Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Brigjen TNI Hendro Cahyono; Doa bapak ibu kemarin alhamdulilah kita bisa dapat lagi 200 paket sembako.

Brigjen TNI Hendro Cahyono; Doa bapak ibu kemarin alhamdulilah kita bisa dapat lagi 200 paket sembako.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Korem 161/Wira Sakti bersama
PT. ASABRI gelar bakti sosial pembagian 200 paket sembako yang di hadiri oleh Komandan Korem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono menyerahkan 200 Paket bantuan sembako dalam rangka HUT ke-80  TNI kepada Masyarakat dan ojek online (ojol). Bantuan ini dilakukan dalam rangka sinergi Korem 161/Wira Sakti dan PT. Asabri dengan driver ojol Kota Kupang dan masyrakat Kupang, di Aula Sudirma Makorem 161/Wira Sakti Jl. W.Z Lalamentik Oebufu Kota Kupang, Kamis (24/10/2025).

Sekretaris Perusahaan PT Asabri (Persero) Okky Jatnika pada sambutannya menyampaikan Apresiasi kepada Korem 161/Wira Sakti.

Kami menyampaikan Apresiasi dan penghargaan setinggi-tingginya kepada Korem 161 WS atas prakarsa mulia menyelenggarakan kegiatan bakti sosial ini, tentunya kegiatan ini mencerminkan semangat kepedulian dan pengabdian TNI kepada masyarakat khususnya di wilayah NTT. “Kami merasa bangga dapat turut ikut berpartisipasi dalam pembagian sembako karena ini merupakan bagian dari program tanggung jawab sosial dari ASABRI dan tentunya sebagai bentuk kontribusi nyata dalam mendukung sosial yang berdampak langsung bagi maskyarakat”, Ucap Okky.

Lebih lanjut Okky melalui kegiatan bakti sosial ini ASABRI ingin menegaskan bahwa untuk mendukung program pemerintah dalam pemerataan ekonomi dan pengentasan kemiskinan sejalan dengan astacita presiden yang ke 6 dan tujuan pembangunan berkelanjutan. Kami berharap bantuan sembako yang di salurkan melalui kegiatan bakti sosial ini dapat bermanfaat bagi masyarakat yang membutuhkan dan sungguh nyata kolaborasi gotong royong antara TNI, ASABRI dan Masyarakat dalam mendukung pembangunan nasional serta menjaga kedaulatan negara.

Sebagai penutup kami menyampaikan terima kasih dan apresiasi yang sebesar- besarnya kepada seluruh jajaran Korem 161/Wira Sakti atas dedikasi dan semangat pengabdian yang luar biasa. “Semoga kegiatan ini menjadi ladang amal dan mempererat tali silaturahmi antara ASABRI dan TNI”, Tegasnya.

Selamat ulang tahun kepada TNI semoga TNI senantiasa menjadi patriot NKRI yang profesional, responsif, adabtif, modern sekaligus menegaskan bahwa kekuatan TNI bersumber dari rakyat.

Komandan Korem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono juga menyampaikan dihadapan masyarakat, Doa bapak ibu kemarin alhamdulilah hari ini kita bisa dapat lagi 200 paket sembako.

Kemarin ada 500 paket yang sudah kita siapkan dan kita terus berdoa dan ini doa bapak ibu yang kemarin, kita sekarang dapat 200 paket. Kita tidak diam di sini terus dan berusaha berupaya agar kita bisa menyalurkan lagi paket-paket sembako lainnya. “Tanggal 28 saya juga akan bisa memberikan lagi paket sembako dan saya akan ke Labuan Bajo dan kita bagi-bagi dan semuanya senang. Doa bapak ibu kemarin alhamdulilah kita bisa dapat lagi 200 paket semoga Kita berkelanjutan”, Ucap Danrem.

Kami ucapkan terima kasih kepada pihak PT. ASABRI dan Korem 161/Wira Sakti yang sudah membagikan bantuan paket sembako ini,” ucap salah satu masyarakat penerima sembako.

Paket sembako ini dibagikan kepada komunitas ojol Kota Kupang dan masyarakat, menurut Rusdi pembagian sembako ini sangat membantu kami. “Ini sangat meringankan beban kami juga untuk digunakan sehari-hari,” ucapnya.

Rusdi mengaku senang dengan upaya kepedulian. Ia menyebut bantuan ini sebagai langkah sinergi Korem 161/Wira Sakti bersama PT. ASBRI dengan komunitas ojol dan masyarakat tersebut, terutama di wilayah Kota Kupang.

“Semoga hal-hal baik seperti ini bisa senantiasa berlanjut. Sekali lagi, kami ucapkan terima kasih atas bantuan dari PT ASABRI bersama Korem 161/Wira Sakti,” ujar Rusdi.

