Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Pengecoran Lantai Bendungan Panondiwal Dikebut, TMMD Ke-126 Kodim 1625/Ngada Terus Beri Dampak Nyata

Pengecoran Lantai Bendungan Panondiwal Dikebut, TMMD Ke-126 Kodim 1625/Ngada Terus Beri Dampak Nyata

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Ngada, 19 Oktober 2025 – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 yang dilaksanakan oleh Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan progres signifikan. Salah satu kegiatan utama yang menjadi sasaran fisik dalam program ini adalah rehabilitasi Bendungan Panondiwal yang terletak di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada.

Pada hari ini, personel Satgas TMMD bersama masyarakat setempat melaksanakan pengecoran lantai bendungan sebagai bagian dari proses rehabilitasi infrastruktur irigasi tersebut. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan fungsi bendungan dalam mendukung ketahanan pangan dan pengairan sawah masyarakat setempat.

Komandan Kodim 1625/Ngada selaku Dansatgas TMMD ke-126, Letkol Inf. Imam Subekti S.E. M.IP, menjelaskan bahwa rehabilitasi bendungan ini merupakan upaya nyata TNI untuk membantu pemerintah daerah dalam pembangunan infrastruktur pedesaan.

Pengecoran lantai bendungan ini adalah tahapan penting dalam proses rehabilitasi agar struktur bendungan lebih kokoh dan mampu menampung serta mengalirkan air secara optimal. Harapannya, setelah selesai, bendungan ini bisa kembali berfungsi maksimal untuk kebutuhan pertanian warga,” ujarnya.

Selain kegiatan fisik, TMMD ke-126 juga menyasar kegiatan non-fisik seperti penyuluhan kesehatan, wawasan kebangsaan, dan peningkatan kapasitas masyarakat desa.

Program TMMD ini direncanakan akan berlangsung selama 30 hari dan diharapkan mampu memberikan dampak positif serta mendorong percepatan pembangunan di wilayah tertinggal, terluar, dan terisolir.(Pendim Ngada)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satlantas Polres Karangasem melaksanakan pelayanan SIM SINAR, Permudah Perpanjangan SIM Secara Online

    Satlantas Polres Karangasem melaksanakan pelayanan SIM SINAR, Permudah Perpanjangan SIM Secara Online

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Karangasem – Untuk mendukung inovasi pelayanan publik Polri, khususnya pada bidang registrasi dan identifikasi pengemudi, Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem secara resmi telah meluncurkan layanan SIM SINAR (SIM Online Perpanjangan) Kasat Lantas Polres Karangasem IPTU Gusti Agung Putu Maha Putra, S.H., M.H. menjelaskan bahwa layanan ini merupakan bentuk transformasi digital dalam pelayanan Polri untuk memberikan […]

  • Kapolres Tabanan Hadiri Penutupan Persami KKRI Gelombang III di Rindam IX/Udayana: Tanamkan Jiwa Bela Negara pada Generasi Muda

    Kapolres Tabanan Hadiri Penutupan Persami KKRI Gelombang III di Rindam IX/Udayana: Tanamkan Jiwa Bela Negara pada Generasi Muda

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H. menghadiri Upacara Penutupan Perkemahan Sabtu-Minggu (Persami) Korps Kadet Republik Indonesia (KKRI) Gelombang III TW IV TA 2025 yang berlangsung di Lapangan Wira Yudha Bhakti, Rindam IX/Udayana, Tabanan, Minggu (02/11/2025). Upacara dipimpin langsung oleh Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek […]

  • Semangat Gotong Royong Babinsa Gobleg Bantu Warga Atasi Tanah Longsor

    Semangat Gotong Royong Babinsa Gobleg Bantu Warga Atasi Tanah Longsor

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    BANJAR, BULELENG – Wujud kepedulian TNI terhadap lingkungan dan masyarakat kembali ditunjukkan oleh Babinsa Desa Gobleg, Koramil 1609-06/Banjar. Pada Senin (12/1/2026) sekitar pukul 09.00 WITA, Babinsa Gobleg Serka Kadek Adi Suardana bersama warga dan perangkat Desa Gobleg melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan material tanah longsor. Kegiatan tersebut berlangsung di Banjar Dinas Tengah, Desa Gobleg, Kecamatan […]

  • Kapolres Karangasem Hadiri Rakor Forkopimda Bahas Isu Strategis dan Antisipasi Konflik

    Kapolres Karangasem Hadiri Rakor Forkopimda Bahas Isu Strategis dan Antisipasi Konflik

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.I.K., M.I.K., menghadiri Rapat Koordinasi Forum Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Karangasem bersama pejabat instansi dan stakeholder terkait. Acara yang berlangsung di Ruang Transit Kantor Bupati Karangasem pada Rabu, 3 September 2025, ini bertujuan membahas isu-isu strategis dan mencari solusi atas berbagai permasalahan yang berkembang, baik di tingkat […]

  • Komsos Kodim 1623/Karangasem bersama Aparat pemerintah, Dandim tegaskan agar mensukseskan Asta Cita di Daerah

    Komsos Kodim 1623/Karangasem bersama Aparat pemerintah, Dandim tegaskan agar mensukseskan Asta Cita di Daerah

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Komando Distrik Militer (Kodim) 1623/Karangasem menggelar kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Aparat Pemerintah (Apem) bertempat di Garase Kodim 1623/Karangasem, Jl. Sudirman, Link. Janggapati, Kel. Subagan, Kec/Kab.Karangasem pada Kamis (30/10/25) Kegiatan komsos kali ini mengusung tema “Sinergitas TNI AD dengan lembaga kementrian (LK) dan lembaga non kementrian (LPNK) dalam mensukseskan program asta cita pemerintah […]

  • Babinsa Bersama Aparat Desa Mediasi Perkelahian Pemuda, Capai Kesepakatan Damai

    Babinsa Bersama Aparat Desa Mediasi Perkelahian Pemuda, Capai Kesepakatan Damai

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Roni Riberu, menghadiri mediasi penyelesaian permasalahan perkelahian antar pemuda di Desa Oeledo, Kecamatan Pantai Baru, pada Senin, 6 Oktober 2025 pukul 15.00 WITA. Adapun permasalahan tersebut melibatkan Nebayot Manafe dan Rifaldi Manafe selaku pelaku, serta Germanto Amanit […]

expand_less