Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Aktif Dengarkan Aspirasi Masyarakat

Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Aktif Dengarkan Aspirasi Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Maurole, Dalam rangka menjalankan tugas pokok sebagai aparat teritorial, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernande, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya, tepatnya di Desa Rangalaka, Kecamatan Kota Baru, pada Rabu (23/7/2025) pagi hingga selesai.

Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat hubungan emosional antara TNI dengan masyarakat serta menciptakan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif.

Adapun rangkaian kegiatan yang dilakukan meliputi pemantauan situasi keamanan lingkungan, memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, serta menyerap langsung keluhan-keluhan warga yang nantinya akan dikoordinasikan dengan pemerintah setempat.

Dalam kegiatan tersebut, hadir sebanyak 7 orang warga Desa Rangalaka yang secara aktif berinteraksi dan berdialog dengan Babinsa. Masyarakat menyambut hangat kehadiran Babinsa dan menyampaikan apresiasi atas peran aktif TNI yang selalu hadir di tengah-tengah mereka.

Menurut Sertu Denis, kehadiran Babinsa di tengah masyarakat bukan hanya sebatas tugas, namun juga sebagai bentuk nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat. “Kami berkomitmen untuk terus hadir, mendengarkan, dan membantu mengatasi kesulitan rakyat di wilayah binaan,” ujarnya.

Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung aman, tertib, dan lancar, dengan suasana penuh kekeluargaan.

Kegiatan ini merupakan wujud pelaksanaan tugas Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga stabilitas dan ketahanan wilayah, khususnya di pedesaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • HUT ke-11 BUMDesa Dwi Amertha Sari Dibuka Meriah, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Jalannya Kegiatan

    HUT ke-11 BUMDesa Dwi Amertha Sari Dibuka Meriah, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Jalannya Kegiatan

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Buleleng, 15 November 2025 — Suasana penuh semangat menyelimuti Wantilan Pura Dalem Desa Adat Alapsari, Desa Jinengdalem, saat rangkaian Pembukaan HUT ke-11 BUMDesa Dwi Amertha Sari resmi digelar pada Sabtu (15/11). Acara ini turut dihadiri dan dikawal langsung oleh Babinsa Desa Jinengdalem Serka Agustinus Bayu Kurniawan serta Bhabinkamtibmas Aipda Gede Mertayasa sebagai bentuk dukungan terhadap […]

  • Semangat Pelajar Sabu Timur Sambut HUT RI ke-80

    Semangat Pelajar Sabu Timur Sambut HUT RI ke-80

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-SABU RAIJUA, – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 Tahun 2025, Babinsa Sabu Timur Koramil 1604-08/Sabu Raijua, Serma Ama Sutrisno Lay bersama Sertu Jordi Nara Haba melaksanakan pengamanan sekaligus menjadi juri pada perlombaan gerak jalan antar pelajar tingkat SD, SMP, dan SMA se-Kecamatan Sabu Timur. Kegiatan ini berlangsung meriah dan penuh […]

  • Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Karera Bantu Tanam Padi di Lahan Sawah

    Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Karera Bantu Tanam Padi di Lahan Sawah

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Hezron Domu Wora, melaksanakan pendampingan kepada petani dalam kegiatan penanaman padi di Desa Nggongi, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur, Jumat (09/01/2026). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan nasional serta membantu meningkatkan kesejahteraan petani di wilayah […]

  • Polres Bandara Ngurah Rai Bersama TNI AU dan Avsec Gelar Patroli Skala Besar di Kawasan Bandara

    Polres Bandara Ngurah Rai Bersama TNI AU dan Avsec Gelar Patroli Skala Besar di Kawasan Bandara

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Badung – Dalam rangka memastikan keamanan dan ketertiban di kawasan Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Polres Kawasan Bandara bersama TNI Angkatan Udara dan Avsec Bandara melaksanakan patroli skala besar pada Rabu (2/10/2025) malam. Kegiatan patroli gabungan ini menyasar sejumlah titik strategis yang menjadi pusat aktivitas penumpang maupun kendaraan. Rute patroli meliputi area terminal keberangkatan […]

  • Maulid Nabi Muhammad SAW di Ende, Dandim Ajak Masyarakat Bangun Persaudaraan Lintas Agama

    Maulid Nabi Muhammad SAW di Ende, Dandim Ajak Masyarakat Bangun Persaudaraan Lintas Agama

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, – Komandan Kodim (Dandim) 1602/Ende, Letkol Inf Dwi Harry Wibowo, S.E., M.M.Si, menghadiri kegiatan Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 12 Rabiul Awal 1447 Hijriyah Tingkat Kabupaten Ende yang diselenggarakan di halaman Masjid Darul Yaqin, Jalan Kemakmuran, Kelurahan Mbongawani, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, Jumat malam (05/09/2025) pukul 20.00 Wita. Dengan mengusung tema “Kokohkan Iman, […]

  • Optimalkan Pembinaan Teritorial, Serka Wayan Rata Gencarkan Anjangsana Dan Komsos

    Optimalkan Pembinaan Teritorial, Serka Wayan Rata Gencarkan Anjangsana Dan Komsos

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung, – Jalinan silahturahmi dan kekeluargaan terus dibina Babinsa Bakas Koramil 1610-02/Banjarangkan Serka Wayan Rata dalam rangka mengoptimalkan pembinaan teritorial di wilayah tugasnya. Sabtu ( 25/10/25 ), jalinan silahturahmi itupun kembali dilakukan Serka Wayan Rata dengan melaksanakan anjangsana dan Komunikasi Sosial ( Komsos ) di Kantor Desa dan di Dusun Kubu, Desa Bakas, Kecamatan Banjarangkan, […]

expand_less