Turut hadir pada kegiatan bakti sosial ini, Kasrem 161/Wira Sakti, Para Kasi Kasrem 161/Wira Sakti, Sekretaris Perusahaan PT Asabri (Persero) bersama staf dan masyrakat serta Komunitas Ojol Kota Kupang.( PENREM)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ende Aktif Pantau Keamanan dan Sosialisasi Kesehatan di Kelurahan Kotaratu

    Babinsa Ende Aktif Pantau Keamanan dan Sosialisasi Kesehatan di Kelurahan Kotaratu

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka menjaga keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Abdullah M Ambry, melaksanakan kegiatan Monitoring Pamwil dan Komunikasi Sosial (Komsos) di lingkungan Ndao, Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 09.51 WITA hingga selesai dengan situasi berjalan aman dan tertib.20 Agustus 2025. Kegiatan tersebut […]

  • Babinsa Desa Moteng Hadir Kawal Legalitas dan Kesehatan Hewan Ternak Masyarakat

    Babinsa Desa Moteng Hadir Kawal Legalitas dan Kesehatan Hewan Ternak Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka mendukung ketahanan pangan serta meningkatkan kesejahteraan peternak, Babinsa Desa Moteng Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Muhaimin, turut mendampingi kegiatan register dan vaksinasi hewan ternak yang dilaksanakan oleh Puskeswannak Kecamatan Brang Rea pada Rabu (17/09/2025). Kegiatan yang berlangsung di Desa Moteng, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat tersebut melibatkan berbagai unsur, mulai […]

  • ‎Safari Sumbawa Menanam: Dandim 1607/Sumbawa Perkuat Kepedulian Lingkungan

    ‎Safari Sumbawa Menanam: Dandim 1607/Sumbawa Perkuat Kepedulian Lingkungan

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Batulanteh, Sumbawa — Komandan Kodim 1607/Sumbawa, Letkol Kav Basofi Cahyowibowo, S.T., turut serta dalam kegiatan Safari Sumbawa Menanam Putaran VII, program Pemerintah Kabupaten Sumbawa, yang dilaksanakan pada Senin, 12 Januari 2026 di Desa Tepal, Kecamatan Batulanteh. ‎ ‎Kegiatan Safari Sumbawa Menanam merupakan program berkelanjutan Pemkab Sumbawa yang bertujuan menjaga kelestarian lingkungan, memulihkan kawasan hijau, serta […]

  • Serma Nasarudin Dorong Kerja Sama Warga dan Aparat Desa dalam Program Ketahanan Pangan

    Serma Nasarudin Dorong Kerja Sama Warga dan Aparat Desa dalam Program Ketahanan Pangan

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Bima,Monta _ Pada Senin, 13 Oktober 2025, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan serangkaian kegiatan komunikasi sosial (komsos) dengan warga binaan dan aparat di wilayah Kecamatan Parado dan Monta. Kegiatan ini bertujuan menjaga kerukunan, keamanan, serta mempererat sinergitas TNI dengan masyarakat. Serka Nasution Babinsa Desa Parado Rato membuka kegiatan dengan mengajak warga, terutama kaum remaja, untuk […]

  • Unit Turjawali Sat Lantas melaksanakan Pengaturan dan Penjagaan di Pos 3 Patung Salak Jasri

    Unit Turjawali Sat Lantas melaksanakan Pengaturan dan Penjagaan di Pos 3 Patung Salak Jasri

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Pada hari Jumat, 28 Nopember 2025 Personil Turjawali dari Kepolisian Resor Karangasem kembali menunjukkan kepedulian terhadap keselamatan masyarakat. Pagi ini, mereka terlihat sigap membantu warga menyeberangi Jalan Achmad Yani yang padat, memastikan lalu lintas berjalan lancar dan aman. Situasi lalu lintas yang padat di sepanjang Jalan Achmad Yani sering kali menambah tingkat risiko kecelakaan, terutama […]

  • Tekan Potensi Kriminalitas Akhir Pekan, Samapta Polsek Abiansemal Tingkatkan Patroli Harkamtibmas

    Tekan Potensi Kriminalitas Akhir Pekan, Samapta Polsek Abiansemal Tingkatkan Patroli Harkamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Guna menekan potensi kriminalitas serta menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif pada akhir pekan, Samapta Polsek Abiansemal meningkatkan kegiatan patroli Harkamtibmas di daerah hukumnya, Sabtu (10/1/2026) malam. Kegiatan patroli dilaksanakan secara preventif dengan menyasar sejumlah titik rawan gangguan kamtibmas, seperti kawasan Perbankan, gerai ATM, jalur sepi, pemukiman penduduk, serta lokasi yang berpotensi […]

expand_less