Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polres Tabanan Gelar Turjawali Malam Minggu, Sasar Daerah Rawan dan Lakukan Pemeriksaan Ranmor

Polres Tabanan Gelar Turjawali Malam Minggu, Sasar Daerah Rawan dan Lakukan Pemeriksaan Ranmor

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif pada malam akhir pekan, Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Turjawali (Pengaturan, Penjagaan, Pengawalan, dan Patroli) serta pemeriksaan kendaraan bermotor di wilayah hukumnya, Sabtu (26/10/2025) malam. Kegiatan berlangsung mulai pukul 22.00 hingga 23.00 Wita, dipimpin langsung oleh Kasat Narkoba Polres Tabanan AKP I Ketut Ananta, S.H., dan diikuti oleh 17 personel yang tergabung dalam surat perintah tugas.

Sebelum pelaksanaan, Kasat Narkoba memberikan arahan kepada seluruh personel untuk fokus pada lokasi-lokasi yang berpotensi menimbulkan gangguan Kamtibmas. “Mengingat malam ini malam Minggu, banyak aktivitas masyarakat di pusat keramaian. Laksanakan patroli dan pemeriksaan dengan humanis, tetap profesional, serta lengkapi seluruh dokumen pendukung kegiatan,” tegas AKP I Ketut Ananta dalam arahannya.

Patroli dilakukan di sejumlah titik rawan dan pusat aktivitas masyarakat, seperti Lapangan Alit Saputra Tabanan, Pasar Dauh Pala, dan Terminal Pesiapan. Selain itu, tim juga menyisir kawasan pertokoan dan perbankan di sepanjang Jalan By Pass Ir. Sukarno Tabanan, termasuk Bank BRI, BNI, serta Money Changer Cabang Kediri, guna memastikan situasi aman dan tidak ada aktivitas mencurigakan.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H.,melalui Kasat Narkoba Polres Tabanan AKP I Ketut Ananta, S.H.,mengatakan” Selama pelaksanaan kegiatan, petugas tidak menemukan adanya pelanggaran menonjol. Masyarakat menyambut positif kehadiran personel Polres Tabanan yang aktif melakukan patroli dan pemeriksaan kendaraan. Kegiatan Turjawali berjalan dengan lancar, tertib, dan kondusif, sebagai wujud nyata kehadiran Polri di tengah masyarakat dalam menjaga keamanan wilayah Kabupaten Tabanan.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serda Suparman Ujung Tombak TNI di TMMD 125, Dapat Apresiasi Perbekel dan Danramil

    Serda Suparman Ujung Tombak TNI di TMMD 125, Dapat Apresiasi Perbekel dan Danramil

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati Kamis, (24/7/2025) — Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, tidak hanya mencerminkan sinergi lintas sektor dalam pembangunan desa, tetapi juga menyoroti kiprah nyata Babinsa di tengah masyarakat. Salah satunya adalah Babinsa Desa Batuan, Serda Suparman, yang menjadi motor penggerak di lapangan dalam menyukseskan program […]

  • Gotong Royong Babinsa dan Warga Tabundung Percepat Pembangunan Rumah Warga

    Gotong Royong Babinsa dan Warga Tabundung Percepat Pembangunan Rumah Warga

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu M. Jaini bersama masyarakat Desa Billa melaksanakan kegiatan gotong royong membangun rumah milik Bapak Dela di Desa Billa, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, Selasa (02/12/2025). Kegiatan tersebut merupakan wujud kepedulian Babinsa dalam meningkatkan kebersamaan serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat di wilayah binaan. […]

  • Personil Polsek Bangli Amankan Kegiatan Jalan Santai Dalam Rangka Hut SMA N 1 Bangli Yang Ke-61

    Personil Polsek Bangli Amankan Kegiatan Jalan Santai Dalam Rangka Hut SMA N 1 Bangli Yang Ke-61

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Bangli, Polsek Bangli,- Demi terciptanya situasi di wilayah Polsek Bangli tetap kondusif, Kapolsek Bangli senantiasa memerintahkan anggota untuk selalu memonitor segala kegiatan yang ada di masyarakat, sehingga kegiatan tersebut dapat berjalan dengan dengan aman dan lancar. Seperti terlihat pada hari Senin, 20/10/2025, mulai pkl. 08.30 s/d 11.00 Wita bertempat di Depan SMAN […]

  • Kodim 1602/Ende Bersama Stakeholder Sukses Amankan Pertandingan ETMC Tanpa Gangguan

    Kodim 1602/Ende Bersama Stakeholder Sukses Amankan Pertandingan ETMC Tanpa Gangguan

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, — Rangkaian pertandingan El Tari Memorial Cup (ETMC) Ende 2025 pada Sabtu sore berlangsung dengan aman, tertib, dan kondusif berkat pengamanan terpadu dari TNI, Polri, dan instansi terkait. Kegiatan pengamanan diawali dengan apel gelar pasukan pada pukul 15.30 WITA sebelum pertandingan dimulai.   Apel pengamanan dan pertandingan tersebut dihadiri oleh Ibu Bupati Ende, jajaran […]

  • Bahas Pembangunan Tembok Sekolah, Babinsa Bangbang Hadiri Rapat Koordinasi di SMK N 1 Tembuku

    Bahas Pembangunan Tembok Sekolah, Babinsa Bangbang Hadiri Rapat Koordinasi di SMK N 1 Tembuku

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka menunjukan Keterlibatan TNI dalam pembangunan wilayah, Babinsa Bangbang Koramil 1626-03/Tembuku Kodim 1626/Bangli Pelda Kadek Widiarta bersama Bhabinkamtibmas menghadiri undangan rapat koordinasi terkait pembangunan tembok belakang sekolah SMKN 1 Tembuku bantuan dari pemerintah Provinsi Bali di SMK 1 Tembuku Banjar Bangbang Kaja, Kecamatan Tembuku Kabupaten Bangli. sabtu (19/07/2025) Kegiatan tersebut di hadiri […]

  • Kasdim 1623/Karangasem Ucapkan Selamat Hari Bakti ke-78 TNI Angkatan Udara

    Kasdim 1623/Karangasem Ucapkan Selamat Hari Bakti ke-78 TNI Angkatan Udara

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kepala staf Kodim (Kasdim) 1623/Karangasem Mayor Inf. Dewa Putu Oka menghadiri kegiatan bakti sosial kesehatan dalam rangka memperingati hari bakti ke-78 TNI Angkatan Udara, di SDN 1 Tiyingtali Banjar Dinas Tiyingtali Kelod Desa Tiyingtali Kec.Abang Kab. Karangasem, pada Rabu (16/07/25). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Komandan Lanud l Gusti Ngurah Rai, Kepala BKKBN Prov. […]

expand_less