Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pastikan keamanan lingkungan Desa, Babinsa Desa Baturinggit ikut andil sidak penduduk pendatang

Pastikan keamanan lingkungan Desa, Babinsa Desa Baturinggit ikut andil sidak penduduk pendatang

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Guna menjaga, memelihara keamanan, ketertiban Masyarakat dan ketertiban Administrasi kependudukan, Babinsa 1623-08/Kubu Desa Baturinggit Pelda I Gede Agus Wirya bersinergi dengan aparatur Desa dan Bhabinkamtibmas melaksanakan penertiban terhadap penduduk pendatang di Desa Baturinggit, Kecamatan Kubu, Kabupaten Karangasem pada Senin (20/10/25)

Pelda I Gede Agus Wirya saat tengah melaksanakan penertiban terhadap penduduk pendatang menegaskan “tujuan dari sidak ini adalah agar penduduk pendatang yang tinggal diwilayah Desa Baturinggit, Kec.Kubu, Kab.Karangasem melaporkan diri kepada Kepala Kewilayahan serta tertib Administrasi kependudukan” pungkasnya.

“Disamping itu agar semua warga penduduk pendatang terdata untuk memudahkan pengawasan dalam hal kependudukan demi keamanan bersama” lanjutnya

“Kami menghimbau agar seluruh penduduk pendatang maupun Warga setempat di harapkan agar bersama sama menjaga situasi keamanan ketertiban Masyarakat tetap aman dan kondusif” tutupnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bhabinkamtibmas Desa Ulakan Hadirkan Warganya Untuk Mendukung Kegiatan Pangan Murah

    Bhabinkamtibmas Desa Ulakan Hadirkan Warganya Untuk Mendukung Kegiatan Pangan Murah

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Polda Bali-Polres Karangaaem-Polsek Manggis Pada hari Kamis tanggal 21 Agustus 2025 Bhabinkamtibmas Desa Ulakan, Aiptu I Nengah Sulingga, bersinergi bersama dengan anggota Polsek Manggis mendukung program pemerintah yaitu pangan murah dalam rangka untuk pemenuhan kebutuhan pangan warga masyarakat khususnya warga Desa Ulakan. Dan selaku Bhabinkamtibmas, Aiptu Nengah Sulingga mengundang warga masyarakat untuk hadir dalam kegiatan […]

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas: Garda Terdepan Keamanan Upacara Adat Pura Segara

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas: Garda Terdepan Keamanan Upacara Adat Pura Segara

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Seririt – Babinsa dan Bhabinkamtibmas menunjukkan sinergi solid dalam mengamankan jalannya upacara Dewa Yadnya Ngenteg Linggih di Pura Segara, Desa Adat Kalianget. Kegiatan pengamanan ini dipimpin langsung oleh Babinsa Desa Kalianget, Serka Nyoman Arsana, bersama Bhabinkamtibmas, Aipda I Putu Juliadi S.H., pada Minggu (10/8/2025). Upacara besar yang berlokasi di Banjar Dinas Alas Harum, Desa Kalianget, […]

  • Dengan Sigap Personil Satgaster Pos Metamauk Bantu Padamkan Api Yang Membakar Rumah Warga

    Dengan Sigap Personil Satgaster Pos Metamauk Bantu Padamkan Api Yang Membakar Rumah Warga

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    SATGASTER KODIM 1605/BELU, Anggota Satgaster Kodim 1605/Belu Pos Metamauk Serma Muslimin dan Sertu Yudha M Nur dengan sigap bergerak cepat ikut membantu memadamkan api yang membakar rumah warga milik Bapak Agustinus Bau warga Dusun Tularauk, Desa Alas Selatan, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka, Senin (10/11/2025). Tidak diketahui penyebab utama dari kebakaran rumah tersebut, tapi menurut […]

  • Koordinasi dan Motivasi Terus Ditingkatkan Melalui Kunjungan Kerja Jajaran Kodim 1608/Bima

    Koordinasi dan Motivasi Terus Ditingkatkan Melalui Kunjungan Kerja Jajaran Kodim 1608/Bima

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Bima _ Sabtu, 10 Januari 2026, Dandim 1608/Bima, Letkol Arh. Samuel Asdianto Limbongan S.Kom., M.Sc., melakukan kunjungan silaturahmi ke Posramil 1608-06/Wera di Desa Tawali dan Posramil 1608-06/Ambalawi di Desa Tolowata, Kabupaten Bima. Kunjungan dihadiri oleh anggota Posramil, Kapolsek Ambalawi, dan para Danpos Ramil setempat. Dalam sambutannya, Letkol Samuel menyampaikan rasa syukur dan menegaskan bahwa kunjungan […]

  • Babinsa Probur Utara Jalin Silaturahmi dengan Tokoh Agama Melalui Komsos

    Babinsa Probur Utara Jalin Silaturahmi dengan Tokoh Agama Melalui Komsos

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Alor, 7 Oktober 2025 — Dalam upaya mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Desa Probur Utara, Koptu Hendrik Samloy, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama tokoh agama Bapak Rasyid Durakal. Kegiatan ini berlangsung pada pukul 10.30 Wita bertempat di RT 02/RW 01, Dusun A, Desa Probur Utara, Kecamatan Abad, Kabupaten Alor. Komsos tersebut bertujuan […]

  • Sinergi KORPRI dan PGRI: Dandim 1601/STM Hadir dalam Upacara Peringatan di Waingapu

    Sinergi KORPRI dan PGRI: Dandim 1601/STM Hadir dalam Upacara Peringatan di Waingapu

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E, menghadiri upacara peringatan HUT KORPRI ke-54, HUT PGRI ke-80, dan Hari Guru Nasional Tahun 2025 yang dilaksanakan di halaman Kantor Bupati Sumba Timur, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur,pada Senin (01/12/2025). Upacara peringatan ini mengusung tema “Bersatu, Berdaulat, Bersama KORPRI Dalam […]

expand_less