Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » SatBinmas Melaksanakan Sambang Dengan Mengajak Masyarakat Bersama Sama Menjaga Situasi Kamtibmas

SatBinmas Melaksanakan Sambang Dengan Mengajak Masyarakat Bersama Sama Menjaga Situasi Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

KARANGASEM, Senin (27/10/2025)- Dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif dimasyarakat SatBinmas Polres Karangasem yang dipimpin langsung oleh Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I Wayan Sumerti, S.H., beserta Personel SatBinmas lainnya melaksanakan sambang terhadap masyarakat di wilayah Hukum Polres Karangasem.

Pada kesempatan tersebut, Kasat Binmas Polres Karangasem menyampaikan untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masing-masing. “Kamtibmas bukan hanya tanggung jawab Polri, tetapi juga tanggung jawab kita semua sebagai warga yang peduli terhadap ketenteraman daerah,” ujar Kasat Binmas.

Ditambahkan juga Kasat Binmas mensosialisasikan terkait Call Center 110 yang melayani 24 jam untuk menerima laporan masyarakat sehingga mempermudah masyarakat dalam menyampaikan laporan atau keluhan terkait keamanan dan ketertiban. “Call Center 110 dapat diakses secara gratis dan siap melayani berbagai keperluan seperti informasi layanan kepolisian dan pengaduan masyarakat,” tambahnya.

Masyarakat sebagai orang tua yang hadir juga diajak untuk terus mengawasi anak-anaknya guna memastikan terhindar dari maraknya kenakalan remaja yang terjadi seperti pergaulan bebas, penyalahgunaan narkoba, dan masih banyak lainnya.

Melalui kegiatan sambang yang rutin dilaksanakan oleh SatBinmas sebagai fungsi preemtif dalam menjaga situasi Kamtibmas, diharapkan dapat mengajak masyarakat untuk bersama-sama dalam mewujudkan situasi yang aman dan nyaman dilingkungan masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 01/Ba’a Bantu Warga Desa Lekunik Gali Saluran Irigasi Sepanjang 300 Meter

    Babinsa Koramil 01/Ba’a Bantu Warga Desa Lekunik Gali Saluran Irigasi Sepanjang 300 Meter

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 22 September 2025 – Sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat binaan, Babinsa Koramil 01/Ba’a Desa Lekunik, Sertu David Bullen, turut membantu warga dalam program kegiatan galian saluran air di area persawahan Lolon, Desa Lekunik, Senin (22/9). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.00 hingga 09.21 WITA ini melibatkan 13 orang masyarakat setempat. Saluran air yang […]

  • Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Laksanakan Komsos dan Monitoring di Desa Anarae

    Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Laksanakan Komsos dan Monitoring di Desa Anarae

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 20 Oktober 2025 – Dalam rangka memperkuat komunikasi dan koordinasi dengan aparat pemerintahan desa, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Serda Demsi Taek, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah binaan di Balai Desa Anarae, Kecamatan Ndao Nuse, Kabupaten Rote Ndao, Senin (20/10/2025). Kegiatan yang berlangsung pukul 11.10 WITA tersebut diisi dengan diskusi antara Babinsa […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Sambangi Warga Randoria, Ajak Jaga Ketertiban dan Keamanan

    Babinsa Kodim 1602/Ende Sambangi Warga Randoria, Ajak Jaga Ketertiban dan Keamanan

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Agustinus De Jesus Dula Paka, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) di Desa Randoria, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, Senin (20/10/2025) pukul 10.20 WITA. Dalam kegiatan monitoring, Babinsa memantau perkembangan situasi dan kondisi di wilayah binaan guna memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat tetap terjaga. Selanjutnya, Babinsa juga melakukan Komsos […]

  • Kuatkan Kepedulian Sosial, TMMD ke-125 Sentuh Langsung Warga Kurang Mampu

    Kuatkan Kepedulian Sosial, TMMD ke-125 Sentuh Langsung Warga Kurang Mampu

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Senin (4/8/2025) Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1616/Gianyar terus menunjukkan hasil yang nyata dan menyentuh langsung kebutuhan masyarakat. Salah satu sasaran fisik yang dilaksanakan adalah rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik I Ketut Suweta (45 tahun), seorang buruh bangunan yang tinggal di Banjar Lantangidung, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati. […]

  • Pemberdayaan Lahan Pertanian di Desa Alila Selatan: Peluang Baru bagi Masyarakat

    Pemberdayaan Lahan Pertanian di Desa Alila Selatan: Peluang Baru bagi Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Pada hari Minggu, 28 Desember 2025, pukul 08.30 WITA, Babinsa Desa Alila Selatan, Kopda Husni Mubarok, bersama masyarakat setempat melaksanakan pembersihan lahan di kebun milik pemerintah Desa Alila Selatan, Kecamatan Abal, Kabupaten Alor. Kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan lahan yang akan digunakan untuk penanaman jagung dan kacang hijau. Kegiatan gotong-royong ini melibatkan berbagai elemen masyarakat […]

  • TNI Hadir untuk Rakyat, Babinsa Kawal Bantuan Pangan di Lembata

    TNI Hadir untuk Rakyat, Babinsa Kawal Bantuan Pangan di Lembata

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung Praka Marshal Yudha Prasetya melaksanakan pendampingan dan pengawasan kegiatan penyaluran beras bantuan pangan Cadangan Beras Pemerintah atau CBP bulan Juni hingga Juli 2025. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Rabu 30 Juli 2025 dan berlangsung di empat lokasi yaitu Desa Wulandoni, Desa Pantai Harapan, Desa Atakera, dan Desa Leworaja yang berada […]

expand_less