Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Koramil Poto Tano Aktif Lakukan Patroli Malam Cegah Gangguan Kamtibmas

Koramil Poto Tano Aktif Lakukan Patroli Malam Cegah Gangguan Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaan, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Koptu Amirudin, melaksanakan kegiatan patroli malam pada Sabtu (25/10/2025) sekitar pukul 21.20 WITA.

Patroli dilakukan di seputaran wilayah Kecamatan Poto Tano dengan tujuan memastikan situasi tetap aman dan kondusif. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa juga menyempatkan diri memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban, keamanan lingkungan, serta meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi gangguan kamtibmas.

Menurut laporan, kegiatan patroli berjalan dengan aman dan lancar tanpa kendala berarti. Kegiatan rutin seperti ini diharapkan dapat mempererat hubungan antara aparat TNI dengan masyarakat, serta menciptakan rasa aman dan nyaman di tengah masyarakat.

Koramil 1628-04/Poto Tano akan terus berkomitmen menjalankan tugas pengamanan wilayah dengan penuh tanggung jawab demi terwujudnya lingkungan yang tertib dan damai.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos dan Monitoring Wilayah, Babinsa Ende Hadir Dekat dengan Masyarakat

    Komsos dan Monitoring Wilayah, Babinsa Ende Hadir Dekat dengan Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Frid Kolo, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Raba, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pada pukul 10.00 WITA dan berlangsung hingga selesai dengan aman dan tertib. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam memantau kondisi wilayah binaan serta membangun komunikasi aktif dengan […]

  • Babinsa Tebo Gelar Monitoring Wilayah, Situasi Desa Terpantau Aman

    Babinsa Tebo Gelar Monitoring Wilayah, Situasi Desa Terpantau Aman

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat , NTB – Babinsa Desa Tebo melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah desa binaan pada Rabu, (31 /12/2025), pukul 09.00 hingga 10.00 WITA. Kegiatan tersebut bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta memastikan situasi keamanan dan ketertiban di wilayah desa binaan tetap kondusif. Dalam pelaksanaannya, Babinsa berinteraksi langsung dengan […]

  • Dandim 1611/Badung Tekankan Semangat Kebersamaan Pulihkan Pasar Badung dan Kumbasari

    Dandim 1611/Badung Tekankan Semangat Kebersamaan Pulihkan Pasar Badung dan Kumbasari

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Denpasar, – Ratusan personel gabungan TNI-Polri bersama Pemerintah Kota Denpasar, organisasi masyarakat, dan relawan menggelar Apel Gabungan dalam rangka Gotong Royong Serentak Pemulihan Pasca Banjir di kawasan Pasar Badung dan Kumbasari, Minggu (21/9/2025). Kegiatan dipimpin langsung oleh Dandim 1611/Badung, Kolonel Inf I Putu Tangkas Wiratawan, S.I.P., dan diikuti sekitar 650 peserta. Apel gabungan ini turut […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Payangan Polsek Marga Pengamanan Upacara Dewa Yadnya Mendak Siwi

    Bhabinkamtibmas Desa Payangan Polsek Marga Pengamanan Upacara Dewa Yadnya Mendak Siwi

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Kamis,(16/10/25),pukul 10.00 wita Bhabinkamtibmas desa payangan bersinergi dengan Babinsa dan petugas pecalang melaksanakan pengamanan sekaligus pengaturan arus lalu lintas kegiatan upacara mendak siwi rangkaian upacara dewa yadnya karya ngenteg linggih di pura melanting lingkungan banjar payangan kaja,ds payangan,kec marga,tabanan. “Bhabinkamtibmas ds payangan Aiptu I Dewa Nyoman Suamba menyampaikan bahwa dalam kegiatan tersebut […]

  • Unit Lalu Lintas Polsek Seltim Amankan Arus Lalu Lintas Saat Piodalan di Catus Pata Megati

    Unit Lalu Lintas Polsek Seltim Amankan Arus Lalu Lintas Saat Piodalan di Catus Pata Megati

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg Timur. Dalam rangka mendukung kelancaran rangkaian piodalan di wilayah Megati, personel Unit Lalu Lintas Polsek Selemadeg Timur (Seltim) melaksanakan pengaturan arus lalu lintas di kawasan Catus Pata depan TAC Megati, pada Kamis (11/9/2025). Pengaturan ini dilakukan untuk mengantisipasi potensi kemacetan dan memberikan rasa aman bagi masyarakat yang melaksanakan kegiatan keagamaan. […]

  • Patroli Dialogis Unit Wisata Satpamobvit Polresta Denpasar Wujudkan Rasa Aman di Kawasan Beachwalk dan Pantai Kuta

    Patroli Dialogis Unit Wisata Satpamobvit Polresta Denpasar Wujudkan Rasa Aman di Kawasan Beachwalk dan Pantai Kuta

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Denpasar, Senin (03/11/2025) – Personel Unit Wisata Satuan Pengamanan Objek Vital (Satpamobvit) Polresta Denpasar melaksanakan kegiatan patroli dialogis di kawasan Beachwalk dan Pantai Kuta, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung. Dalam kegiatan tersebut, personel Polresta Denpasar bergabung dengan personel Wisata Polda Bali untuk melakukan pemantauan situasi kamtibmas dan patroli jalan kaki di sekitar area wisata yang ramai […]

expand_less