Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Selat Gelar Patroli Dialogis untuk Jaga Keamanan Wilayah

Polsek Selat Gelar Patroli Dialogis untuk Jaga Keamanan Wilayah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Senin, (18/10/2025). Personel Polsek Selat melaksanakan patroli rutin sebagai langkah preventif dalam menjaga situasi kamtibmas agar tetap aman dan kondusif. Patroli ini menyasar pemukiman warga dan lokasi-lokasi yang berpotensi menjadi titik kerawanan.

Dalam kegiatan ini, petugas menyambangi warga di area persawahan dan berinteraksi langsung dengan masyarakat. Selain melakukan pemantauan, mereka juga memberikan imbauan kepada warga agar selalu waspada terhadap potensi gangguan keamanan serta aktif berperan dalam menjaga ketertiban lingkungan.

Polsek Selat menegaskan komitmennya untuk terus hadir di tengah masyarakat guna memastikan keamanan tetap terjaga. Warga diharapkan segera melaporkan jika menemukan hal-hal mencurigakan agar dapat ditindaklanjuti dengan cepat dan tepat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Melalui Komsos dan Gotong Royong, Babinsa Wujudkan Wilayah yang Aman dan Sejahtera

    Melalui Komsos dan Gotong Royong, Babinsa Wujudkan Wilayah yang Aman dan Sejahtera

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Dalam rangka menjaga situasi wilayah binaan agar tetap aman dan kondusif, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Delfi Amalo, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah di RT/RW 008/004, Lingkungan Namodale, Kelurahan Ontali, Kecamatan Rote Tengah, Kabupaten Rote Ndao, pada Senin (13 Oktober 2025) pukul 10.40 Wita. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyambangi rumah Bapak Sifon Pella sekaligus […]

  • Jaga Keamanan dan Ketertiban, Babinsa Keliwumbu Laksanakan Komsos Langsung di Lapangan

    Jaga Keamanan dan Ketertiban, Babinsa Keliwumbu Laksanakan Komsos Langsung di Lapangan

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende – Dalam suasana yang hangat dan penuh keakraban, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, menyempatkan diri untuk duduk santai bersama warga di tengah sawah Desa Keliwumbu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Kamis (31/7). Kegiatan yang dilakukan sejak pukul 08.00 WITA ini merupakan bagian dari pelaksanaan tugas Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di wilayah […]

  • Dandim 1613/Sumba Barat Dukung Kerukunan Lewat Peresmian Gereja di Tanarighu

    Dandim 1613/Sumba Barat Dukung Kerukunan Lewat Peresmian Gereja di Tanarighu

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Komandan Kodim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han, menghadiri peresmian Gereja Kristen Sumba (GKS) Cabang Weebaro Klasis Tanarighu sekaligus acara pentabisan pendeta yang berlangsung di Desa Ngadupada, Kecamatan Tanarighu, Kabupaten Sumba Barat, Senin (15/12/2025). Kehadiran Dandim 1613/Sumba Barat dalam kegiatan keagamaan tersebut merupakan wujud komitmen TNI AD, khususnya Kodim […]

  • Koramil 1628-01/Taliwang Aktif Jaga Stabilitas Keamanan Wilayah

    Koramil 1628-01/Taliwang Aktif Jaga Stabilitas Keamanan Wilayah

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Personel Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin malam, (29/12/2025), sekitar pukul 21.00 WITA. Patroli dipimpin oleh anggota piket Koramil 1628-01/Taliwang, Kopka Fansuri, dengan menyasar sejumlah titik di seputaran wilayah Koramil. Selain melakukan pemantauan situasi keamanan, petugas juga […]

  • Patroli Wilayah Babinsa Geres Perkuat Keamanan dan Ketertiban Lingkungan

    Patroli Wilayah Babinsa Geres Perkuat Keamanan dan Ketertiban Lingkungan

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Lombok Timur — Babinsa Kelurahan Geres, Koptu Darmawan Indrajaya, pada Sabtu, 13 Desember 2025, melaksanakan kegiatan patroli wilayah di Kelurahan Geres, Kecamatan Labuhan Haji, Kabupaten Lombok Timur. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat agar tetap aman dan kondusif. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menghimbau kepada warga agar lebih meningkatkan kewaspadaan, khususnya pada […]

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H di Musholla Alqomar Pemecutan Kelod

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H di Musholla Alqomar Pemecutan Kelod

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Denpasar, 06 September 2025 – Suasana khidmat dan penuh makna mewarnai peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H / 2025 M yang digelar di Musholla Alqomar, Jl. Pura Demak, Banjar Buagan, Desa Pemecutan Kelod, Kecamatan Denpasar Barat, pada Sabtu (06/09) pukul 09.00 WITA. Kegiatan keagamaan ini dipantau langsung oleh Babinsa Serka Ponirin bersama Bhabinkamtibmas Aiptu […]

expand_less