Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Ajak Siswa SD IT Imam Safi’i Belajar Disiplin dan Kekompakan Melalui PBB

Babinsa Ajak Siswa SD IT Imam Safi’i Belajar Disiplin dan Kekompakan Melalui PBB

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya menanamkan nilai-nilai kedisiplinan, tanggung jawab, dan kekompakan sejak usia dini, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Ruslin dan Serda Muhaimin, melaksanakan kegiatan pelatihan Peraturan Baris-Berbaris (PBB) di SD IT Imam Safi’i, bertempat di halaman sekolah Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat (24/10/2025) pukul 08.05 WITA.

Kegiatan ini disambut antusias oleh para guru dan siswa. Dengan penuh semangat, para siswa mengikuti setiap instruksi dari Babinsa mulai dari sikap sempurna, penghormatan, hingga gerakan langkah tegap.
Latihan ini bertujuan untuk membentuk karakter disiplin, menumbuhkan semangat kebersamaan, serta meningkatkan rasa tanggung jawab dan cinta tanah air di kalangan pelajar.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menekankan pentingnya menjaga kedisiplinan dan menghormati guru serta sesama teman sebagai bagian dari pembentukan karakter generasi muda.
Melalui kegiatan seperti ini, TNI berkomitmen untuk terus berperan aktif dalam pembinaan generasi penerus bangsa agar tumbuh menjadi pribadi yang disiplin, beretika, dan berjiwa nasionalisme tinggi.

Kegiatan berjalan lancar, aman, dan penuh semangat, mencerminkan kedekatan antara TNI dan dunia pendidikan di wilayah binaan Koramil 1628-01/Taliwang.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Menjaga Pantai Tetap Aman dan Indah, Sat Polairud Patroli Sore di Batu Belig dan Petitenget

    Menjaga Pantai Tetap Aman dan Indah, Sat Polairud Patroli Sore di Batu Belig dan Petitenget

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Mangupura – Personel Satuan Polisi Air dan Udara (Satpolairud) Polres Badung melaksanakan patroli pesisir di kawasan Pantai Batu Belig dan Pantai Petitenget, Kecamatan Kuta Utara, Minggu (26/10/2025) sore. Kegiatan ini dilakukan untuk menjaga keamanan, keselamatan, dan kebersihan lingkungan pantai yang ramai dikunjungi wisatawan maupun warga setempat. Dalam patroli tersebut, personel Satpolairud Aipda I Gusti Ngurah […]

  • Babinsa Ende Hadir di Tengah Warga, Ajak Masyarakat Jaga Kesehatan dan Keamanan

    Babinsa Ende Hadir di Tengah Warga, Ajak Masyarakat Jaga Kesehatan dan Keamanan

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Rahmat Hidayah, melaksanakan kegiatan Monitoring Wilayah, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di wilayah binaannya, tepatnya di Desa Raperendu, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kamis 25 Sep 2025. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 09.00 WITA ini merupakan bentuk implementasi tugas pokok satuan komando kewilayahan (Satkowil) sebagai garda […]

  • Babinsa Distribusikan Beras SPHP, Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat Pantai Baru

    Babinsa Distribusikan Beras SPHP, Ringankan Beban Ekonomi Masyarakat Pantai Baru

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan penjualan beras SPHP melalui Gerakan Pangan Murah (GPM) di Kecamatan Pantai Baru pada 27–29 Agustus 2025. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Serka Gasper E.K, Serka A. Haris Lakuy, Koptu Imran, dan Sertu Apriadi L di beberapa titik, yaitu Kelurahan Olafulihaa, Desa Ofalangga, Desa Oenggae, Desa Tunganamo, Desa Tesabela, […]

  • Sindikat Penggelapan Mobil Linta Provinsi Terbongkar — Lima Pelaku Ditangkap

    Sindikat Penggelapan Mobil Linta Provinsi Terbongkar — Lima Pelaku Ditangkap

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Badung – Satuan Reskrim Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai berhasil mengungkap sindikat penggelapan mobil rental yang beraksi di sejumlah titik di kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai. Aksi para pelaku yang menggunakan modus tiket palsu dan penyewaan fiktif ini berhasil dibongkar melalui serangkaian penyelidikan yang dilakukan dalam kurun waktu Oktober–November 2025. Lima pelaku […]

  • Kehadiran Babinsa di Peringatan Maulid Nabi, Pererat Silaturahmi TNI dengan Warga Taliwang

    Kehadiran Babinsa di Peringatan Maulid Nabi, Pererat Silaturahmi TNI dengan Warga Taliwang

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Kehadiran Babinsa tidak hanya terlihat dalam menjaga keamanan wilayah, namun juga hadir di tengah masyarakat dalam setiap momen penting, baik sosial maupun keagamaan. Hal ini ditunjukkan oleh Babinsa Kelurahan Sampir, Koramil 1628-01/Taliwang, Koptu Fahrurrozi, yang menghadiri undangan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H/2025 M di Masjid Nurul Iman, Lingkungan Sampir […]

  • Langkah Taktis Dan SSK TMMD Gianyar: Pembangunan Infrastruktur Air Capai 5 Persen

    Langkah Taktis Dan SSK TMMD Gianyar: Pembangunan Infrastruktur Air Capai 5 Persen

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati Kamis, (24/7/2025) — Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun anggaran 2025 yang digelar Kodim 1616/Gianyar di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, terus menunjukkan progres yang positif. Salah satu sasaran utama program fisik yakni pembangunan 1 unit tower reservoir air bersih berkapasitas 20.000 liter kini telah memasuki tahap awal dengan capaian progres […]

expand_less