Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Samplangan Hadiri Sosialisasi Pawai Budaya di Wantilan Pura Dalem Samprangan

Babinsa Samplangan Hadiri Sosialisasi Pawai Budaya di Wantilan Pura Dalem Samprangan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Gianyar – Samplangan, Selasa (21/10/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran kegiatan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Kelurahan Samplangan Koramil 1616-01/Gianyar Serka I Komang Yudiartana bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Samplangan melaksanakan pendampingan dan pengamanan kegiatan sosialisasi pawai budaya dalam rangka menyambut HUT Kota Gianyar Tahun 2026, bertempat di Wantilan Pura Dalem Samprangan, Desa Adat Samplangan, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar.

Kegiatan sosialisasi ini turut dihadiri oleh Camat Gianyar I Komang Alit Adnyana, S.STP., Sekcam Gianyar, Lurah Samplangan I Ketut Lingguh, SKM, Jro Bendesa Samplangan, perwakilan Desa Adat Bukit Batu, Bukit Jangkrik, dan Selat, para Kelihan Adat se-Desa Adat Samplangan, tokoh seni, anggota PKK, serta para Yowana se-Kelurahan Samplangan.

Dalam kesempatan tersebut dibahas bahwa Kelurahan Samplangan mendapatkan kehormatan menjadi duta pawai budaya HUT Kota Gianyar Tahun 2026, yang akan dilaksanakan pada bulan April mendatang. Camat Gianyar dalam arahannya menyampaikan ajakan kepada seluruh peserta agar bersinergi dan berpartisipasi aktif dalam mempersiapkan pawai budaya tersebut, sehingga nama baik Kelurahan Samplangan dapat tampil terbaik dengan mengangkat potensi lokal, seni, dan budaya yang dimiliki menjadi cerita atau fragmen budaya.

Sebagai aparat kewilayahan, Babinsa Serka I Komang Yudiartana menyampaikan bahwa pihaknya akan terus mendukung dan mengawal setiap kegiatan masyarakat, khususnya yang berhubungan dengan pelestarian budaya daerah serta upaya memperkuat rasa kebersamaan dan gotong royong di wilayah binaan.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Serda Roni Riberu Jalin Komsos dengan Guru SMPN 2 Sonimanu

    Babinsa Serda Roni Riberu Jalin Komsos dengan Guru SMPN 2 Sonimanu

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka melaksanakan tugas pembinaan wilayah, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Roni Riberu, melakukan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) di SMPN 2 Desa Sonimanu, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Kamis (18/9/2025) pukul 09.30 WITA. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari upaya Babinsa untuk menjalin kedekatan dengan masyarakat, khususnya kalangan […]

  • Hadiri Rakor Tim Satgas KDKMP, Letkol Sidik Pramono Tegaskan Kolaborasi Dan Dukungan Seluruh Pihak Faktor Utama Sukseskan Percepatan Operasional KDKMP

    Hadiri Rakor Tim Satgas KDKMP, Letkol Sidik Pramono Tegaskan Kolaborasi Dan Dukungan Seluruh Pihak Faktor Utama Sukseskan Percepatan Operasional KDKMP

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

      Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M.M.,M. Han menghadiri kegiatan Rapat Koordinasi Tim Satgas Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di Kabupaten Klungkung, Rabu ( 14/01/26 ). Kegiatan Rakor ini digelar di Ruang Rapat Praja Mandala Kantor Bupati Klungkung, Kelurahan Semarapura Tengah, Kecamatan/Kabupaten Klungkung yang dihadiri oleh Kadis PMD Kabupaten Klungkung, Sekretaris Dinas Koperasi, […]

  • Ditengah Hujan Personil Polsek Bebandem Laksanakan Blue Light Patrol

    Ditengah Hujan Personil Polsek Bebandem Laksanakan Blue Light Patrol

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Guna mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas di malam hari, apalagi tengah turunnya hujan, rawan terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan. Melihat hal tersebut, Personil piket fungsi Spkt Polsek Bebandem bersama Pawas, tetap melakukan patroli secara massif di titik-titik rawan gangguan Kamtibmas, Selasa (9/9/2025) malam. Adapun sasaran atau titik rawan yang dilakukan Patroli diantaranya ke Perbank an perbatasan […]

  • Pastikan Harga Dan Ketersediaan Pangan Stabil Jelang Nataru, Kodim Klungkung Bersama Tim Monitoring Tinjau Pasar Galiran

    Pastikan Harga Dan Ketersediaan Pangan Stabil Jelang Nataru, Kodim Klungkung Bersama Tim Monitoring Tinjau Pasar Galiran

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Menjelang perayaan Hari Raya Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Pemerintah Kabupaten Klungkung beserta berbagai pihak termasuk Kodim 1610/Klungkung menggelar kegiatan monitoring stock ketersediaan dan harga pangan pada Selasa ( 23/12/25 ). Dipimpin langsung Bupati Klungkung I Made Satria, S.H, monitoring stock ketersediaan dan harga pangan ini menyasar Pasar Galiran Klungkung. Dalam kegiatan monitoring […]

  • Babinsa Loli Rawat Tanaman Bawang di Kebun Percontohan Ketahanan Pangan

    Babinsa Loli Rawat Tanaman Bawang di Kebun Percontohan Ketahanan Pangan

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Fahrurrahman, melaksanakan kegiatan pemeliharaan tanaman bawang di kebun percontohan ketahanan pangan Kodim 1613/Sumba Barat yang berada di Kelurahan Pada Eweta, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (20/9/2025). Kegiatan pemeliharaan tanaman ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap ketersediaan pangan […]

  • Komunikasi Dengan Pecalang, Polres Badung Ajak Jaga Kamtibmas Lewat Minggu Kasih

    Komunikasi Dengan Pecalang, Polres Badung Ajak Jaga Kamtibmas Lewat Minggu Kasih

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Mamgupura – Dalam rangka program Beyond Trush Presisi Kepolisian Resor Badung menggelar Minggu Kasih. Kegiatan yang dipimpin oleh Kasat Lantas Polres Badung AKP I Wayan Sugianta, SH., bersama sejumlah staffnya ini dilaksanakan di Balai Banjar Adat Keramas, Desa/Kecamatan Abiansemal Kabupaten Badung, Bali. Minggu (10/8/2025) pagi. “Kegiatan Ini merupakan bentuk kepedulian kami kepada masyarakat, hal ini […]

expand_less