Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Tingkatkan Kebersamaan dan Ketahanan Wilayah, Bati Wanwil Payangan Bersama Babinsa Puhu Hadiri Mahasaba IV MCSBM

Tingkatkan Kebersamaan dan Ketahanan Wilayah, Bati Wanwil Payangan Bersama Babinsa Puhu Hadiri Mahasaba IV MCSBM

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Gianyar – Payangan, Jumat (24/5/2025) Mewakili Danramil 1616-07/Payangan, Bati Wanwil Koramil 1616-07/Payangan Peltu I Gede Darma Susila bersama Babinsa Desa Puhu Serma I Gusti Kompyang Surya A.P. menghadiri undangan kegiatan Mahasaba IV Mahagotra Catur Sanak Bali Mula (MCSBM) yang diselenggarakan di Aula Serba Guna Puspem Payangan, Jalan Raya Payangan–Kintamani, Banjar Semaon, Desa Puhu, Kecamatan Payangan, Kabupaten Gianyar.

Kegiatan Mahasaba IV MCSBM ini mengusung agenda utama pemilihan Ketua Umum dan pembentukan kepengurusan MCSBM Provinsi Bali periode 2025–2030, dengan dihadiri sekitar 100 orang peserta yang terdiri dari para sesepuh, Manggala Pasemetonan, serta perwakilan MCSBM se-Kecamatan Payangan.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut di antaranya Ketua PHDI Kabupaten Gianyar I Wayan Ardana, Anggota DPRD Kabupaten Gianyar Ibu Ayuk Indrawati, Camat Payangan I Wayan Widana, S.Stp, Kanit Binmas Polsek Payangan Aiptu Ngakan, Kepala Desa Puhu, Kepala Desa Melinggih Kelod, Babinsa Desa Puhu, dan Bhabinkamtibmas setempat.

Kehadiran perwakilan Koramil Payangan dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan TNI AD terhadap upaya pelestarian adat, budaya, dan nilai-nilai kearifan lokal Bali Mula yang menjadi bagian penting dalam memperkuat persatuan, kebersamaan, serta ketahanan wilayah.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Bajawa Utara Hadir dalam Kegiatan Adat Pembangunan KDKMP Desa Bowado

    Babinsa Bajawa Utara Hadir dalam Kegiatan Adat Pembangunan KDKMP Desa Bowado

    • calendar_month 8 jam yang lalu
    • account_circle arash news
    • visibility 0
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat peletakan batu pertama pembangunan KDKMP Desa Bowado yang dilaksanakan pada Kamis (15/01/2026). Kegiatan tersebut berlangsung di lokasi Hoboredu, Jalan Trans Lindi–Soa, RT 003/RW 000, Dusun Waturasa, Desa Bowado, Kecamatan Bajawa Utara, Kabupaten Ngada. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini merupakan bentuk dukungan TNI terhadap […]

  • Tertibkan Penduduk Pendatang Bhabin Singakerta Berkolaborasi Dengan Linmas Lakukan Sidak

    Tertibkan Penduduk Pendatang Bhabin Singakerta Berkolaborasi Dengan Linmas Lakukan Sidak

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Gianyar – Polsek Ubud, Dalam menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Polsek Ubud Aiptu I Made Widastra berkolaborasi dengan Babinsa, pemerintahan Desa Singakerta melaksanakan kegiatan sidak penduduk pendatang (duktang) non permanen yang tinggal diwilayah Desa Singakerta, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar. Jumat (07/11/2025) pukul 20.00 wita Bhabinkamtibmas Desa […]

  • Penyuluhan Kenakalan Remaja dan Pendidikan Lalu Lintas di SLB Negeri 1 Jimbaran

    Penyuluhan Kenakalan Remaja dan Pendidikan Lalu Lintas di SLB Negeri 1 Jimbaran

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Badung, Senin 21 Juli 2025 — Unit Lalu Lintas Polsek Kuta Selatan yang dipimpin oleh IPTU Ida Bagus Suardika menggelar kegiatan penyuluhan terkait kenakalan remaja dan pendidikan keselamatan berlalu lintas (Kamseltibcar Lantas) di SLB Negeri 1 Jimbaran, Kabupaten Badung Kegiatan ini selain dalam masa MPLS untuk siswa juga dalam rangka kegiatan Operasi Patuh Agung 2025 […]

  • Kolaborasi Babinsa dan Pemdes Lape Wujudkan Pembangunan Berkelanjutan

    Kolaborasi Babinsa dan Pemdes Lape Wujudkan Pembangunan Berkelanjutan

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Dalam rangka mendukung program pemerintah dan memastikan kesinambungan pembangunan di tingkat desa, Babinsa Desa Lape Koramil 1607-06/Lape Lopok, Koptu Sukardin menghadiri kegiatan penyelarasan arah kebijakan pembangunan antara pemerintah pusat, provinsi, dan kabupaten yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Lape, Kecamatan Lape, Kamis (7/8/2025). Kegiatan tersebut bertujuan untuk mengevaluasi dan menyesuaikan dokumen Rencana […]

  • Babinsa Desa Pitra: Sinergi TNI dan Posyandu untuk Kesehatan Balita, Ibu Hamil, dan Lansia

    Babinsa Desa Pitra: Sinergi TNI dan Posyandu untuk Kesehatan Balita, Ibu Hamil, dan Lansia

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Desa Pitra, Tabanan – Dalam rangka mendukung program kesehatan masyarakat, Babinsa Desa Pitra Koramil 1619-08/Penebel Kopda I Gede Putu Ardayasa melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu yang meliputi pelayanan kesehatan bagi balita, remaja, ibu hamil, serta lanjut usia (lansia),  Selasa (15/7/2025). Kegiatan yang digelar di Balai Banjar Desa Pitra ini merupakan upaya rutin yang dilakukan oleh tenaga […]

  • Polsek Klungkung Amankan Turnamen Bola Voli Tingkat SMA/SMK Se-Bali.

    Polsek Klungkung Amankan Turnamen Bola Voli Tingkat SMA/SMK Se-Bali.

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Polsek Klungkung melaksanakan pengamanan kegiatan turnamen Bola Voli tingkat SMA/SMK se-Bali yang digelar di GOR Swecapura, Desa Gelgel, Kabupaten Klungkung, (20/12). Pengamanan ini dilakukan guna memastikan seluruh rangkaian pertandingan berjalan aman, tertib, dan lancar. Pada pertandingan hari ini, digelar laga perebutan juara III dan IV antara SMK Yaparindo melawan SMA Negeri 1 […]

expand_less