Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Hadir di Tengah Siswa, Babinsa Seteluk Pastikan Program Makan Bergizi Gratis Berjalan Lancar

TNI Hadir di Tengah Siswa, Babinsa Seteluk Pastikan Program Makan Bergizi Gratis Berjalan Lancar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait Makan Bergizi Gratis (MBG), Babinsa Desa Seteluk Atas Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu A. Gani, melaksanakan pendampingan kegiatan MBG di SDN 1 Seteluk, Desa Seteluk Atas, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (20/10/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 09.15 Wita tersebut bertujuan untuk memastikan pelaksanaan program berjalan lancar serta memberikan dukungan kepada pihak sekolah dan siswa penerima manfaat.

Adapun menu makan bergizi kali ini terdiri dari nasi goreng, ayam goreng, tahu goreng, dan semangka sebagai penutup.

Sertu A. Gani menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan wujud kepedulian TNI dalam mendukung kesejahteraan masyarakat, khususnya dalam peningkatan gizi anak sekolah.

“Kami hadir untuk memastikan program pemerintah ini berjalan sesuai harapan dan memberikan manfaat langsung bagi anak-anak di sekolah,” ujar Sertu A. Gani.

Kegiatan berlangsung dengan tertib, aman, dan lancar, tanpa adanya hal menonjol selama pelaksanaan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mata yang Tak Terpejam: Personel Koramil 1630-02/Lembor Jaga Keamanan Wilayah di Tengah Keheningan Malam

    Mata yang Tak Terpejam: Personel Koramil 1630-02/Lembor Jaga Keamanan Wilayah di Tengah Keheningan Malam

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    LEMBOR – Di saat sebagian besar warga mulai merebahkan diri dalam lelap, derap langkah pengabdian justru semakin nyata terdengar. Demi memastikan masyarakat tertidur dengan rasa aman, personel Koramil 1630-02/Lembor menggelar patroli keamanan wilayah pada Selasa malam (06/01/2026). Kegiatan patroli malam ini dipimpin langsung oleh Sertu Ketut Mertada bersama empat personel lainnya. Dengan menyisir rute-rute rawan […]

  • Polsek Gianyar Hadir di Tengah Masyarakat, Wujudkan Kamtibselcarlantas Lewat Pos Pagi

    Polsek Gianyar Hadir di Tengah Masyarakat, Wujudkan Kamtibselcarlantas Lewat Pos Pagi

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Personil Polsek Gianyar terus menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat dengan melaksanakan kegiatan pos pagi. Pelayanan ini difokuskan pada pengaturan arus lalu lintas serta membantu menyeberangkan para pelajar di depan SD Negeri 2 Gianyar, Jalan Ratna, Desa Tegal Tugu, Kecamatan Gianyar, Jumat (26/9/2025). Kegiatan pos pagi ini merupakan salah satu bentuk nyata kehadiran […]

  • Komsos Bersama Warga, Babinsa Koramil 03 Detusoko Mantau Perkembangan Desa Dile

    Komsos Bersama Warga, Babinsa Koramil 03 Detusoko Mantau Perkembangan Desa Dile

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Wagimin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah di Desa Dile, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung pada Kamis (11/12) sekitar pukul 10.25 Wita. Dalam kegiatan tersebut, Serka Wagimin berinteraksi langsung dengan warga untuk memantau perkembangan situasi keamanan serta kondisi sosial masyarakat. Melalui Komsos, Babinsa mengimbau warga agar […]

  • Gerakan Pangan Murah di Guwang, Babinsa Kawal Ketertiban Warga

    Gerakan Pangan Murah di Guwang, Babinsa Kawal Ketertiban Warga

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Senin (11/8/2025) Babinsa Desa Guwang Koramil 1616-05/Sukawati, Serma Ida Bagus Oka Bisma, mendukung kegiatan pasar murah sekaligus sosialisasi gerakan pangan murah yang diselenggarakan oleh Polsek Sukawati bertempat di Pasar Seni Guwang, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Dalam kegiatan pasar murah ini, Polsek Sukawati yang bekerjasama dengan Bulog menjual beras merk SPHP dengan harga […]

  • Babinsa Hu’u Dorong Penyerapan Gabah Petani Desa Daha

    Babinsa Hu’u Dorong Penyerapan Gabah Petani Desa Daha

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u, Sertu Abdullah Maulana, melaksanakan kegiatan teritorial berupa pengecekan lahan padi masyarakat di Desa Daha, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu,Kamis 28 Agustus 2025, Kegiatan ini dilakukan bersama para Pengawas Sub Organisasi (Pengawa So) Desa Daha dalam rangka memastikan perkembangan tanaman padi serta kesiapan masa panen di wilayah tersebut. Dalam kegiatan tersebut, […]

  • Polres Tabanan Ikuti Rakor Operasi Cipkon Agung 2025, Tegaskan Kesiapsiagaan Jelang Nataru

    Polres Tabanan Ikuti Rakor Operasi Cipkon Agung 2025, Tegaskan Kesiapsiagaan Jelang Nataru

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan mengikuti Rapat Koordinasi Pelaksanaan Operasi Cipkon Agung 2025 melalui Zoom Meeting pada Senin (1/12/2025) bertempat di Ruang Rupatama Polres Tabanan. Kegiatan yang berlangsung pukul 14.00–14.50 Wita tersebut dipimpin langsung oleh Wadir Reskrimum Polda Bali AKBP Agus Bahari P.A., S.I.K., S.H., M.H., dan dihadiri Kabag Ops […]

expand_less