Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kanit Regident Polres Tabanan Tekankan Pelayanan Humanis Lewat Program “Polantas Menyapa”

Kanit Regident Polres Tabanan Tekankan Pelayanan Humanis Lewat Program “Polantas Menyapa”

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya meningkatkan kualitas pelayanan publik, Kanit Regident Sat Lantas Polres Tabanan IPTU Ni Putu Nanik Juniati, S.H., M.H., memberikan arahan kepada seluruh personil terkait pelaksanaan program “Polantas Menyapa”. Program ini menjadi salah satu wujud nyata komitmen Polri dalam menghadirkan pelayanan yang lebih humanis, cepat, dan komunikatif kepada masyarakat, khususnya di bidang registrasi dan identifikasi kendaraan bermotor.

Dalam arahannya, IPTU Ni Putu Nanik Juniati menegaskan bahwa setiap personil wajib menampilkan sikap ramah, sopan, dan responsif dalam melayani masyarakat. Menurutnya, pelayanan prima bukan hanya tentang kecepatan, tetapi juga tentang bagaimana masyarakat merasa dihargai dan diperlakukan dengan baik saat berinteraksi dengan petugas. “Pelayanan humanis adalah kunci untuk menumbuhkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri,” ujarnya.

Lebih lanjut, Kanit Regident juga menekankan pentingnya menjaga etika dan profesionalisme dalam setiap proses pelayanan. Personil diharapkan mampu menjadi teladan dalam memberikan solusi yang tepat serta menumbuhkan suasana pelayanan yang nyaman dan transparan. Hal ini sejalan dengan semangat transformasi menuju Polri yang presisi, yaitu prediktif, responsibilitas, dan transparansi berkeadilan.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H.,melalui Kasat Lantas Polres Tabanan, AKP Anton Suherman, S.T.K., S.I.K., mengatakan”Melalui program “Polantas Menyapa”, Sat Lantas Polres Tabanan berkomitmen terus menghadirkan inovasi pelayanan publik yang mengedepankan nilai-nilai kemanusiaan. Diharapkan, dengan adanya pendekatan yang lebih dekat dan komunikatif, masyarakat dapat merasakan kehadiran Polri bukan hanya sebagai penegak hukum, tetapi juga sebagai mitra dan sahabat dalam mewujudkan tertib berlalu lintas di Kabupaten Tabanan.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Minggu Kasih Polsek Selat dilaksanakan di BD. Lusuh Desa Peringsari, Kec. Selat.

    Minggu Kasih Polsek Selat dilaksanakan di BD. Lusuh Desa Peringsari, Kec. Selat.

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Pada Hari Minggu Tanggal 24 Agustus 2025 pukul 09.00 WITA di BD. Lusuh Desa Peringsari, Kecamatan Selat, Kab. Karangasem oleh Kapolsek Selat AKP IDA BAGUS ASTAWA, S.H. yang diwakili Babinkamtibmas Desa Peringsari Polsek Selat melaksanakan kegiatan Minggu Kasih. Pada Kesempatan tersebut, Penerima bingkisan / yang kesehariannya sudah tidak mampu lagi untuk bekerja dan dengan penghasilan […]

  • Wakil Bupati Bima dan Dandim 1608/Bima Pimpin Aksi Bersih-bersih di Kecamatan Wawo

    Wakil Bupati Bima dan Dandim 1608/Bima Pimpin Aksi Bersih-bersih di Kecamatan Wawo

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Bima, 09 Januari 2026 – Dalam upaya menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan, Kodim 1608/Bima bersama Pemerintah Kabupaten Bima menggelar kegiatan Karya Bhakti pembersihan parit dan bahu jalan di sepanjang Jalan Lintas Bima-Sape, Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini berlangsung pada hari Jum’at, tanggal 09 Januari 2026, dipimpin langsung oleh Wakil Bupati Bima dr. H. Irfan […]

  • Sinergitas Semakin Erat, Dansatgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Kunjungi Bupati TTU

    Sinergitas Semakin Erat, Dansatgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Kunjungi Bupati TTU

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Kefamenanu – Dansatgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad, Letkol Arh Endis Fahrul Rizal, S.Hub.Int., M.Sc., melakukan kunjungan kerja sekaligus silaturahmi menemui Bupati Timor Tengah Utara, Bapak Yosep Falentinus Delasalle Kebo, S.IP., M.A., di Kantor Bupati TTU Kefamenanu, Kab. TTU. Senin (27/10) Kunjungan ini merupakan bagian dari upaya intensif Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad […]

  • Patroli Kamtibmas Koramil Macang Pacar: Kehadiran TNI di Tengah Masyarakat Perkuat Rasa Aman

    Patroli Kamtibmas Koramil Macang Pacar: Kehadiran TNI di Tengah Masyarakat Perkuat Rasa Aman

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Manggarai Barat – Dalam rangka memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif, anggota Koramil 1630-03/Macang Pacar melaksanakan kegiatan patroli di wilayah Kecamatan Pacar, Kabupaten Manggarai Barat. Patroli yang dipimpin oleh Danpok Serda Muhsinin bersama 3 orang anggota ini menyasar sejumlah titik strategis di sekitar wilayah binaan Koramil 1630-03/Macang Pacar. Kegiatan ini bertujuan untuk […]

  • Polisi Sapa Warga Terminal Mengwi Saat Patroli Malam, Cegah Gangguan Kamtibmas

    Polisi Sapa Warga Terminal Mengwi Saat Patroli Malam, Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Mangupura – Unit Turjawali Sat Samapta Polres Badung kembali melaksanakan Patroli Biru (Blue Light Patrol) sebagai bagian dari program Quick Wins Presisi dalam rangka Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) pada Kamis malam, 25 September 2025. Patroli dilakukan mulai pukul 22.30 Wita di sekitar wilayah Mengwitani hingga Terminal Mengwi, untuk mengantisipasi potensi gangguan Kamtibmas serta mencegah […]

  • Babinsa Nggembe Imbau Warga Kontrol Pergaulan Anak dan Hindari Kerusuhan Saat Ronda Malam

    Babinsa Nggembe Imbau Warga Kontrol Pergaulan Anak dan Hindari Kerusuhan Saat Ronda Malam

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Bolo, 27 Oktober 2025 – Babinsa Koramil 1608-02/Bolo aktif melaksanakan ronda malam dan kongkow-kongkow bersama warga di sejumlah desa binaan guna menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Kegiatan ini juga menjadi momen edukasi penting kepada masyarakat agar tidak melakukan tindakan negatif serta menjunjung tinggi resolusi damai saat menghadapi masalah. Sertu Suherman dari Babinsa Desa Timu mengajak […]

expand_less