Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Ciptakan Situasi Aman Di Lombok Tengah, Babinsa Rutin Patroli Malam

Ciptakan Situasi Aman Di Lombok Tengah, Babinsa Rutin Patroli Malam

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

Lombok Tengah – Babinsa jajaran Kodim 1620/Lombok Tengah mengintensifkan kegiatan patroli malam guna mewujudkan wilayah binaan kondusif di malam hari secara rutin bersama masyarakat.

Upaya preventif melalui Kegiatan-kegiatan rutin yang ditingkatkan pun terus dilakukan guna mewujudkan kondisi wilayah yang aman kondusif.

Selain itu, peran aktif Babinsa di masing-masing wilayah binaan juga dituntut lebih intens mensosialisasikan masalah keamanan, sekaligus mengedukasi warga binaan agar senantiasa mengaktifkan siskamling atau ronda malam.

Hal itu diungkapkan Dandim 1620/Lombok Tengah, Letkol Arm Karimmuddin Rangkuti, disela sela kegiatannya di Makodim, pada Selasa, (21/10/2025).

Dandim mengatakan untuk mencegah adanya gangguan keamanan yang ada di wilayah Kodim 1620/Lombok Tengah Babinsa secara rutin melaksanakan Kegiatan patroli secara intensif.

Salah satunya berupa Patroli Keamanan malam hari dan Patroli dua arah yang terus dilaksanakan secara rutin dan berkelanjutan oleh tiap-tiap Koramil jajaran di masing-masing wilayah teritorialnya.

Tujuannya tak lain kecuali untuk menciptakan situasi wilayah Kabupaten Lombok Tengah yang aman dan damai, serta terwujudnya kondisi masyarakat yang tentram dan nyaman.

Namun meski demikian Dandim mengungkap langkah antisipasi tersebut perlu mendapat dukungan dari semua pihak. Olehnya, soliditas dan sinergitas bersama aparat desa, pemerintah, dan masyarakat, dianggap sangat perlu dan harus tetap terjalin dengan baik.

“Karena itulah TNI jajaran Kodim 1620/Lombok Tengah mengajak semua pihak terus bersinergi untuk menjaga stabilitas keamanan di Bumi Tatas Tuhu Trasna (Kabupaten Lombok Tengah) ini,” Ungkapnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Baturiti Gelar Personil  Untuk Laksanakan Strong Point dan pengamanan jalur

    Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Baturiti Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point dan pengamanan jalur

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti, 25 Oktober 2025 pukul 11.00 s/d 14.00 wita, dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif serta arus lalu lintas mancarli cegah terjadinya laka dan kemacetan. Penggelaran personil Polsek Baturiti secara maksimal yang dipimpin langsung Perwira Pengawas IPTU I PUTU SUKAYASA, S.H. dengan mengerahkan polri baik yang berseragam maupun […]

  • Polres Badung Tingkatkan Keamanan Lewat Patroli Raimas Perintis PRESISI di Titik Rawan

    Polres Badung Tingkatkan Keamanan Lewat Patroli Raimas Perintis PRESISI di Titik Rawan

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Mangupura — Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif, personel Raimas Sat Samapta Polres Badung melaksanakan kegiatan Patroli Raimas Perintis PRESISI pada Jumat (24/10) dini hari. Kegiatan ini dipimpin oleh Brigadir I Putu Wahyu Trisna Parnanda, S.H. bersama Bripda I Komang Arya Purdana, dengan rute pemantauan di simpang Lio dan simpang Batu Belig Kecamatan Kuta […]

  • Sinergi Babinsa dan Tokoh Masyarakat Lewirato Perkuat Keamanan Kamtibmas

    Sinergi Babinsa dan Tokoh Masyarakat Lewirato Perkuat Keamanan Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Kota Bima, 12 Oktober 2025 – Pada Minggu malam tanggal 12 Oktober 2025, kegiatan Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) skala kecil berlangsung di Kelurahan Lewirato, Kecamatan Mpunda, Kota Bima. Kegiatan ini dipimpin oleh Babinsa Kelurahan Lewirato, Serka Adhar, yang didukung oleh tiga anggota Koramil 1608-01/Rasanae, bersama Ketua Pemuda, Ketua RW, dan tokoh masyarakat serta tokoh agama […]

  • Dansatgas Yonif 743/PSY: HUT Puncak Jaya Jadi Momen Merajut Kedamaian

    Dansatgas Yonif 743/PSY: HUT Puncak Jaya Jadi Momen Merajut Kedamaian

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Puncak Jaya – Satgas Yonif 743/PSY menunjukkan komitmennya dalam mendukung pembangunan dan pelestarian budaya di Tanah Papua dengan turut berpartisipasi dalam rangkaian perayaan HUT Kabupaten Puncak Jaya ke-29. Dansatgas Yonif 743/PSY bersama prajurit Satgas Yonif 743/PSY hadir di Spot Center Kantor Bupati Puncak Jaya, Distrik Mulia, Rabu (01/10/26), untuk mengikuti dan mendukung kegiatan Lomba Tarian […]

  • Kesiapsiagaan Hadapi Cuaca Ekstrem, Kodim 1616/Gianyar Kerahkan Personel SAR pada Apel Gelar Pasukan

    Kesiapsiagaan Hadapi Cuaca Ekstrem, Kodim 1616/Gianyar Kerahkan Personel SAR pada Apel Gelar Pasukan

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Gianyar – Rabu (5/11/2025) Dalam rangka meningkatkan kesiapsiagaan menghadapi potensi bencana hidrometeorologi, Kodim 1616/Gianyar turut mendukung penuh kegiatan Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana yang digelar di Lapangan Apel Tri Brata Polres Gianyar. Kegiatan apel tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Gianyar AKBP Chandra C. Kesuma, S.I.K., M.H. dan diikuti oleh berbagai unsur TNI, Polri, serta instansi […]

  • Stabilitas Kamtibmas Terjaga, Muspika Seririt Rutin Laksanakan Patroli Gabungan

    Stabilitas Kamtibmas Terjaga, Muspika Seririt Rutin Laksanakan Patroli Gabungan

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Seririt, 4 September 2025 – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Muspika Kecamatan Seririt melaksanakan patroli gabungan pada Kamis (4/9). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Seririt, AKP Gede Ariasa, dengan melibatkan unsur TNI, Polri, dan Satpol PP. Patroli yang dimulai pukul 09.20 WITA tersebut melibatkan delapan personel gabungan, terdiri atas dua anggota […]

expand_less