Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sentuhan Kasih Prajurit Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad, Bantuan Sosial Warnai Kehangatan di Tapal Batas Negeri

Sentuhan Kasih Prajurit Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad, Bantuan Sosial Warnai Kehangatan di Tapal Batas Negeri

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Belu, – Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan bakti sosial bagi masyarakat kurang mampu di Bukit Tepel, Desa Fatukety, Kecamatan Kakuluk Mesak, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Dalam kegiatan ini, prajurit Satgas menyalurkan bantuan berupa paket sembako dan kasur kepada warga yang membutuhkan. Selasa (21/10/2025).

Meski akses jalan menuju lokasi tidak dapat dilalui kendaraan, prajurit Satgas tetap semangat menempuh perjalanan dengan berjalan kaki sambil memikul bantuan agar dapat menjangkau warga yang tinggal di wilayah pelosok tersebut. Tindakan ini menjadi bukti nyata komitmen Satgas dalam membantu masyarakat di daerah perbatasan tanpa mengenal jarak dan rintangan.

Danyonarmed 12 Kostrad Letkol Arm. Dr. Erlan Wijatmoko, S.H., M.Han. menyampaikan bahwa kegiatan bakti sosial ini merupakan bentuk kepedulian dan tanggung jawab moral TNI terhadap masyarakat. “Kami hadir tidak hanya untuk menjaga keamanan perbatasan, tetapi juga untuk meringankan beban masyarakat melalui aksi nyata seperti ini. Semoga bantuan yang diberikan dapat membawa manfaat dan kebahagiaan bagi warga,” ujarnya.

Melalui kegiatan ini, Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad berharap dapat terus mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat. Aksi kemanusiaan tersebut juga menjadi wujud nyata semangat gotong royong dan kepedulian sosial yang senantiasa dijunjung tinggi oleh prajurit di garda terdepan perbatasan RI–RDTL.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Tarus Perkuat Ekonomi Warga Dengan Pelatihan Abon

    Babinsa Tarus Perkuat Ekonomi Warga Dengan Pelatihan Abon

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Tarus Koramil 1604-01/Kupang, Sertu Yefril Yefta Kofemnuke menghadiri kegiatan pelatihan pemberdayaan masyarakat berupa pembuatan abon ikan bagi kader Posyandu. Kegiatan ini dilaksanakan di kelompok tani P4S TUMBERS, RT 3 Kelurahan Tarus, Kecamatan Kupang Tengah, Kabupaten Kupang. Rabu (20/08/2025) Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan keterampilan tambahan kepada kader Posyandu, agar selain berperan […]

  • Komsos dan Pamwil Babinsa Koramil Maurole Ciptakan Kondusifitas di Desa Kebesani

    Komsos dan Pamwil Babinsa Koramil Maurole Ciptakan Kondusifitas di Desa Kebesani

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Kebesani, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung pada hari Senin pagi mulai pukul 08.00 WITA dan berjalan lancar, tertib, serta aman. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan rasa nyaman dan aman kepada masyarakat serta meningkatkan simpati warga […]

  • Meriah! Babinsa dan Persit Koramil 1612-03/Reok Ramaikan Karnaval HUT RI ke-80

    Meriah! Babinsa dan Persit Koramil 1612-03/Reok Ramaikan Karnaval HUT RI ke-80

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Reok, 15 Agustus 2025 – Suasana Kecamatan Reok hari ini benar-benar pecah meriah. Delapan anggota Babinsa Koramil 03/Reok bersama sepuluh anggota Persit Ranting 04/Reo, dipimpin langsung Bati Tuud Koramil 03/Reok Peltu Lasiman, tampil penuh semangat dalam karnaval peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tingkat Kecamatan Reok. Dengan rute karnaval yang dimulai dari Terminal […]

  • Kodim 1630/Mabar Perkuat Pembinaan Teritorial Lewat Pendampingan Petani di Kecamatan Ndoso

    Kodim 1630/Mabar Perkuat Pembinaan Teritorial Lewat Pendampingan Petani di Kecamatan Ndoso

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ndoso, 10 Desember 2025 — Babinsa Koramil 1630-03/Macang Pacar, Serda Lalu Muhamad Pasah, melaksanakan pendampingan kepada para petani di Desa Tentang, Kecamatan Ndoso, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial TNI AD dalam membantu meningkatkan produktivitas pertanian dan kesejahteraan masyarakat. Pendampingan dilakukan untuk memastikan aktivitas pertanian masyarakat berjalan lancar, mulai dari […]

  • Hangat dan Penuh Kepedulian, Minggu Kasih Bersama Lansia di Br. Culag-Calig

    Hangat dan Penuh Kepedulian, Minggu Kasih Bersama Lansia di Br. Culag-Calig

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Mangupura – Kegiatan Minggu Kasih kembali digelar Polres Badung dengan menyasar para lansia di Banjar Culag-Calig, Desa Mengwitani, Kecamatan Mengwi. Minggu (14/12/25). Kegiatan ini menghadirkan suasana hangat dan penuh keakraban, di mana petugas kepolisian berinteraksi langsung, mendengarkan kebutuhan, serta memberikan perhatian kepada para lansia sebagai bagian dari pelayanan humanis Polri. Warga setempat pun menyambut kegiatan […]

  • Sinergi TNI dan Pemerintah Desa, Babinsa Koramil 01/Lewa Hadiri Musrembang Desa Kambuhapang

    Sinergi TNI dan Pemerintah Desa, Babinsa Koramil 01/Lewa Hadiri Musrembang Desa Kambuhapang

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 01/Lewa Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Hendrik Hapu menghadiri kegiatan Musyawarah Pembangunan Desa (Musrenbangdes) yang berlangsung di kantor Desa Kambuhapang, Kecamatan Lewa, Kabupaten Sumba Timur, Jum’at (24/10/2025). Kegiatan musyawarah ini membahas rencana program pembangunan desa untuk tahun anggaran 2026, termasuk prioritas bidang infrastruktur, pemberdayaan masyarakat, serta peningkatan ekonomi desa. Dalam […]

expand_less