Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi TNI Dan Linmas Wujudkan Keamanan Di Wilayah Sabu Raijua

Sinergi TNI Dan Linmas Wujudkan Keamanan Di Wilayah Sabu Raijua

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Dalam rangka mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan menciptakan situasi wilayah yang kondusif, Koramil 1604-08/Sabu Raijua melaksanakan patroli mandiri sistim keamanan lingkungan bersama komponen pendukung lainnya. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Pgs. Danramil 08/Sabu Raijua Lettu Inf Alexander Mahoklory dengan melibatkan kekuatan personel sebanyak 10 anggota Koramil dan 3 anggota Linmas.Minggu, 19 Oktober 2025

Patroli dimulai dari Markas Koramil Sabu Raijua dengan rute mengelilingi wilayah binaan, yakni Kelurahan Mebba, Desa Ramedia, Desa Raeloro, Desa Roboaba, hingga Desa Menia, sebelum kembali ke Koramil. Dalam pelaksanaan kegiatan, personel menggunakan 7 unit sepeda motor trail CRF untuk memudahkan mobilitas dan menjangkau medan yang bervariasi di wilayah Sabu Raijua.

Selama kegiatan patroli, seluruh personel berkoordinasi dengan masyarakat setempat guna memperkuat sistem keamanan lingkungan (siskamling). Kehadiran TNI dan Linmas di lapangan memberikan rasa aman bagi warga sekaligus menjadi sarana komunikasi sosial yang efektif dalam membangun kesadaran masyarakat tentang pentingnya menjaga keamanan bersama.

Kegiatan patroli berlangsung dengan tertib, aman, dan terkendali. Tidak ditemukan hal-hal yang menonjol selama pelaksanaan, seluruh personel maupun materiil dalam keadaan lengkap dan siap siaga. Lettu Inf Alexander Mahoklory menyampaikan bahwa kegiatan ini akan terus dilaksanakan secara rutin sebagai bentuk kepedulian TNI dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Sabu Raijua. (Pendim1604)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pengamanan Ketat di Pelabuhan IPPI Ende, Babinsa Kodim 1602/Ende Turut Kawal Kapal KM WILIS

    Pengamanan Ketat di Pelabuhan IPPI Ende, Babinsa Kodim 1602/Ende Turut Kawal Kapal KM WILIS

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, bersama personel TNI AL Ende dan aparat terkait, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan di Pelabuhan IPPI Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka pengamanan kedatangan dan keberangkatan kapal penumpang KM WILIS. Kapal KM WILIS bersandar di Pelabuhan IPPI Ende pada […]

  • Forkopimda TTS dan Masyarakat Rayakan Penutupan Festival Budaya Daerah 2025 dengan Doa Bersama

    Forkopimda TTS dan Masyarakat Rayakan Penutupan Festival Budaya Daerah 2025 dengan Doa Bersama

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Kabupaten Timor Tengah Selatan, 2 September 2025 – Festival Budaya Daerah Kabupaten Timor Tengah Selatan Tahun 2025 resmi ditutup pada hari Selasa, 2 September 2025, di Lapangan Puspenmas SoE, Kabupaten Timor Tengah Selatan. Kegiatan ini dihadiri oleh Bupati TTS, Eduard Markus Lioe, S.Ip, S.H, M.H., Wakil Bupati TTS, Johny Army Konay, SH, Dandim 1621/TTS, Letkol […]

  • Patroli Malam Babinsa Jereweh, Wujud Kepedulian TNI terhadap Kamtibmas

    Patroli Malam Babinsa Jereweh, Wujud Kepedulian TNI terhadap Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Serka A. Hapit melaksanakan patroli malam pada Selasa (23/9/2025) pukul 21.30 WITA di seputaran Kecamatan Jereweh. Patroli yang dilaksanakan secara rutin ini bertujuan untuk menciptakan rasa aman serta memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban di lingkungan masing-masing. Serka […]

  • Peninjauan Lahan KDKMP di Kilo Berjalan Lancar, Fokus Percepatan Pembangunan Gerai

    Peninjauan Lahan KDKMP di Kilo Berjalan Lancar, Fokus Percepatan Pembangunan Gerai

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Pada Kamis, 25 Desember 2025, Pasiterdim 1614/Dompu, Letda Inf Abubakar, SH. melaksanakan peninjauan lokasi lahan KDKMP (Koperasi Desa Merah Putih) di wilayah Kecamatan Kilo, Kabupaten Dompu. Kegiatan ini bertujuan memastikan kesiapan lahan yang akan digunakan untuk pembangunan gerai KDKMP sebagai upaya mendukung penguatan ekonomi desa. Peninjauan tersebut turut dihadiri oleh WS. Danramil […]

  • Kapolsek Selemadeg barat pimpin perawatan tanaman Jagung usia 2 bulan di Desa Selabih

    Kapolsek Selemadeg barat pimpin perawatan tanaman Jagung usia 2 bulan di Desa Selabih

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Sabtu 13 September 2025, Pkl. 08.30 Wita s/d 09:00 Wita. Dalam upaya mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional, Personil Polsek Selemadeg dipimpin Kapolsek Selemadeg barat AKP I Kadek Darmawan, S.Sos melaksanakan perawatan tanaman jagung usia 2 Bulan setelah masa tanam, program “Penanaman jagung serentak 1 Juta Hektar kuartal II. Kegiatan ini bertempat […]

  • Babinsa 1628-04/Poto Tano Aktif Monitoring Desa Binaan untuk Ciptakan Lingkungan Kondusif

    Babinsa 1628-04/Poto Tano Aktif Monitoring Desa Binaan untuk Ciptakan Lingkungan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa Desa Mantar dari Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Hendry, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) serta monitoring wilayah pada Kamis, (04/12/2025), pukul 11.00 WITA. Kegiatan Komsos tersebut dilakukan sebagai bentuk pembinaan teritorial sekaligus menjalin kedekatan dengan masyarakat Desa Mantar. Melalui interaksi langsung, Babinsa […]

expand_less