Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Blue Light Patrol Polsek Bebandem Cegah Gangguan Kamtibmas di Malam Hari

Blue Light Patrol Polsek Bebandem Cegah Gangguan Kamtibmas di Malam Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Polsek Bebandem kembali melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol pada Rabu (21/10) pukul 04.00 wita hingga selesai.

Menyisir sejumlah lokasi strategis di Kecamatan Bebandem seperti Perbank an, Perumahan Warga,Pertokoan dan Jalur rawan laka lantas Kegiatan ini bertujuan untuk mencegah terjadinya Gangguan Kamtibmas, balapan liar, dan lainnya.

Melalui Kapolsek Bebandem AKP I Gede Murdana,SH, MH. menjelaskan bahwa Blue Light Patrol merupakan upaya aktif kepolisian untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

“Patroli ini tidak hanya mengantisipasi balapan liar dan kenakalan remaja, tetapi juga memastikan keamanan objek vital seperti perkantoran dan bank, serta mengimbau masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi kebakaran bangunan,” ujar Kapolsek melalui keterangan resmi.

Selama patroli, personel juga memberikan imbauan kepada masyarakat yang beraktivitas malam agar selalu tertib berlalu lintas dan menjaga situasi keamanan.

Selain itu, personel stand by di titik-titik rawan kecelakaan untuk memonitor arus lalu lintas dan memastikan kelancaran mobilitas warga.

Upaya ini bertujuan menghadirkan polisi di tengah masyarakat sebagai bagian dari pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas).

Hasil dari kegiatan ini menunjukkan situasi Kecamatan Bebandem yang tertib, lancar, dan kondusif. Kapolsek Bebandem menegaskan bahwa patroli serupa akan terus dilaksanakan secara rutin untuk meminimalkan potensi gangguan dan memberikan rasa aman bagi masyarakat.

Polsek Bebandem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Apel Siaga Polsek Dentim, Antisipasi Perkembangan Situasi dan Aksi Unras Hari Tani

    Apel Siaga Polsek Dentim, Antisipasi Perkembangan Situasi dan Aksi Unras Hari Tani

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Dalam rangka mengantisipasi perkembangan situasi kamtibmas sekaligus kesiapan menghadapi potensi aksi unjuk rasa memperingati Hari Tani, Polsek Denpasar Timur (Dentim) menggelar Apel Siaga pada Rabu (24/09/2025) pagi di halaman Mako Polsek Dentim, Jalan Ida Bagus Mantra No.110 Kertalangu, Denpasar Timur. Apel dipimpin oleh Perwira Pengawas (Pawas), Iptu Made Buda Arjana, dan turut diikuti oleh personel […]

  • Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Tekankan Peran Siskamling dalam Cegah Gangguan Kamtibmas

    Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Tekankan Peran Siskamling dalam Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin 15/09/2025., Dalam rangka memastikan wilayah binaannya tetap aman dan kondusif, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serda Benediktus Naimatun, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Sone, Kecamatan Insana Tengah, Kabupaten TTU. Kehadiran Babinsa disambut hangat oleh warga, yang tampak antusias berdiskusi dan bertukar informasi terkait kondisi keamanan desa. Dalam kesempatan itu, Serda Benediktus […]

  • Bersama PPL dan Bulog, Babinsa Jatiwangi Kawal Ketahanan Pangan Lewat Pembelian Gabah

    Bersama PPL dan Bulog, Babinsa Jatiwangi Kawal Ketahanan Pangan Lewat Pembelian Gabah

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Bima – Kamis, 31 Juli 2025 — Babinsa Kelurahan Jatiwangi, Serka Iksan, melaksanakan tugas pengawalan dan pendampingan dalam kegiatan pembelian gabah oleh Bulog di Kelurahan Jatiwangi, Kecamatan Asakota, Kota Bima. Kegiatan ini dilaksanakan di lokasi Kelompok Tani (Poktan) Lacici sebagai bentuk dukungan terhadap ketahanan pangan serta stabilisasi harga hasil pertanian di wilayah tersebut. Dalam pelaksanaan […]

  • Dukung Kegiatan Keagamaan, Babinsa Maurole Kawal Ziarah Yubilium ASN Ende

    Dukung Kegiatan Keagamaan, Babinsa Maurole Kawal Ziarah Yubilium ASN Ende

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan pengamanan ziarah Tahun Yubilium bagi seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) Kabupaten Ende yang berlangsung di Gua Maria Nusa Ria Ropa, Desa Uludala, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Jumat (12/12/2025). Kegiatan dimulai pukul 11.30 WITA hingga selesai dan berjalan dengan aman, tertib, serta khidmat. Pengamanan dilakukan sebagai bagian dari tugas […]

  • TNI AD Bantu Kawal Penyerahan Bantuan Pangan Oktober–November 2025 di Sumbawa Barat

    TNI AD Bantu Kawal Penyerahan Bantuan Pangan Oktober–November 2025 di Sumbawa Barat

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Adriansyah selaku Babinsa Desa Seminar Salit, melaksanakan pendampingan kegiatan penyerahan bantuan pangan berupa beras dan minyak goreng kepada warga Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat (28/11/2025) pukul 14.30 WITA. Bantuan pangan tersebut merupakan alokasi bulan Oktober–November 2025 dari Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten […]

  • Unit Binmas Polsek Dentim Edukasi Siswa SD Negeri 12 Kesiman tentang Bahaya Bullying dan Keselamatan Berlalu Lintas

    Unit Binmas Polsek Dentim Edukasi Siswa SD Negeri 12 Kesiman tentang Bahaya Bullying dan Keselamatan Berlalu Lintas

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Unit Binmas Polsek Denpasar Timur (Dentim) melaksanakan kegiatan penyuluhan kepada siswa-siswi SD Negeri 12 Kesiman dengan mengangkat tema bahaya bullying dan keselamatan berlalu lintas, bertempat di aula SD Negeri 12 Kesiman, Jalan Pucuk Bang No. 8, Banjar Kesambi, Kelurahan Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur. Kegiatan penyuluhan tersebut dipimpin oleh Panit Binmas Polsek Dentim Aiptu Ni Putu […]

expand_less