Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pratu Denis Nderu Peta Turun ke Sawah, Dukung Ketahanan Pangan di Wudipandak

Pratu Denis Nderu Peta Turun ke Sawah, Dukung Ketahanan Pangan di Wudipandak

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

NTT- Sumba Timur.Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Denis Nderu Peta, terjun langsung ke sawah mendampingi petani dalam kegiatan tanam padi gogo di wilayah binaannya, Desa Wudipandak,Kecamatan Tabundung,Kabupaten Sumba Timur.Pada Selasa (21/10/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD dalam mendukung program ketahanan pangan nasional, khususnya di wilayah pedesaan. Kehadiran Babinsa di tengah-tengah petani bertujuan memberikan semangat dan motivasi kepada masyarakat agar tetap produktif dalam mengelola lahan pertanian.

“Sebagai aparat teritorial, kami tidak hanya fokus pada tugas pertahanan, tapi juga berperan aktif dalam membantu masyarakat, termasuk mendampingi petani,” ujar Pratu Denis.

Selain membantu secara langsung proses penanaman, Babinsa juga memberikan arahan tentang pola tanam yang efektif untuk padi gogo yang cocok dengan kondisi lahan kering di wilayah Sumba Timur.

Dengan adanya pendampingan dari Babinsa, para petani mengaku merasa lebih terbantu dan termotivasi untuk meningkatkan hasil panen mereka.

Kegiatan seperti ini diharapkan dapat mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta turut menyukseskan program swasembada pangan nasional.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ciptakan Kamseltibcar Lantas, Personel Polsek Abiansemal Rutin Laksanakan Strong Point Sore

    Ciptakan Kamseltibcar Lantas, Personel Polsek Abiansemal Rutin Laksanakan Strong Point Sore

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcar Lantas), personel Polsek Abiansemal secara rutin melaksanakan kegiatan strong point sore pada jam-jam sibuk arus lalu lintas. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin (12/1/2026) sore di sejumlah titik dan persimpangan jalan utama daerah hukum Polsek Abiansemal. Strong point sore ini difokuskan pada pengaturan […]

  • Gerak Cepat UkL Polsek Petang Datangi TKP Tanah Longsor

    Gerak Cepat UkL Polsek Petang Datangi TKP Tanah Longsor

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Mangupura – Bergerak cepat setelah menerima laporan unit kecil lengkap (UKL) Polsek Petang yang dikendalikan oleh Pawas Aiptu A.A. Putu Nadi Darmana mendatangi tempat kejadian perkara (TKP) tanah longsor di Jalan Raya Pura Luhur Pucak Mangu, Banjar Sandakan, Desa Sulangai, Kecamatan Petang, Kabupaten Badung, Bali. Kamis (14/8/26) subuh. Kapolsek Petang AKP I Nyoman Arnaya, SH, […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Lumbung Laksanakan Giat Pembinaan Dan Pelatihan Anggota Linmas

    Bhabinkamtibmas Desa Lumbung Laksanakan Giat Pembinaan Dan Pelatihan Anggota Linmas

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Lumbung Rabu 10 Desember 2025 pukul 09.00 wita s/d 10.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Lumbung AIPDA Putu Yuli Artika, S.H. bersinergi dengan Babinsa Desa Lumbung SERDA Finisianto bertempat di halaman kantor Perbekel Desa Lumbung melaksakanan kegiatan pembinaan dan pelatihan anggota Linmas Desa Lumbung dalam rangka peningkatan kapasitas pelayanan serta keamanan kepada masyakarat di […]

  • Personel Kodim 1623/Karangasem laksanakan pengamanan Kejuaraan Sepak Bola Piala Soeratin U-17.

    Personel Kodim 1623/Karangasem laksanakan pengamanan Kejuaraan Sepak Bola Piala Soeratin U-17.

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Personel Kodim 1623/Karangasem dipimpin Peltu I Wayan Sumadra melaksanakan pengamanan kejuaraan sepak bola piala Soeratin U-17 PSSI Bali Tahun 2025 Grup B di Kabupaten Karangasem, kegiatan berlangsung di Stadion I Gusti Ketut Djelantik Jalan Veteran Amlapura Kelurahan Padang Kerta Kec/Kab.Karangasem pada Kamis (31/07/25). Turut hadir dalam kegiatan tersebut PLT Kadisdik Pora Kab.Karangasem, Ketua […]

  • Dukung Program Desa, Babinsa Desa Belo Pantau Progres Koperasi Merah Putih

    Dukung Program Desa, Babinsa Desa Belo Pantau Progres Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam upaya mendukung kelancaran program pembangunan desa, Babinsa Desa Belo Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Sukardin, melaksanakan kegiatan pengawasan pembangunan Koperasi Merah Putih pada Sabtu, (06 Desember 2025). Kegiatan pengawasan ini dilakukan sebagai bentuk pendampingan TNI terhadap program pemerintah dalam meningkatkan perekonomian masyarakat melalui penguatan fasilitas usaha dan koperasi desa. Saat berada di […]

  • Operasi Patuh Rinjani 2025 Dimulai, Danramil 01/Taliwang Berikan Dukungan di Apel Gelar Pasukan

    Operasi Patuh Rinjani 2025 Dimulai, Danramil 01/Taliwang Berikan Dukungan di Apel Gelar Pasukan

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka mendukung pelaksanaan Operasi Patuh Rinjani 2025, Komando Rayon Militer (Koramil) 1628-01/Taliwang turut ambil bagian dalam Apel Gelar Pasukan yang diselenggarakan oleh Polres Sumbawa Barat pada Senin pagi (14/07/2025). Apel berlangsung di Lapangan Mapolres Sumbawa Barat, Kelurahan Telaga Bertong, Kecamatan Taliwang. Apel yang dimulai pukul 08.10 WITA ini dipimpin langsung […]

expand_less