meningkatkan ketahanan pangan nasional. Panen […]

  • Polsek Blahbatuh Bersama TNI Dan Warga Laksanakan Gotong Royong Di Desa Belega

    Polsek Blahbatuh Bersama TNI Dan Warga Laksanakan Gotong Royong Di Desa Belega

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Blahbatuh, Gianyar – Kepedulian terhadap potensi bencana alam terus ditunjukkan oleh jajaran Polsek Blahbatuh bersama unsur TNI dan masyarakat. Pada Selasa (15/7/2025) pagi, Bhabinkamtibmas Desa Belega, Aipda I Ketut Urip Artana, bersama Babinsa Serka I Nyoman Mulatra, turun langsung ke lokasi dalam rangka monitoring, pengamanan, dan gotong royong pemotongan pohon beringin di pinggir jalan raya […]

  • Cuaca Hujan Tak Surutkan Semangat Polsek Abiansemal Atur Lalin Sore Di Titik Rawan

    Cuaca Hujan Tak Surutkan Semangat Polsek Abiansemal Atur Lalin Sore Di Titik Rawan

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Meskipun diguyur hujan, personel Polsek Abiansemal tetap semangat melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas (gatur lalin) pada sore hari di sejumlah titik rawan kepadatan kendaraan, Kamis (18/9/2025). Pengaturan lalu lintas sore ini difokuskan pada simpang dan ruas jalan utama yang ramai dilalui masyarakat saat jam pulang kerja maupun aktivitas masyarakat lainnya. Kehadiran personel di […]

  • Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil  Untuk Laksanakan Strong Point

    Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kediri, Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif serta arus lalulintas mancarli cegah terjadinya laka dan kemacetan. Minggu, 4 Januari 2029 pukul 08.30 wita, Penggelaran personil Polsek Kediri yang dipimpin langsung Perwira Pengawas, AKP I Ketut Bagiana, S.H. dan personil opsnal lainnya pada simpang rawan terjadinya kemacetan dan laka lantas mengingat […]

expand_less