Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Perkuat Ekonomi Desa, Babinsa dan Kades Lalarliang Tinjau Lahan Koperasi Merah Putih

Perkuat Ekonomi Desa, Babinsa dan Kades Lalarliang Tinjau Lahan Koperasi Merah Putih

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Lalarliang Koramil 1628-01/Taliwang Kodim 1628/KSB Serda Sulaiman, Mendukung peningkatan perekonomian masyarakat di wilayah binaannya serta melaksanakan kegiatan peninjauan dan pengambilan titik koordinat lahan persiapan pembangunan Koperasi Desa Merah Putih, Senin (27/10/2025).

Kegiatan tersebut dilakukan bersama Kepala Desa Lalarliang beserta perangkat desa setempat, berlokasi di wilayah Desa Lalarliang, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat.

Serda Sulaiman menjelaskan bahwa keterlibatan Babinsa dalam setiap kegiatan pembangunan desa merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial. “Kami selalu siap mendukung setiap program pemerintah desa, terutama yang berkaitan dengan peningkatan kesejahteraan masyarakat,” ujarnya.

Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih diharapkan dapat menjadi wadah bagi masyarakat dalam mengembangkan usaha ekonomi produktif dan memperkuat semangat gotong royong di tingkat desa.

Kegiatan peninjauan dan pengambilan titik koordinat tersebut berjalan dengan aman, tertib, dan lancar, serta mendapat dukungan penuh dari pemerintah desa dan masyarakat setempat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Letda Inf Abubakar Tinjau Proses Pengemasan Beras SPHP di Dompu

    Letda Inf Abubakar Tinjau Proses Pengemasan Beras SPHP di Dompu

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Kabupaten Sumbawa, Koramil jajaran Kodim 1607/Sumbawa kembali melaksanakan patroli malam secara serentak pada Rabu malam (08/10/2025). ‎ ‎Melalui para Babinsa di tiap wilayah binaan, kegiatan patroli difokuskan pada area permukiman penduduk, jalan utama, dan kawasan pasar yang menjadi pusat aktivitas masyarakat. […]

  • Patroli Malam Koramil Jereweh Imbau Warga Tetap Jaga Keamanan

    Patroli Malam Koramil Jereweh Imbau Warga Tetap Jaga Keamanan

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), anggota Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Sabtu (20/12/2025) malam. Kegiatan patroli tersebut dipimpin oleh Serka A. Hapit selaku petugas piket Koramil 1628-05/Jereweh dan dimulai sekitar pukul 21.10 WITA. Patroli dilakukan dengan menyusuri sejumlah titik di […]

  • Babinsa Sosialisasikan Pentingnya Fokus Belajar dan Waspada di Lingkungan Sekolah

    Babinsa Sosialisasikan Pentingnya Fokus Belajar dan Waspada di Lingkungan Sekolah

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Kopda Imanuel Lobang, Babinsa Ramil 1602-01/Ende, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama para pelajar di SMPN 1 Ndona, Kelurahan Lokoboko, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, Kamis (27/11/2025) pukul 09.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan lingkungan sekolah, meningkatkan kedekatan TNI dengan generasi muda, serta menumbuhkan kesadaran akan […]

  • Sinergi TNI dan Pemerintah Wujudkan Anak Sehat dan Cerdas melalui Program MBG di Sumbawa Barat

    Sinergi TNI dan Pemerintah Wujudkan Anak Sehat dan Cerdas melalui Program MBG di Sumbawa Barat

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam meningkatkan kualitas gizi dan kesehatan anak-anak sekolah dasar, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu M. Nasir, melaksanakan pendampingan kegiatan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlangsung di SDN 2 Seteluk, Desa Tapir, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat (24/10/2025) pukul 08.30 WITA. Kegiatan ini merupakan bentuk […]

  • Pencarian Hari Kedua, Rizki Ardiansyah Masih Belum Ditemukan Aparat Gabungan

    Pencarian Hari Kedua, Rizki Ardiansyah Masih Belum Ditemukan Aparat Gabungan

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Klungkung,- Operasi Sar dalam rangka pencarian saudara Rizki Ardiansyah, seorang pekerja mekanik di salah satu bar di kawasan Esa-G Bar yang berasal dari Kelurahan Labuhan Kenanga, Kecamatan Tambora, Kabupaten Bima, Provinsi Nusa Tenggara Barat yang dilaporkan hilang di Pantai Kutampi Kaler, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung terus dilakukan oleh aparat gabungan. Hal tersebut terlihat hari […]

  • Hadir pada HUT ke-26 DWP, Dandim 1628/KSB Dorong Kolaborasi Organisasi Perempuan Menuju Indonesia Emas 2045

    Hadir pada HUT ke-26 DWP, Dandim 1628/KSB Dorong Kolaborasi Organisasi Perempuan Menuju Indonesia Emas 2045

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Komandan Kodim 1628/KSB, Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan, menghadiri kegiatan Peringatan Hari Ulang Tahun Dharma Wanita Persatuan (DWP) ke-26 Kabupaten Sumbawa Barat yang digelar di Aula Lantai III Setda Graha Fitrah, Kamis (4/12/2025). Kehadiran Dandim 1628/KSB menjadi bentuk dukungan TNI terhadap peran strategis perempuan, khususnya istri ASN, dalam memperkuat keluarga dan […]

expand_less