Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Hadiri Musyawarah Desa Woloau untuk RKP 2026

Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Hadiri Musyawarah Desa Woloau untuk RKP 2026

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
  • visibility 36
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Yudha Santoso, turut hadir dalam kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Desa Tahun Anggaran 2026 di Aula Kantor Desa Woloau, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Rabu pagi.

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini juga dihadiri oleh Camat Maurole yang diwakili oleh Kasi Pelayanan Umum Benediktus Jata, Babinkamtibmas Polsek Maurole Briptu Ramadhan Syah, Kepala Desa Woloau Kristoforus W. Bambang, Ketua BPD Desa Woloau beserta jajaran, serta masyarakat setempat.

Selain membahas rencana kerja pemerintah desa untuk tahun anggaran 2026, Babinsa juga melakukan pengamanan wilayah (Pamwil) dan komunikasi sosial (Komsos) dengan masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan desa.

Babinsa mengimbau masyarakat agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban demi kelancaran pembangunan serta keharmonisan sosial di desa binaan.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) TNI AD dalam memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat serta membantu mengatasi kesulitan masyarakat di wilayah binaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kebakaran di Lantai 3 Rumah Sakit Dokter Agung, Kerugian Capai Rp50 Juta

    Kebakaran di Lantai 3 Rumah Sakit Dokter Agung, Kerugian Capai Rp50 Juta

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kota Bima-Senin,(20 Oktober 2025)Babinsa Rabadompu Barat Serda Israh Anggota Koramil 1608-01/Rasanae membantu memadamkan kebakaran di lantai tiga Rumah Sakit Dokter Agung yang berlokasi di Jalan Ir. Sutami, Kelurahan Rabadompu Barat, Kecamatan Raba, Kota Bima. Api pertama kali muncul dari salah satu kamar pasien dan dengan cepat membakar kasur yang ada di ruangan tersebut. Diduga, penyebab […]

  • Koptu Sukardin Turun Langsung Dampingi Penyaluran BLT-DD Desa Lape

    Koptu Sukardin Turun Langsung Dampingi Penyaluran BLT-DD Desa Lape

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam upaya memastikan bantuan pemerintah tepat sasaran dan berjalan lancar, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Desa Lape, Kecamatan Lape, Koptu Sukardin, melaksanakan kegiatan pendampingan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) kepada warga yang berhak menerima bantuan. Kegiatan penyaluran BLT-DD ini berlangsung pada Kamis (17/07/2025), bertempat di Kantor Desa Lape. Sebanyak 42 warga […]

  • Babinsa dan Warga Desa Lumbu Menggit Bahas Strategi Menghadapi Cuaca Panas yang Melanda Sumba Timur

    Babinsa dan Warga Desa Lumbu Menggit Bahas Strategi Menghadapi Cuaca Panas yang Melanda Sumba Timur

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Hendrik Hati Waluandja, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga binaan di Desa Lumbu Menggit, Kecamatan Wulla Waijelu, Kabupaten Sumba Timur.Minggu (26/10/2025). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa membahas kondisi cuaca yang akhir-akhir ini sangat panas dan ekstrem yang melanda wilayah Sumba Timur. Suhu udara yang meningkat tajam […]

  • Perjuangan Inaq Alimudin Tempuh Lima Kilometer Demi Rezeki di TMMDKe-126 Mataram

    Perjuangan Inaq Alimudin Tempuh Lima Kilometer Demi Rezeki di TMMD Ke-126 Mataram

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Di tengah semangat kebersamaan yang menyala di lokasi TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1606/Mataram di Desa Giri Madia, Kecamatan Lingsar, terselip kisah inspiratif dari seorang ibu tangguh, Inaq Alimudin (52), warga Dusun Langko Timur, Desa Langko, Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB), Sabtu (18/10/2025). Dengan wajah teduh dan tangan […]

  • Perkuat Silaturahmi dan Hindari Gosip, Babinsa Ajak Warga Ciptakan Lingkungan Harmonis

    Perkuat Silaturahmi dan Hindari Gosip, Babinsa Ajak Warga Ciptakan Lingkungan Harmonis

    • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Bolo _ Pada hari Sabtu tanggal 06 Desember 2025, para Babinsa Koramil 1608-02/Bolo melaksanakan kegiatan ronda malam di wilayah binaan masing-masing. Kegiatan ini dilakukan secara terpadu bersama masyarakat untuk menjaga keamanan, ketertiban, serta memperkuat hubungan sosial antarwarga. Di Desa Rade Kecamatan Madapangga, Sertu Wahyudin melaksanakan ronda malam di RT 08 RW 03. Babinsa mengimbau warga […]

  • ‎Kodim Lotim Siap Bersinergi Hadapi Cuaca Ekstrem, Ikut Lengkapi Kekuatan Pasukan Siaga Bencana

    ‎Kodim Lotim Siap Bersinergi Hadapi Cuaca Ekstrem, Ikut Lengkapi Kekuatan Pasukan Siaga Bencana

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    ‎Berita Lombok Timur – Apel Gelar Pasukan Siaga Bencana Hidrometeorologi di Halaman Kantor Pemerintah Daerah Kabupaten Lombok Timur, Jl. Prof. M. Yamin SH No. 57, Kelurahan Sandubaya, Kecamatan Selong. Kabupaten Lombok Timur. Rabu(03/12/2025). ‎ ‎Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Bupati Lombok Timur, Drs. H. Haerul Warisin, M.Si., dan turut dihadiri Komandan Kodim 1615/Lombok Timur, Letnan […]

expand_less