Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kodim 1602/Ende Jaga Keamanan Pasar Detukeli dengan Kegiatan Komsos dan Pamwil

Kodim 1602/Ende Jaga Keamanan Pasar Detukeli dengan Kegiatan Komsos dan Pamwil

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pengamanan wilayah (pamwil) di Pasar Detukeli, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Rabu (22/10/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 08.35 WITA berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Babinsa melakukan pemantauan keamanan di pasar serta berdialog dengan masyarakat dan pedagang guna menciptakan suasana yang nyaman dan aman.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa juga mendengarkan keluhan masyarakat terkait situasi di pasar dan melakukan koordinasi dengan pemerintah setempat untuk mencari solusi atas permasalahan yang ada.

Sertu Clementino menegaskan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa sebagai garda terdepan TNI AD yang berperan menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

“Masyarakat sangat antusias dengan kehadiran kami dan merasa lebih aman dengan pengawasan yang terus berjalan,” ujarnya.

Kegiatan ini menegaskan komitmen Kodim 1602/Ende dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan demi terciptanya ketentraman masyarakat.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Totalitas Sukseskan Program Pemerintah, Letkol Sidik Pramono Cek Pembangunan KDKMP Di Desa Selat Pastikan Berjalan Lancar

    Totalitas Sukseskan Program Pemerintah, Letkol Sidik Pramono Cek Pembangunan KDKMP Di Desa Selat Pastikan Berjalan Lancar

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

        Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung, Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han terus menunjukkan konsistensi serta komitmennya dalam mendukung dan mensukseskan percepatan operasional Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih ( KDMP ) di wilayah teritorialnya. Hal tersebut kembali terlihat saat pucuk pimpinan di Kodim 1610/Klungkung turun langsung ke lapangan untuk melaksanakan peninjauan dan pengecekan lahan yang akan […]

  • Samapta Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam, Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat

    Samapta Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam, Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polres Klungkung, Satuan Samapta Polres Klungkung terus menggencarkan Blue Light Patrol atau patroli malam hari, Jumat (31/10). Patroli ini menyasar sejumlah titik rawan seperti kawasan pemukiman warga, pusat aktivitas masyarakat, ruas jalan yang sepi, hingga lokasi yang berpotensi terjadinya tindak kriminal seperti […]

  • Komponen Masyarakat Bersama TNI Laksanakan Patroli Wilayah Batakte

    Komponen Masyarakat Bersama TNI Laksanakan Patroli Wilayah Batakte

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Koramil 1604-06/Batakte dipimpin langsung oleh Danramil Kapten Inf I Ketut Sabda Andika melaksanakan patroli siskamling bersama komponen masyarakat, Senin malam. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan rasa aman dan meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap potensi gangguan keamanan di wilayah binaan. Patroli bersama ini melibatkan personel TNI, Linmas, serta unsur ormas pemuda yang bersinergi dalam menjaga […]

  • Wakapolsek Klungkung Hadiri Klungkung Award 2025, Ajang Apresiasi Atlet dan Pelatih Berprestasi.

    Wakapolsek Klungkung Hadiri Klungkung Award 2025, Ajang Apresiasi Atlet dan Pelatih Berprestasi.

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Wakapolsek Klungkung AKP I Gede Puja Artana menghadiri kegiatan Penyerahan Penghargaan kepada Atlet dan Pelatih Cabang Olahraga Berprestasi pada Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) Bali XVI Tahun 2025 yang mengusung tema “Klungkung Award 2025”, bertempat di Balai Budaya Ida Dewa Agung Istri Kanya, Klungkung, (12/10). Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan apresiasi dan penghargaan […]

  • Doa Untuk Negeri, Kodim Klungkung Gelar Persembahyangan  Bersama

    Doa Untuk Negeri, Kodim Klungkung Gelar Persembahyangan Bersama

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Klungkung,- Untaian doa untuk keselamatan dan kedamaian bangsa mengalun di Pura Satya Mahottama Kodim 1610/Klungkung, Senin ( 01/09/25 ). Kegiatan yang dipimpin Pasipers Kodim 1610/Klungkung Kapten Inf Nyoman Wiryanatha tersebut digelar sebagai wujud kepedulian TNI AD, khususnya Kodim Klungkung untuk mendoakan bangsa Indonesia selalu dalam keadaan damai. Dalam keterangannya, Kapten Inf Nyoman Wiryanatha menyampaikan bahwa […]

  • Sinergi Peduli Lingkungan, Babinsa Hadiri Reses Tahap Dua

    Sinergi Peduli Lingkungan, Babinsa Hadiri Reses Tahap Dua

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, — Babinsa Kelurahan TDM/Kayu Putih Koramil 1604-01/Kota, Sersan Kepala Alexander Tanesib menghadiri kegiatan Reses Tahap II Tahun 2024/2025 Anggota DPRD Kota Kupang Dapil Kecamatan Oebobo. Bpak Muhammad Ramli, Kegiatan ini dirangkaikan dengan acara syukuran atas pembangunan landasan kontainer sampah di RT 24 RW 07 Kelurahan TDM, Kecamatan Oebobo, Kota Kupang. Selasa (05/08/2025). Turut hadir […]

expand_less