Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Polda Bali » Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
  • visibility 35
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, 23/7/2025 Pukul 01.00 s/d 03.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Dipimpin pawas AIPDA I Putu Hery Nata Saputra S.H menggelar patroli malam untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Kegiatan patroli malam ini dilakukan untuk mencegah terjadinya tindak kejahatan dan mengantisipasi gangguan keamanan.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Selemadeg barat AKP I Kadek Darmawan, S.Sos mengatakan bahwa patroli malam ini dilakukan untuk memastikan keselamatan masyarakat dan meningkatkan rasa aman di masyarakat. “Kami melaksanakan patroli malam sampai dengan menjelang dinihari untuk memastikan keselamatan masyarakat dan meningkatkan rasa aman di masyarakat, “ucap Kapolsek.

Lebih lanjut Kapolsek mengatakan bahwa patroli malam ini juga dapat membantu meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya keamanan dan ketertiban dimasyarakat. diharapkan dengan melakukan patroli malam, petugas keamanan dapat membangun kepercayaan dengan masyarakat dan meningkatkan rasa aman.

Kegiatan patroli malam ini menyasar daerah rawan kejahatan dan objek vital serta lokasi rawan lainnya untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya tindak kejahatan, daerah rawan Balap liar maupun gangguan kamtibmas khususnya pada malam hingga dini hari serta memberikan himbauan kepada masyarakat untuk selalu waspada dan berhati-hati saat beraktivitas pada malam hari.

(Humas Polsek Selemadeg barat)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Pastikan Keamanan Aktivitas Kapal KMP Kalibodri di Pelabuhan ASDP Rote Ndao

    TNI Pastikan Keamanan Aktivitas Kapal KMP Kalibodri di Pelabuhan ASDP Rote Ndao

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran aktivitas di wilayah pesisir, Piket Koramil 1627-02/Pantai Baru, Kopda Grani Fia, melaksanakan kegiatan pemantauan di Pelabuhan ASDP, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Sabtu (25/10/2025) pukul 12.20 WITA. Kegiatan difokuskan pada pemantauan proses bongkar muat penumpang, kendaraan, dan barang yang diangkut oleh KMP […]

  • POLAIRUD POLRES KARANGASEM TINGKATKAN KEAMANAN MELALUI BLUE LIGHT PATROL DI OBYEK WISATA CANDIDASA

    POLAIRUD POLRES KARANGASEM TINGKATKAN KEAMANAN MELALUI BLUE LIGHT PATROL DI OBYEK WISATA CANDIDASA

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Polairud Karangasem, 6 Agustus 2025 – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya di kawasan obyek wisata, Personel Satuan Kepolisian Perairan dan Udara (Polairud) Polres Karangasem melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol dialogis pada Rabu malam (6/8) bertempat di kawasan wisata Candidasa, Kecamatan Karangasem. Kegiatan yang dimulai pukul […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Aktif di Tengah Warga, Hadiri Maulid Nabi di Musollah Al-Iqro

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Aktif di Tengah Warga, Hadiri Maulid Nabi di Musollah Al-Iqro

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Kelurahan Dalam Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Syarifuddin, hadir dalam acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Musollah Al-Iqro, Lingkungan Kota Baru A, Kelurahan Dalam, Kecamatan Taliwang, pada Senin malam (15/9/2025). Kehadiran Babinsa ini menjadi wujud nyata peran TNI dalam mendukung kegiatan keagamaan sekaligus mempererat kedekatan dengan masyarakat. Acara yang dimulai pukul […]

  • Babinsa Batu Putih Dukung Pemutakhiran Data Sosial Ekonomi Nasional di Tingkat Desa

    Babinsa Batu Putih Dukung Pemutakhiran Data Sosial Ekonomi Nasional di Tingkat Desa

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Babinsa Desa Batu Putih, Serda Edison anggota Koramil 1628-01/Taliwang, turut menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) dalam rangka Pemutakhiran Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DT-SEN) yang berlangsung di Aula Kantor Desa Batu Putih, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat pagi (10/10/2025). Kegiatan yang dipimpin oleh Kepala Desa Batu Putih, Bapak Sahriludin, […]

  • Bhabinkamtibmas Hadiri Peningkatan Kapasitas Keprajuruan Desa Adat Linjong

    Bhabinkamtibmas Hadiri Peningkatan Kapasitas Keprajuruan Desa Adat Linjong

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Bangli – Bhabinkamtibmas Desa Tiga Aiptu I Dewa Made Muliarta menghadiri kegiatan Peningkatan Kapasitas Keprajuruan Desa Adat Linjong yang diselenggarakan oleh Pesraman Giri Nata Desa Adat Linjong, pada Minggu, 21 Desember 2025, pukul 19.00–21.00 Wita, bertempat di Balai Banjar Linjong, Desa Tiga, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Kegiatan ini diikuti oleh Pemangku, Serati, Krama Wredha, Pecalang, […]

  • Bhabinkamtibmas Polsek Abiansemal Bersama Pecalang Desa Adat Amankan Jalannya Upacara Keagamaan

    Bhabinkamtibmas Polsek Abiansemal Bersama Pecalang Desa Adat Amankan Jalannya Upacara Keagamaan

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang sedang melaksanakan rangkaian upacara keagamaan, Bhabinkamtibmas Polsek Abiansemal bersinergi dengan Pecalang Desa Adat untuk melakukan pengamanan di wilayah Kecamatan Abiansemal, Senin malam (15/9/2025). Pengamanan dilakukan secara menyeluruh di desa-desa yang tengah melaksanakan kegiatan upacara keagamaan. Kolaborasi antara Polri melalui Bhabinkamtibmas dengan Pecalang Desa […]

expand_less