Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Cegah Gangguan Kamtibmas Samapta Polsek Mengwi Sambangi Pertokoan Sampaikan Imbauan Kepada Karyawan dan Pengunjung

Cegah Gangguan Kamtibmas Samapta Polsek Mengwi Sambangi Pertokoan Sampaikan Imbauan Kepada Karyawan dan Pengunjung

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Mengwi – Unit samapta Polsek Mengwi melaksanakan kegiatan blue light patrol dengan menyambangai mini market Alfamart Desa Sembung, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Rabu (23/7/2025) pukul 22.30 wita

Kegiatan blue light patrol ini bertujuan untuk menyampaikan imbauan kamtibmas kepada para pengunjung dan karyawan alfamart untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan

Aiptu I Gede Suyasa yang memimpin pelaksanaan kegiatan tersebut mengatakan dalam menjaga kamtibmas unit samapta terus menyampaikam imbauan sehingga masyarakat bisa lebih waspada dengan lingkungan sekitar

“Kita sampaikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat agar selalu waspada dengan lingkungan sekitar untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas dan kriminalitas”, ucapnya

Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., mengatakan Polsek Mengwi terus meningkatkan pelaksanaan kegiatan patroli biru dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif

“Imbauan kamtibmas merupakan salah satu upaya preventif yang dilakukan polsek mengwi dalam menjaga kamtibmas”, terang Kompol Rai Darmayasa (24/7).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pondasi KDKMP Mulai Rampung, Babinsa Kodim 1627/RN Intensifkan Monitoring

    Pondasi KDKMP Mulai Rampung, Babinsa Kodim 1627/RN Intensifkan Monitoring

    • calendar_month 6 jam yang lalu
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka memastikan kelancaran dan ketepatan pelaksanaan pembangunan di wilayah binaan, Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao, Serka David Bullen, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah serta pemantauan pendistribusian material dan pengawasan pembangunan KDKMP di Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Jumat sore (16/1/2026). Kegiatan monitoring yang dilaksanakan sekitar pukul 17.00 Wita tersebut difokuskan pada […]

  • Wabup Malaka Harap Masyarakat Jadi Pelopor Tertib Perbatasan

    Wabup Malaka Harap Masyarakat Jadi Pelopor Tertib Perbatasan

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT – Anggota Topdam IX/Udayana Lettu Ctp Burhanuddin Azis dan Praka Bayu Purnama bersama Tim dari Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) RI Bpk Harman Batubara dan Bapak Bakti Putra Staf Asisten Deputi Pengelolaan Lintas Batas Negara melaksanakan Survei Identifikasi Jalur Tidak Resmi (JTR) Perbatasan Negara Indonesia – Timor Leste, Pelaksanaan survei dimulai hari Kamis s.d. […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Sesandan Hadiri HUT STT KUMARA SATYA Ke-43

    Bhabinkamtibmas Desa Sesandan Hadiri HUT STT KUMARA SATYA Ke-43

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Tabanan Minggu, 13 Juli 2025, Bhabinkamtibmas Desa Sesandan, Aiptu I Wayan Silanjana, menghadiri rangkaian kegiatan Hari Ulang Tahun (HUT) STT KUMARA SATYA ke-43 di Banjar Sandan Tegeh, Desa Sesandan. Kegiatan ini dimeriahkan dengan acara Jalan Sehat yang dimulai pukul 07.00 WITA hingga selesai. Acara Jalan Sehat ini merupakan salah satu kegiatan […]

  • Kepemimpinan Dansatgas TMMD Hadirkan Senyum di Rumah I Nyoman Cakra

    Kepemimpinan Dansatgas TMMD Hadirkan Senyum di Rumah I Nyoman Cakra

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Kamis (7/8/2025) – Wujud nyata kepedulian TNI terhadap rakyat kembali ditunjukkan melalui program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1616/Gianyar. Memasuki hari ke-15 pelaksanaan, Satgas TMMD menyelesaikan proses Rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik I Nyoman Cakra, 54 tahun, warga Banjar Tegeha, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati. I Nyoman Cakra, yang […]

  • BPK RI Perwakilan Bali Lakukan Pemeriksaan Kepatuhan Belanja Daerah di Kabupaten Tabanan

    BPK RI Perwakilan Bali Lakukan Pemeriksaan Kepatuhan Belanja Daerah di Kabupaten Tabanan

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam upaya meningkatkan transparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan daerah, Pemerintah Kabupaten Tabanan menerima kehadiran Kepala dan Tim Pemeriksa BPK RI Perwakilan Bali di Kantor Bupati Tabanan, Selasa (7/10). Kegiatan ini merupakan Entry Meeting Pemeriksaan Kepatuhan atas Belanja Daerah Tahun 2024 dan 2025 yang dihadiri oleh Sekda Tabanan bersama jajaran perangkat daerah. Sekda Tabanan […]

  • Sinergi TNI-Pol PP dan Tokoh Masyarakat Perkuat Patroli Siskamling Wilayah Woha

    Sinergi TNI-Pol PP dan Tokoh Masyarakat Perkuat Patroli Siskamling Wilayah Woha

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Woha _ Pada Rabu, tanggal 19 November 2025, bertempat di Koramil 1608-04/Woha yang berlokasi di Jalan Buya Hamka, Desa Tente, Kecamatan Woha, Kabupaten Bima, telah berlangsung kegiatan Apel Pengecekan personil dalam rangka pelaksanaan Patroli Siskamling. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Serka Sukrin dengan jumlah personil sebanyak 10 orang. Turut hadir dalam kegiatan ini 5 anggota […]

expand_less