Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Truk Mogok Di Jalan Kesambi Personel Unit Lantas Polsek Kuta Utara Lakukan Pengaturan

Truk Mogok Di Jalan Kesambi Personel Unit Lantas Polsek Kuta Utara Lakukan Pengaturan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Kuta Utara – Padatnya volume kendaraan di jalan Kesambi merupakan pemandangan yang nampak setiap harinya. Terlebih adanya sebuah truck pengangkut material dengan Nomor Polisi DR 8367 SN mengalami mogok di jalur padat jalan kesambi tepatnya hendak menuju Gang Kesambi Indah, Kelurahan Kerobokan Kecamatan Kuta Utara Kabupaten Badung, Kamis (23/10/2025) sore.

Kendaraan Truck yang bermuatan material bangunan dengan tujuan Gang Kesambi indah tiba tiba mengalami patah as setir sehingga mengakibatkan arus lalin dari arah utara maupun selatan jalan Kesambi saat itu mengalami kemacetan.

Melihat kondisi tersebut Ipda Made Sutarja selaku Perwira Pengendali tugas pengaturan sore hari bersama anggotanya segera melakukan pengaturan arus lalu lintas dan koordinasi dengan sopir untuk meminggirkan kendaraannya agar tidak menimbulkan kemacetan yang lebih luas.

Kanit Lantas Polsek Kuta Utara Iptu Nyomam Suryawan seizin Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agua Pasek Sudina SIK.,MH saat dikonfirmasi membenarkan telah terjadi sebuah kendraan truk mogok di jalan raya Kesambi akibat mengalami kerusakan pada as setir dan kejadian tersebut sudah di atensi anggotanya dengan gerak cepat mengantisipasi agar tidak menimbulkan kemacetan.

“Apa yang dilakukan anggota Kami di lapangan sudah menjadi kewajibannya memberikan pelayanan terbaik terhadap masyarakat,” Ujarnya

“Hal ini merupakan kegiatan positif yang berdampak luas sehingga kelancaran arus lalu lintas tetap terjaga meski banyak kendala di lapangan salah satunya adanya .truk mogok.” Pungkas Kanit Lantas Iptu Nyoman Suryawan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1601/Sumba Timur Bersama Forkopimda Sambut Peserta PNLH XIV WALHI 2025

    Dandim 1601/Sumba Timur Bersama Forkopimda Sambut Peserta PNLH XIV WALHI 2025

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E menghadiri acara Gala Dinner Pertemuan Nasional Lingkungan Hidup (PNLH) XIV WALHI 2025 yang digelar di Rumah Jabatan Bupati Sumba Timur Jl. Soekarno, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, pada Jumat (19/09/2025). Acara Gala Dinner ini menjadi rangkaian kegiatan PNLH XIV WALHI […]

  • ​Danramil Busungbiu Apresiasi Semangat Anak-Anak di Parade Karnaval Budaya PAUD dan

    ​Danramil Busungbiu Apresiasi Semangat Anak-Anak di Parade Karnaval Budaya PAUD dan

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    ​Busungbiu, Buleleng – Komandan Rayon Militer Danramil 1609/07 Busungbiu kapten inf Wayan Nada menghadiri kegiatan Parade Karnaval Budaya PAUD dan TK se-Kecamatan Busungbiu, Rabu 13/8/2025 Acara ini diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia dengan mengusung tema “Wujudkan Anak Berbangga & Berkarya Untuk Siap Membangun Indonesia.” ​Kegiatan yang berlangsung di Lapangan Natha Praja ini dimulai […]

  • Polresta Denpasar Penyuluhan Kamtibmas di SMA Santo Yoseph Denpasar Wujudkan Generasi Muda Disiplin

    Polresta Denpasar Penyuluhan Kamtibmas di SMA Santo Yoseph Denpasar Wujudkan Generasi Muda Disiplin

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Denpasar,— Upaya membentuk karakter generasi muda yang berintegritas dan berdisiplin, Polresta Denpasar melaksanakan kegiatan penyuluhan dan ceramah Kamtibmas kepada siswa-siswi SMA Santo Yoseph Denpasar. Kegiatan ini mengusung tema “Mewujudkan Generasi Muda Bebas Narkoba, Kekerasan Seksual, dan Disiplin Berlalu Lintas” serta dipimpin langsung oleh Kabag Logistik Polresta Denpasar, AKP Amelia M. Letoati, S.H., yang juga bertindak […]

  • Patroli Kodim 1613 Bersama Kelurahan Kampung Baru Disambut Positif Warga

    Patroli Kodim 1613 Bersama Kelurahan Kampung Baru Disambut Positif Warga

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Tim patroli gabungan Kodim 1613/Sumba Barat bersama aparat Kelurahan Kampung Baru kembali melaksanakan kegiatan sistem keamanan lingkungan (siskamling) di seputaran wilayah Kelurahan Kampung Baru, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Selasa (23/9/2025). Kegiatan patroli rutin ini bertujuan untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), sekaligus mencegah potensi gangguan keamanan di lingkungan […]

  • Patroli Babinsa: Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Keamanan dan Kenyamanan Labuan Bajo

    Patroli Babinsa: Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Keamanan dan Kenyamanan Labuan Bajo

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Labuan Bajo, 10 Oktober 2025 — Untuk menjamin denyut nadi Labuan Bajo, sang destinasi wisata internasional, tetap berdetak aman, Koramil 1630-01/Komodo mengintensifkan kewaspadaan. Empat personel, dipimpin oleh Sertu Masrun, melaksanakan patroli monitor wilayah secara rutin pada Jumat (10/10/2025), sebagai upaya deteksi dini dan menjaga stabilitas keamanan. Patroli ini adalah bagian dari komitmen TNI untuk memastikan […]

  • Polres Kawasan Bandara Kerahkan 13 Personel Amankan Jalan Santai Pesta Perak SMPK Soverdi

    Polres Kawasan Bandara Kerahkan 13 Personel Amankan Jalan Santai Pesta Perak SMPK Soverdi

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Mangupura – Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai memastikan kegiatan jalan santai dalam rangka perayaan pesta perak ke-25 SMPK Soverdi Tuban, Kuta, Badung, Kamis (18/9/2025), berjalan aman dan lancar. Sebanyak 13 personel diterjunkan untuk melakukan pengamanan serta pengaturan arus lalu lintas sepanjang rute jalan santai. Personel dipimpin Pawas selaku Padal pengamanan dan ditempatkan di […]

expand_less