Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pererat Kebersamaan, Babinsa dan Masyarakat Bersihkan Halaman Kantor Desa

Pererat Kebersamaan, Babinsa dan Masyarakat Bersihkan Halaman Kantor Desa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur.
Babinsa Koramil 05/Waingapu,Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Antonius K, melaksanakan kegiatan kerja bakti bersama masyarakat di halaman Kantor Desa Kambatatana, Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba Timur, pada Minggu (19/10/2025).

Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian Babinsa terhadap kebersihan lingkungan dan upaya mempererat hubungan dengan masyarakat. Dalam kesempatan tersebut, Sertu Antonius K juga mengimbau masyarakat untuk terus membudayakan semangat gotong royong, agar tercipta kekompakan dan kebersamaan antar warga desa.

Dengan semangat kebersamaan, warga bersama Babinsa bahu membahu membersihkan halaman kantor desa sehingga lingkungan menjadi lebih bersih, rapi, dan nyaman.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Biru Polres Tabanan, Cegah Kejahatan 3C Saat Warga Terlelap

    Patroli Biru Polres Tabanan, Cegah Kejahatan 3C Saat Warga Terlelap

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan.Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif, Polres Tabanan melalui gabungan piket fungsi melaksanakan Blue Light Patrol antisipasi kejahatan 3C (Curat, Curas, Curanmor) pada Senin dini hari (25/8/2025). Kegiatan patroli berlangsung pukul 01.00 Wita hingga 02.00 Wita di wilayah hukum Polres Tabanan, dipimpin langsung oleh Pawas […]

  • Situasi Aman Terkendali, Personel Kodim dan Polsek Maksimalkan Sinergi di Wilayah Bolo

    Situasi Aman Terkendali, Personel Kodim dan Polsek Maksimalkan Sinergi di Wilayah Bolo

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Kodim 1608/Bima semakin meningkatkan kesiapsiagaan dan dukungan operasionalnya dengan mengenalkan kendaraan andalan, Mobil Maung. Pada Sabtu, 27 Desember 2025, di Koramil 1608-02/Bolo. Danramil 02/Bolo melakukan safari Mobil Maung bersama Muspika, Kepala Desa, dan aparat terkait. Kegiatan ini difokuskan agar kendaraan operasional baru ini dapat dimanfaatkan secara optimal dalam mendukung tugas pokok di wilayah Kabupaten Bima. […]

  • Personel Polsek Gianyar Bersinergi dengan Pecalang Amankan Kegiatan SIPANDU BERADAT di Desa Temesi

    Personel Polsek Gianyar Bersinergi dengan Pecalang Amankan Kegiatan SIPANDU BERADAT di Desa Temesi

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Kegiatan SIPANDU BERADAT melalui pengamanan rangkaian Upacara Petirtan di Desa Temesi berjalan lancar dan kondusif, Rabu (26/11/25). Pelaksanaan dimulai pukul 09.00 Wita s/d 10.45 Wita dengan melibatkan Bhabinkamtibmas Desa Temesi Aiptu Ngakan Gede Sukrayana, S.H., Babinsa Desa Temesi Serka I Dewa Putu Jana, serta Pecalang Desa Adat Temesi. Pengamanan dilakukan pada jalur yang […]

  • Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang Hadiri Pelantikan BPD Desa Bokang Wolomatang

    Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang Hadiri Pelantikan BPD Desa Bokang Wolomatang

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Titehena – Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, Serda Maklon Banunu, menghadiri kegiatan pelantikan anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) di Desa Bokang Wolomatang, Kecamatan Titehena, Kabupaten Flores Timur, Selasa (09/09/2025). Kehadiran Babinsa dalam acara ini merupakan wujud dukungan TNI AD terhadap jalannya roda pemerintahan desa, sekaligus sebagai bentuk pembinaan teritorial guna menjalin sinergi dan komunikasi yang baik antara […]

  • Antisipasi Kejahatan Dimalam Hari Personil Polsek Bebandem Melaksanakan Kegiatan Patroli Blue Light.

    Antisipasi Kejahatan Dimalam Hari Personil Polsek Bebandem Melaksanakan Kegiatan Patroli Blue Light.

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Karangasem, Polsek Bebandem Untuk mencegah dan meminalisir aksi kejahatan pada malam hari. Anggota Piket Polsek Bebandem Polres Karangasem Gelar dan laksanakan patroli Blue Light di malam hari dengan sasaran tempat pasilitas umum wilayah Bebandem Karangasem. Kegiatan dengan gelar Blue Light Patroli ini bertujuan mengamankan situasi Kamtibmas di daerah wilkum Polsek Bebandem dari […]

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Himbau Warga Pendatang Jaga Kamtibmas

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Himbau Warga Pendatang Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Minggu (19/10/2025) – Dalam rangka mendukung upaya menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif, Babinsa Desa Melinggih Kelod Koramil 1616-07/Payangan Sertu I Nyoman Yudiarta bersama Bhabinkamtibmas Bripka A.A. Gede Dwipayana dan Pecalang Desa Adat Begawan melaksanakan kegiatan sidak penduduk pendatang di wilayah Banjar Begawan, Desa Melinggih Kelod, Kecamatan Payangan, Kabupaten […]

expand_less