Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » TNI dan Warga Binaan Bersinergi Ciptakan Lingkungan Aman dan Tertib

TNI dan Warga Binaan Bersinergi Ciptakan Lingkungan Aman dan Tertib

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga situasi kamtibmas di wilayah binaan, Babinsa Kelurahan Dalam, Serda Syarifuddin dari Koramil 1628-01/Taliwang, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama warga di Lingkungan Sebok, Kecamatan Taliwang, Kamis (23/10/2025) pagi.

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan tempat tinggal. Dalam kesempatan tersebut, Serda Syarifuddin mengajak warga agar terus berperan aktif dalam menjaga kondusifitas wilayah, serta memperkuat kerja sama antara masyarakat dan aparat keamanan.

“Keamanan lingkungan bukan hanya tanggung jawab aparat, tetapi menjadi tanggung jawab bersama. Dengan komunikasi yang baik antara warga dan Babinsa, potensi gangguan bisa dicegah sejak dini,” ujar Serda Syarifuddin.

Selain memberikan imbauan kamtibmas, kegiatan ini juga menjadi sarana mempererat silaturahmi antara Babinsa dan masyarakat. Warga pun menyambut baik kehadiran Babinsa yang selalu aktif terjun langsung di lapangan.

Kegiatan komsos tersebut berlangsung dengan aman dan lancar hingga selesai. Melalui kegiatan seperti ini, diharapkan sinergitas antara TNI dan masyarakat semakin kuat dalam menciptakan lingkungan yang aman, tertib, dan nyaman di wilayah Kecamatan Taliwang.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wakapolres Karangasem Tekankan Disiplin Pos PH Pagi dan Kesiapan Tim Verifikasi WBK

    Wakapolres Karangasem Tekankan Disiplin Pos PH Pagi dan Kesiapan Tim Verifikasi WBK

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Wakapolres Karangasem Kompol Taufan Rizaldi, S.I.K., M.H., menyampaikan beberapa arahan penting dalam Apel Pagi yang dipimpinnya pada Selasa (26/8/2025). Arahan tersebut meliputi evaluasi pelaksanaan Pos Pagi hingga kesiapan menghadapi tim verifikasi WBK. Wakapolres menyoroti masih adanya Pos PH Pagi yang tidak melaksanakan Pos Gatur sebagaimana mestinya. “Masih ada Pos PH pagi yang tidak […]

  • Kehadiran Babinsa di Desa Liabeke Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat

    Kehadiran Babinsa di Desa Liabeke Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Lio Timur, Ende Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Dol Mahatir, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Liabeke, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pada pukul 08.30 WITA dan berlangsung hingga selesai. Serda Dol Mahatir memantau situasi keamanan wilayah dan berdialog langsung dengan masyarakat setempat untuk mendengarkan keluhan serta aspirasi […]

  • Gapura Agung III-2025 Polda Bali Libatkan 270 Personil

    Gapura Agung III-2025 Polda Bali Libatkan 270 Personil

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Polda Bali laksanakan Operasi Gapura Agung III-2025 dalam rangka pengamanan Bhakti Sosial Hari Kemerdekaan Ke-80 RI, di Besakih Karangasem pada jumat 22/8/2025 Pimpun apel kesiapan Karoops Polda Bali Kombes Pol Soelistijono S.I.K., M.H., menyampaikan pada Ops Gapura III ini Polda Bali melibatkan 270 Personil gabungan antara Polda dengan Polres Karangasem dan Klungkung. Kita akan mengamankan […]

  • Bupati Komang Sanjaya: Singasana Dog Show Dorong Ekonomi Kreatif dan Solidaritas Komunitas Pecinta Hewan

    Bupati Komang Sanjaya: Singasana Dog Show Dorong Ekonomi Kreatif dan Solidaritas Komunitas Pecinta Hewan

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Bupati Tabanan, Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E., M.M., meninjau secara langsung pelaksanaan Singasana Dog Show yang digelar di Lapangan Alit Saputra, Minggu (2/11). Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian peringatan HUT ke-532 Kota Singasana dan menjadi ajang silaturahmi sekaligus kompetisi bagi para pecinta anjing di seluruh Bali. Acara ini menampilkan dua […]

  • Wujud Tugas Kewilayahan, Babinsa Aesesa Amankan RDP DPRD Nagekeo Bersama Masyarakat Adat

    Wujud Tugas Kewilayahan, Babinsa Aesesa Amankan RDP DPRD Nagekeo Bersama Masyarakat Adat

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Nagekeo – Pada hari Senin, 06 Oktober 2025 pukul 12.30 Wita, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa yang terdiri dari Serka Albert, Kopda Rudy, Kopda Halit, dan Kopda Soares melaksanakan kegiatan pengamanan Rapat Dengar Pendapat (RDP) antara DPRD Kabupaten Nagekeo dan masyarakat adat Suku Redu, Isa, serta Gaja dari Desa Rendu Butowe, Kecamatan Aesesa Selatan. Kegiatan tersebut berlangsung […]

  • Program Makan Bergizi Gratis Disambut Antusias, Babinsa Pantai Baru Turun Langsung Dampingi Kegiatan

    Program Makan Bergizi Gratis Disambut Antusias, Babinsa Pantai Baru Turun Langsung Dampingi Kegiatan

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 30 Oktober 2025 — Dalam rangka mendukung peningkatan gizi dan kesehatan anak-anak sekolah, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian makanan sehat dan bergizi kepada siswa-siswi di wilayah Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Kamis (30/10/2025) pukul 07.00 WITA. Kegiatan ini bertempat di Yayasan Sasando Abadi, Desa Ofalangga, […]

expand_less