Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Sinergi TNI dan Warga Doromelo, Patroli Malam Amankan Kegiatan Masyarakat

Sinergi TNI dan Warga Doromelo, Patroli Malam Amankan Kegiatan Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Manggelewa, NTB – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaan, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Desa Doromelo, Sertu Rusman, dari Koramil 1614-06/Manggelewa melaksanakan kegiatan patroli malam dan ronda bersama warga, Rabu (22/10/2025).

Kegiatan diawali dengan kongkow santai dan silaturahmi bersama warga binaan di Dusun Permata Hijau, Desa Doromelo. Momen ini dimanfaatkan oleh Babinsa untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas serta mempererat hubungan emosional antara TNI dan masyarakat.

Setelah itu, kegiatan dilanjutkan dengan patroli malam dan ronda bersama warga di sekitar lokasi pameran bonsai yang sedang berlangsung di wilayah tersebut. Langkah ini diambil sebagai bentuk antisipasi terhadap potensi gangguan keamanan, sekaligus untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat dan pengunjung acara.

Menurut Sertu Rusman, kehadiran Babinsa di tengah-tengah masyarakat merupakan wujud nyata dari tugas TNI dalam membantu menjaga stabilitas wilayah serta mendorong partisipasi aktif masyarakat dalam menjaga keamanan lingkungan.

“Kegiatan ini bukan hanya untuk menjaga keamanan, tapi juga mempererat kebersamaan dengan warga. Harapannya, masyarakat semakin peduli terhadap lingkungan sekitar dan aktif dalam menjaga ketertiban,” ujarnya.

Kegiatan patroli dan ronda malam tersebut berlangsung aman, lancar, dan mendapat sambutan positif dari warga setempat. Situasi wilayah pun terpantau kondusif hingga akhir kegiatan.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bersama Petani, Babinsa Tanarighu Wujudkan Ketahanan Pangan Daerah

    Bersama Petani, Babinsa Tanarighu Wujudkan Ketahanan Pangan Daerah

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Serda Martin Jaga Limu, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) dengan warga yang sedang melaksanakan panen jagung di kebun, tepatnya di Desa Karekanduku Utara, Kecamatan Tanarighu, Kabupaten Sumba Barat, Jumat (25/7/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa […]

  • Babinsa Desa Wismakerta bersama Bhabinkamtibmas monitoring kegiatan Aksi Sosial Tim Penggerak PKK Provinsi Bali.

    Babinsa Desa Wismakerta bersama Bhabinkamtibmas monitoring kegiatan Aksi Sosial Tim Penggerak PKK Provinsi Bali.

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Wismakerta Koramil 1623-04/Sidemen Serda I Gede Sukarta bersinergi dengan Bhabinkamtibmas dan Linmas melaksanakan monitoring sekaligus pengamanan kegiatan Aksi Sosial Menyapa dan Berbagi kepada para Lansia, Ibu hamil, Penyandang Disabilitas, Kader PKK dan Balita oleh Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Bali Ny. Putri Suastini Koster. Kegiatan dilaksanakan di Balai Banjar Adat Buluh […]

  • Sat Reskrim Rutin Pengaturan Lalu Lintas, Jamin Keselamatan dan Kelancaran

    Sat Reskrim Rutin Pengaturan Lalu Lintas, Jamin Keselamatan dan Kelancaran

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Tugas pokok kepolisian melayani, melindungi dan mengayomi masyarakat yakni salah satunya dengan pengaturan lalu lintas agar terjamin keselamatan dan kelancaran lalu lintas. Hal tersebut dilaksanakan oleh Personil Sat Reskrim Polres Karangasem hari ini Kamis (30/10/2025) bertempat di depan SLB N 1 Karangasem, Simpang Telaga Mas dan MIN 2, Subagan, Karangasem yang rutin setiap hari. Kegiatan […]

  • Babinsa Aktif Dekatkan Diri dengan Warga Lewat Komsos di Kelurahan Mbay I

    Babinsa Aktif Dekatkan Diri dengan Warga Lewat Komsos di Kelurahan Mbay I

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Nagekeo-Pada hari Selasa, 30 September 2025, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Kopda Halit melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat di RT 16, Kelurahan Mbay I, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat binaan serta menggali informasi tentang kondisi keamanan dan ketertiban lingkungan. Melalui kegiatan Komsos, […]

  • Babinsa Koramil 01/Loli Amankan Pacuan Kuda HUT RI ke-80 di Lapangan Gelora Sumba Barat

    Babinsa Koramil 01/Loli Amankan Pacuan Kuda HUT RI ke-80 di Lapangan Gelora Sumba Barat

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan kegiatan pacuan kuda yang merupakan bagian dari rangkaian perayaan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2025, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Serka M. Saidin bersama Sertu Fahrurrahman, melaksanakan pengamanan kegiatan tersebut yang berlangsung di Lapangan Gelora Pada Eweta, Kelurahan Pada Eweta, Kecamatan Kota […]

  • Menu Sehat dan Bergizi Siap Diberikan untuk 9.954 Anak dan Ibu di Wilayah Sape

    Menu Sehat dan Bergizi Siap Diberikan untuk 9.954 Anak dan Ibu di Wilayah Sape

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Sape _ Pada Kamis, 25 September 2025, kegiatan pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) sukses diselenggarakan di wilayah Kecamatan Sape, Kabupaten Bima. Pendampingan dilakukan oleh Babinsa dari Koramil 1608-03/Sape di tiga desa, yakni Desa Naru, Desa Bugis, dan Desa Parangina, dengan total sasaran mencapai 9.954 paket MBG bagi pelajar dan masyarakat setempat. Di Desa Naru, Sertu […]

expand_less