Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Ajak Warga Matasio Jaga Kekompakan dan Waspada Perubahan Cuaca

Babinsa Ajak Warga Matasio Jaga Kekompakan dan Waspada Perubahan Cuaca

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1627-04/Rote Timur Serka Gasper Eduard Kilimandu melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga bertempat di rumah Bapak Yupiter Dokon, Desa Matasio, Kecamatan Rote Timur, pada Selasa (21/10/2025) pukul 10.15 WITA.

Kegiatan Komsos tersebut bertujuan untuk menjalin silaturahmi dan memperkuat hubungan baik antara Babinsa dengan masyarakat binaan. Dalam kesempatan itu, Serka Gasper menyampaikan imbauan kepada Bapak Yupiter Dokon sekeluarga serta warga sekitar agar selalu menjaga keharmonisan dengan tetangga, menjaga kesehatan dan keamanan dalam menjalani aktivitas sehari-hari, serta meningkatkan kewaspadaan terhadap perubahan cuaca yang tidak menentu.

Melalui kegiatan seperti ini, Babinsa berharap kehadiran TNI di tengah masyarakat dapat memberikan manfaat positif, memperkuat rasa kebersamaan, dan menjaga stabilitas keamanan di wilayah Desa Matasio. Warga pun menyambut baik kegiatan tersebut sebagai bentuk kepedulian dan kedekatan Babinsa terhadap masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa dan Instansi Terkait Sukseskan Penyaluran Bantuan Beras di Blahbatuh

    Sinergi Babinsa dan Instansi Terkait Sukseskan Penyaluran Bantuan Beras di Blahbatuh

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Gianyar — Blahbatuh, Selasa (15/7/2025) Bertempat di Kantor Desa Buruan, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, Babinsa Desa Buruan Koramil 1616-04/Blahbatuh, Serka I Wayan Putra, melaksanakan atensi dan pengamanan kegiatan penyaluran bantuan pangan berupa beras kepada masyarakat penerima manfaat di wilayah Desa Buruan. Bantuan pangan tersebut bersumber dari Cadangan Beras Pemerintah (CBP) melalui Badan Ketahanan Pangan Nasional, […]

  • Danramil Ubud Bersama Forkopimcam Tegaskan Aturan di Kawasan Wisata

    Danramil Ubud Bersama Forkopimcam Tegaskan Aturan di Kawasan Wisata

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Senin (4/8/2025) Dalam rangka menjaga ketertiban dan kenyamanan kawasan wisata, Danramil 1616-02/Ubud, Kapten Inf I Gede Astawa, bersama Forkopimcam Kecamatan Ubud dan Tim Operasi Gabungan, melaksanakan kegiatan himbauan penertiban terhadap pedagang liar di sepanjang Jalan Raya Ubud, Kelurahan Ubud, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini melibatkan sinergi lintas instansi yang terdiri dari […]

  • Praka Syainal Harahap Turun ke Pasar, Tinjau Kondisi Harga Bahan Pokok

    Praka Syainal Harahap Turun ke Pasar, Tinjau Kondisi Harga Bahan Pokok

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka menjaga stabilitas harga dan ketersediaan bahan pangan, Babinsa Koramil 04/Tabundung , Kodim 1601/Sumba Timur Praka Syainal Harahap melakukan pemantauan di Pasar Tradisional Desa Tarimbang, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, Selasa (30/09/2025) Kegiatan Pemantauan tersebut dilakukan untuk memastikan kondisi keamanan pasar, memantau harga kebutuhan pokok, serta menjalin silaturahmi dengan para […]

  • Maulid Nabi Momentum Perkuat Spiritual Prajurit dan Masyarakat Lombok Timur

    Maulid Nabi Momentum Perkuat Spiritual Prajurit dan Masyarakat Lombok Timur

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Komandan Kodim 1615/Lombok Timur, Letnan Kolonel Infanteri Eky Anderson, menghadiri kegiatan Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW tahun 2025 yang digelar di Masjid Raya Agung Al-Mujahidin, Kecamatan Selong, Kabupaten Lombok Timur, pada Jumat (05/09/2025). Peringatan ini mengusung tema “Meneladani Akhlak Rasulullah Sebagai Solusi Seluruh Aspek Kehidupan Masyarakat dan Bernegara Menuju Lombok Timur […]

  • Sinergi Babinsa dan Tim MBG Wujudkan Generasi Sehat di Rote Ndao

    Sinergi Babinsa dan Tim MBG Wujudkan Generasi Sehat di Rote Ndao

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Program Makanan Bergizi Gratis (MBG) kembali digulirkan di Kabupaten Rote Ndao sebagai wujud komitmen pemerintah dalam mendukung pemenuhan gizi anak-anak sekolah dan masyarakat. Pada Jumat, 14 November 2025, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Serka Silvester Berek, turut hadir mengawal dan memastikan pendistribusian makanan bergizi berjalan aman, tertib, dan tepat sasaran. Kegiatan berlangsung sejak pukul […]

  • ,Sat Polairud Polres Karangasem Laksanakan Patroli Malam di Obyek Wisata Candidasa, Wujudkan Rasa Aman bagi Masyarakat dan Wisatawan

    ,Sat Polairud Polres Karangasem Laksanakan Patroli Malam di Obyek Wisata Candidasa, Wujudkan Rasa Aman bagi Masyarakat dan Wisatawan

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem Sat Polairud Karangasem, Rabu 20 Agustus 2025 — Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah perairan dan kawasan wisata, Sat Polairud Polres Karangasem melaksanakan patroli malam atau Blue Light Patrol di kawasan wisata Candidasa dan sekitarnya. Kegiatan yang dilaksanakan pada pukul 22.00 WITA hingga selesai ini […]

expand_less