Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Dentim Hadiri Upacara Melaspas Situs Kertalangu, Dukung Pelestarian Nilai Budaya dan Spiritualitas Bali

Kapolsek Dentim Hadiri Upacara Melaspas Situs Kertalangu, Dukung Pelestarian Nilai Budaya dan Spiritualitas Bali

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Kapolsek Denpasar Timur (Dentim) Kompol I Ketut Tomiyasa, S.H., M.H., menghadiri kegiatan Karya Melaspas Situs Kertalangu Tahun 2025 yang berlangsung di Situs Kertalangu, Jalan WR. Supratman, Desa Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur, Selasa (21/10/2025) pagi.

Upacara Melaspas tersebut merupakan rangkaian kegiatan yadnya yang dilaksanakan untuk mensucikan dan mengaktifkan secara niskala (spiritual) tempat suci dan area Situs Kertalangu yang baru selesai diperbaiki. Prosesi dilaksanakan dengan tujuan memohon penyucian agar kawasan tersebut layak digunakan kembali sebagai ruang kegiatan spiritual, budaya, dan sosial masyarakat, sekaligus mewujudkan keharmonisan antara manusia, alam, dan Sang Pencipta sesuai dengan konsep Tri Hita Karana.

Dalam kegiatan tersebut turut hadir Walikota Denpasar, Ketua DPRD Kota Denpasar, Forkopimcam Denpasar Timur, para Kepala Dinas di lingkungan Pemerintah Kota Denpasar, serta tokoh adat dan masyarakat setempat. Upacara dipuput oleh Ida Pedanda Gede Wayahan Wanasari Sanur, dan diisi pula dengan pementasan tari-tarian serta Dharma Wacana yang menambah kesakralan suasana.

Kapolsek Dentim menyampaikan bahwa kehadiran Polri dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan terhadap pelestarian nilai-nilai budaya dan spiritualitas masyarakat Bali, serta sebagai wujud pelayanan dan pengamanan agar seluruh rangkaian upacara berjalan dengan aman dan lancar.

“Kami hadir untuk turut ngayah bersama masyarakat, sekaligus memastikan kegiatan berlangsung kondusif. Melaspas ini bukan hanya upacara adat, tetapi juga bagian dari pelestarian budaya dan jati diri kita sebagai masyarakat Bali,” ujar Kapolsek.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koptu Sahlan Umar Kumpulkan Data dan Jalin Komunikasi dengan Warga Aewora

    Koptu Sahlan Umar Kumpulkan Data dan Jalin Komunikasi dengan Warga Aewora

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Ende, Guna memperkuat pembinaan wilayah dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Koptu Sahlan Umar, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Pengumpulan Data Teritorial (Pul Data) di Desa Aewora, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Rabu pagi (13/08/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini merupakan bagian dari tugas pokok aparat komando kewilayahan […]

  • Yonif 742/SWY Gelar Gotong Royong Bersihkan Lingkungan Desa Perampuan

    Yonif 742/SWY Gelar Gotong Royong Bersihkan Lingkungan Desa Perampuan

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 41
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Batalyon Infanteri 742/SWY Dalam rangka Karya Bakti TNI Satnonkowil TA 2025, menggelar kegiatan gotong royong bersama dengan masyarakat membersihkan sampah pasca banjir yang menumpuk memenuhi saluran air dilingkungan Desa Perampuan, Kec. Labuapi. Jumat (18/7/2025). Kegiatan tersebut diawali dengan Apel Pagi dilanjutkan dengan pembagian sektor pembersihan Oleh Letda Inf Sahli didampingi Camat Labuapi […]

  • Antisipasi Tindak Kejahatan Di Malam Hari Polsek Selbar Gelar Patroli Barcode

    Antisipasi Tindak Kejahatan Di Malam Hari Polsek Selbar Gelar Patroli Barcode

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Minggu 17/8/2025 Pukul 21.00 s/d 23.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Polres Tabanan dipimpin Pawas BRIPKA I Wayan Depin optimalkan Kegiatan Patroli “Blue light” guna menekan ruang potensi gangguan Kamtibmas pada malam hari. Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu […]

  • Cegah kriminalitas 3C, Polsek Selemadeg gencarkan Patroli Malam Hari

    Cegah kriminalitas 3C, Polsek Selemadeg gencarkan Patroli Malam Hari

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg, melaksanakan Kegiatan Rutin Kepolisian yang Ditingkatkan (KRYD) berupa Patroli BARCODE dan Patroli Rutin pada Jumat malam (07/11/2025). Dipimpin oleh Pawas Aiptu Agus Purwanto, S.H., patroli dengan mobil Kijang 902 ini menyasar lokasi vital dan rawan seperti pemukiman, pasar, pusat keramaian, perbankan, dan tempat ibadah, serta memberikan imbauan Kamtibmas kepada warga […]

  • Babinsa Tegaskan Komitmen Jaga Keamanan Pura dan Lingkungan Desa

    Babinsa Tegaskan Komitmen Jaga Keamanan Pura dan Lingkungan Desa

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Jumat (26/9/2025) Dalam rangka mewujudkan situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa Desa Batuan Kaler Koramil 1616-05/Sukawati Serda I Wayan Puspa Diana bersama Bhabinkamtibmas Desa Batuan Kaler Aipda I Wayan Pariana dan Linmas Desa Batuan Kaler melaksanakan patroli kewilayahan. Kegiatan ini dilakukan sebagai langkah antisipasi terhadap dinamika perkembangan situasi keamanan […]

  • Babinsa Hadir di Tengah Warga, Bantu Wujudkan Lingkungan Bersih dan Sehat di Desa Sumita

    Babinsa Hadir di Tengah Warga, Bantu Wujudkan Lingkungan Bersih dan Sehat di Desa Sumita

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Sumita, Kamis (28/8/2025). Upaya meningkatkan taraf hidup masyarakat, khususnya di bidang kesehatan dan kebersihan lingkungan, terus mendapat dukungan dari berbagai pihak. Salah satunya terlihat di Banjar Mulung, Desa Sumita, Kecamatan/Kabupaten Gianyar, ketika Babinsa Desa Sumita Koramil 1616-01/Gianyar, Kopka I Made Juliarta, bersama Kepala Dusun Banjar Mulung, I Made Sukabe, mendampingi tim Dinas Tata […]

expand_less