Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Amankan Batas Negeri, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Berhasil Gagalkan Penyeludupan

Amankan Batas Negeri, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Berhasil Gagalkan Penyeludupan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Tasinifu – Personel Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad berhasil menggagalkan upaya penyelundupan barang illegal berupa BBM jenis Solar, Sepeda Motor, dan Minuman Keras di perbatasan Pos Aplal, Desa Tasinifu, Kec. Mutis, Kab. TTU. Jumat (24/10)

Keberhasilan ini berawal pada saat 4 personel Pos Aplal dipimpin Danpos Aplal Letda Arh Arya, melaksanakan ambush di jalan tikus yang berada di sekitar Patok PBN Pos Aplal. Informasi ini didapat dari adanya kecurigaan dari masyarakat bahwa sering terlihat adanya transaksi atau warga yang melintas di tengah malam hari. Malam iu juga, personel Pos Aplal masuk kedudukan dan mengamati pergerakan di jalur tersebut.

“Saat kami melihat ada motor melintas, kami mengira itu adalah warga yang menjaga hewan ternak. Kemudian kami sorot senter untuk memastikan, namun Ybs menjatuhkan motornya dan melarikan diri. Hal itu membuat kami langsung lari dan melakukan pengejaran kepada Ybs serta mengamankan beberapa barang yang ditinggalkan.” Ucap Danpos Aplal.

Diduga Ybs melarikan diri ke wilayah Timor Leste dikarenakan merupakan warga negara Timor Leste yang akan membawa baran-barang illegal tersebut. Hasilnya, Pos Aplal berhasil mengamankan 1 unit sepeda motor, 3 jerigen BBM (70 Liter Solar), dan 1 kardus Miras berjenis King. Seluruh barang bukti tersebut diamankan di Pos Aplal untuk pemeriksaan lebih lanjut.

Ini menjadi komitmen Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad untuk selalu memastikan keamanan negara dan berani menindak segala bentuk tindakan ilegal yang tentunya dapat merugikan negara.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Abiansemal Hadir Di Jam Pulang Kerja, Pengaturan Lalu Lintas Sore Terus Digelar

    Polsek Abiansemal Hadir Di Jam Pulang Kerja, Pengaturan Lalu Lintas Sore Terus Digelar

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Guna memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengguna jalan pada jam padat kendaraan, personel Polsek Abiansemal secara konsisten melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas sore hari. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Selasa (16/12/2025) sore, bertepatan dengan jam pulang kerja masyarakat. Pengaturan lalu lintas difokuskan pada titik-titik rawan kepadatan dan persimpangan jalan utama di daerah hukum […]

  • Bandara UMK Mauhau Jadi Titik Penyambutan Menteri, Dandim 1601/Sumba Timur Turut Hadir

    Bandara UMK Mauhau Jadi Titik Penyambutan Menteri, Dandim 1601/Sumba Timur Turut Hadir

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E, menghadiri kegiatan penyambutan Kunjungan Kerja Menteri Koordinator Infrastruktur dan Kewilayahan Republik Indonesia, Bapak Agus Harimurti Yudhoyono, bersama Menteri Transmigrasi Republik Indonesia, Bapak Iftitah Sulaiman, beserta rombongan di Bandara Umbu Mehang Kunda, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur, Selasa (19/08/2025). Kehadiran kedua Menteri […]

  • Blue Light Patrol Polres Tabanan Cegah Kejahatan 3C, Wujudkan Rasa Aman di Tengah Malam

    Blue Light Patrol Polres Tabanan Cegah Kejahatan 3C, Wujudkan Rasa Aman di Tengah Malam

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di malam hari, Polres Tabanan kembali menggelar kegiatan Blue Light Patrol untuk mengantisipasi tindak kejahatan 3C (Curat, Curas, dan Curanmor). Kegiatan ini dilaksanakan pada Senin dini hari, 21 Juli 2025, mulai pukul 00.30 WITA hingga 02.00 WITA oleh […]

  • Wujudkan Semangat Kebersamaan, Polres Tabanan Gelar Lomba Menghias Mako dalam Rangka HUT Kota Singasana ke-532

    Wujudkan Semangat Kebersamaan, Polres Tabanan Gelar Lomba Menghias Mako dalam Rangka HUT Kota Singasana ke-532

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kota Singasana ke-532, Polres Tabanan melaksanakan kegiatan penilaian lomba menghias Markas Komando (Mako) Polres dan Polsek jajaran pada Jumat (07/11/2025). Kegiatan berlangsung mulai pukul 09.30 WITA, diawali dengan penilaian di Mako Polsek Selemadeg, yang disambut hangat oleh Kapolsek Selemadeg Kompol I […]

  • Satgas Pengendalian Ternak Antar Pulau Dibentuk, Dandim 1601/Sumba Timur Siap Kawal Implementasi

    Satgas Pengendalian Ternak Antar Pulau Dibentuk, Dandim 1601/Sumba Timur Siap Kawal Implementasi

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E. menghadiri rapat pembentukan dan konsinyering tim pelaksanaan Satuan Tugas (Satgas) Pengendalian Pengeluaran Ternak Antar Pulau di Kabupaten Sumba Timur. Kegiatan ini berlangsung di Aula Hotel Kambaniru, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur, pada Selasa (04/11/2025). Rapat tersebut dihadiri oleh Bupati Sumba Timur,Dandim 1601/Sumba Timur,Wakapolres […]

  • Responsif dan Humanis, Babinsa Hadir Dengar Aspirasi Warga Nuanaga

    Responsif dan Humanis, Babinsa Hadir Dengar Aspirasi Warga Nuanaga

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga stabilitas wilayah serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole yang bertugas di Kecamatan Kotabaru, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Dusun 1 Nuanaga, Desa Nuanaga, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Sabtu (9/8/2025). Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 09.20 WITA tersebut merupakan […]

expand_less