Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Warga Antusias Ikuti Kegiatan Registrasi dan Vaksinasi Hewan di Tambak Sari

Warga Antusias Ikuti Kegiatan Registrasi dan Vaksinasi Hewan di Tambak Sari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka menjaga kesehatan hewan ternak dan mendukung program pemerintah di bidang peternakan, Babinsa Desa Tambak Sari, Koramil 1628-04/Poto Tano Koptu Arifin melaksanakan pendampingan kegiatan registrasi dan vaksinasi hewan yang digelar di Desa Tambak Sari, Senin (20/10/2025) pukul 09.00 WITA.

Kegiatan ini melibatkan berbagai pihak, di antaranya Koordinator Puskeswanak Sudarli S.Pt, Dokter Hewan Amrin Adekamtaei, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Tambak Sari, Kepala Dusun setempat, serta delapan orang staf Puskeswanan. Turut hadir pula masyarakat dan para pemilik hewan yang antusias mengikuti kegiatan tersebut.

Menurut Koptu Arifin, kegiatan ini merupakan bagian dari upaya bersama untuk mencegah penyebaran penyakit hewan dan memastikan data populasi ternak di wilayah binaan tetap akurat.

“Pendampingan ini penting agar pelaksanaan vaksinasi berjalan tertib, aman, dan menyentuh seluruh pemilik hewan di desa,” ujarnya.

Sementara itu, Koordinator Puskeswanak Sudarli S.Pt menyampaikan bahwa vaksinasi dilakukan untuk meningkatkan kekebalan tubuh hewan terhadap penyakit menular, serta membantu menjaga kesehatan lingkungan dan ekonomi masyarakat yang menggantungkan hidup dari sektor peternakan.

Kegiatan registrasi dan vaksinasi hewan di Desa Tambak Sari berjalan dengan aman, lancar, dan mendapat sambutan positif dari warga.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • UkL Polsek Mengwi Jamin Kelancaran Turnamen Bola Voli

    UkL Polsek Mengwi Jamin Kelancaran Turnamen Bola Voli

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Mengwi – Guna memberikan rasa aman dan nyaman Unit Kecil Lengkap (UKL) Polsek Mengwi melaksanakan atensi turnamen bola voli Mangupura Cup di Gor dati II Kabupaten Badung yang berlokasi di Jalan Danau Batur No. 72 lingkungan Banjar Munggu, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Bali. Senin (20/10/2025) pukul 20.30 wita Dalam kegiatan tersebut unit samapta […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Cau Belayu Polsek Marga Pengamanan Upacara Ngaben

    Bhabinkamtibmas Desa Cau Belayu Polsek Marga Pengamanan Upacara Ngaben

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang melaksanakan kegiatan adat Bhabinkamtibmas desa tua bersama atensi dan pengamanan kegiatan upacara pitra yadnya ngaben almarhum I Ketut Gerit, warga br adat seribupati, Jumat, (17/10/2025), pukul 08.00 wita, bertempat di setra adat seribupati,ds cau belayu,kec marga,tabanan. “Pengamanan dan pengaturan lalin dilaksanakan bersinergi […]

  • Babinsa Sertu Yulianus Samaleto Jalin Kedekatan dengan Warga Desa Naembaun

    Babinsa Sertu Yulianus Samaleto Jalin Kedekatan dengan Warga Desa Naembaun

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 31 Oktober 2025, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Sertu Yulianus Samaleto, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dengan warga di Desa Naembaun, Kecamatan Noemuti, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan Masyarakat serta mendengarkan langsung berbagai aspirasi dan keluh kesah Warga binaan. Dalam kesempatan tersebut, Sertu Yulianus Samaleto duduk […]

  • Personel Polsek Pupuan Melaksanakan Strong Point Pagi, Pastikan Kelancaran Lalu Lintas dan Keselamatan Masyarakat

    Personel Polsek Pupuan Melaksanakan Strong Point Pagi, Pastikan Kelancaran Lalu Lintas dan Keselamatan Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Rabu, 22 Oktober 2025 pukul 06.30 hingga 09.00 Wita, personel Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan Strong Point pagi. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh anggota Polsek Pupuan sebagai bentuk pelayanan prima kepolisian dalam rangka menciptakan keamanan, ketertiban, dan kelancaran arus lalu lintas (Kamtibcar Lantas) serta menjaga situasi Kamtibmas tetap kondusif di wilayah […]

  • Koramil 1627-02/Pantai Baru Amankan Ibadah Malam Natal di Gereja Imanuel Deaoen

    Koramil 1627-02/Pantai Baru Amankan Ibadah Malam Natal di Gereja Imanuel Deaoen

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban selama perayaan Hari Raya Natal, anggota Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan kegiatan pengamanan ibadah Malam Natal di Gereja Imanuel Deaoen, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Rabu, 24 Desember 2025. Pengamanan tersebut dilaksanakan oleh personel Koramil 1627-02/Pantai Baru, yakni Serka Gasper Eduard Kilimandu dan […]

  • Kapolsek Manggis Gelar Minggu Kasih Di  Desa Sengkidu Guna Tampung Aspirasi Masyarakat

    Kapolsek Manggis Gelar Minggu Kasih Di Desa Sengkidu Guna Tampung Aspirasi Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Manggis Manggis – Dalam upaya untuk mendengar langsung keluhan dari masyarakat, Kapolsek Manggis Kompol Made Suadnyana S.Sos turun langsung kelapangan menemui tokoh masyarakat dalam kegiatan Minggu Kasih di Desa Sengkidu, Kecamatan Manggis, Kabupaten Karangasem, Minggu (21/9/2025). Saat bertemu dengan tokoh masyarakat Desa Sengkidu, Kapolsek Manggis didampingi oleh Panit […]

expand_less