Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Selbar

Suraberata, Sabtu 25/10/2025 Pukul 01.00 s/d 03.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Dipimpin pawas BRIPKA I Wayan Depin menggelar patroli malam menjelang dinihari untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Kegiatan patroli malam ini dilakukan untuk mencegah terjadinya tindak kejahatan dan mengantisipasi gangguan keamanan.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Selemadeg barat AKP I Kadek Darmawan, S.Sos mengatakan bahwa patroli malam ini dilakukan untuk memastikan keselamatan masyarakat dan meningkatkan rasa aman di masyarakat. “Kami melaksanakan patroli malam sampai dengan menjelang dinihari juga bertujuan untuk mengantisipasi gangguan keamanan yang mungkin terjadi di malam hari. “ucap Kapolsek.

Lebih lanjut Kapolsek Selemadeg barat mengatakan “kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keamanan di wilayah selemadeg barat, khususnya pada malam hari. Kami juga mengimbau masyarakat untuk segera melaporkan apabila melihat hal-hal mencurigakan, sehingga kami dapat segera mengambil tindakan,” ujar Kapolsek.

Kegiatan patroli malam ini menyasar daerah rawan kejahatan dan objek vital serta lokasi rawan lainnya untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya tindak kejahatan, daerah rawan Balap liar maupun gangguan kamtibmas khususnya pada malam hingga dini hari serta memberikan himbauan kepada masyarakat untuk selalu waspada dan berhati-hati saat beraktivitas pada malam hari.

(Humas Polsek Selemadeg barat)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos Babinsa Kelanir Bersama PPL, Wujudkan Kerja Sama Dukung Ketahanan Pangan

    Komsos Babinsa Kelanir Bersama PPL, Wujudkan Kerja Sama Dukung Ketahanan Pangan

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka memperkuat sinergitas lintas sektor, Babinsa Desa Kelanir Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Ashar, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) Kecamatan Seteluk, Jumat (09/01/2026). Kegiatan yang berlangsung pukul 09.10 WITA tersebut membahas pentingnya menjaga hubungan kerja yang harmonis antara Babinsa dan PPL, khususnya dalam mendukung dan mendampingi masyarakat […]

  • Babinsa 1623-05/Manggis bersama Bhabinkamtibmas amankan upacara keagamaan.

    Babinsa 1623-05/Manggis bersama Bhabinkamtibmas amankan upacara keagamaan.

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Pesedahan Koramil 1623-05/Manggis Peltu Wayan Sariyadnya bersama Bhabinkantimas dan Pecalang melaksanakan pengamanan upacara keagamaan (upacara Melasti), di Pura Desa Adat Pesedahan Kec.Manggis Kab.Karangasem, pada Minggu (02/11/25). Upacara Melasti ke Pura Segare Desa Sengkidu merupakan rangkaian upacara Pujawali Purnamaning Sasih Kelima Pura Desa Adat Pesedahan. Sekitar 800 orang warga turut mengikuti upacara […]

  • Forkopimcam Umalulu Pastikan Kondisi Warga Pascabanjir di Desa Watupuda

    Forkopimcam Umalulu Pastikan Kondisi Warga Pascabanjir di Desa Watupuda

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Rindi Umalulu Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Dendi Djami, bersama Plt Camat Umalulu, Kapolsek Umalulu, serta Kepala Desa Watupuda melaksanakan peninjauan langsung ke lokasi rumah warga yang terdampak banjir di Desa Watupuda, Kecamatan Umalulu, Kabupaten Sumba Timur, Kamis (18/12/2025). Peninjauan tersebut dilakukan untuk melihat secara langsung kondisi rumah […]

  • TNI Bersama Unsur Desa Kawal Transparansi Musyawarah Pembangunan Desa Puhu

    TNI Bersama Unsur Desa Kawal Transparansi Musyawarah Pembangunan Desa Puhu

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Rabu (17/9/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran pembangunan desa, Babinsa Desa Puhu Koramil 1616-07/Payangan Serma I Gusti Kompyang Surya AP bersama Bhabinkamtibmas Desa Puhu Aiptu I Made Kertya menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Penyusunan RKPDES Desa Puhu Tahun Anggaran 2026. Kegiatan tersebut berlangsung di ruang rapat Kantor Desa Puhu, Kecamatan Payangan. Musyawarah […]

  • Babinsa Desa Tamekan Dampingi Penyaluran 20 Paket Sembako dari PLN Wujud Kepedulian Sosial.

    Babinsa Desa Tamekan Dampingi Penyaluran 20 Paket Sembako dari PLN Wujud Kepedulian Sosial.

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) melalui ULP Taliwang menyalurkan bantuan sosial berupa paket sembako kepada warga Desa Tamekan, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Jumat (19/12/2025). Kegiatan yang dirangkaikan dengan penyuluhan tersebut dilaksanakan pada pukul 10.30 WITA bertempat di Kantor Desa Tamekan. Sebanyak 20 warga menerima paket bantuan sembako sebagai bentuk kepedulian […]

  • Gabungan TNI-Polri Tertibkan Pengendara dalam Operasi Patuh Rinjani 2025

    Gabungan TNI-Polri Tertibkan Pengendara dalam Operasi Patuh Rinjani 2025

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka mendukung pelaksanaan Operasi Patuh Rinjani 2025, pada hari Rabu, 16 Juli 2025 pukul 07.30 WITA, anggota Provost Kodim 1628/Sumbawa Barat, Koptu Suhardi Efendi yang tergabung sebagai BKO di Polres Sumbawa Barat, turut melaksanakan kegiatan operasi di depan Polsek Seteluk, Kecamatan Seteluk. Operasi ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam tertib […]

expand_less