Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Dandim 1613/Sumba Barat: Olahraga Jadi Wadah Pererat Silaturahmi dan Kebersamaan

Dandim 1613/Sumba Barat: Olahraga Jadi Wadah Pererat Silaturahmi dan Kebersamaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) Tahun 2025, Komandan Kodim 1613/Sumba Barat Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han secara resmi membuka Turnamen Tenis Lapangan Dandim Cup yang berlangsung di Lapangan Tenis BRI Cabang Waikabubak, Kelurahan Komerda, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Jumat (17/10/2025).

Kegiatan tersebut diikuti oleh para atlet tenis dari instansi TNI, Polri, pemerintah daerah, BUMN, dan komunitas tenis di wilayah Sumba Barat.

Turnamen ini digelar sebagai salah satu rangkaian kegiatan menyambut HUT TNI ke-80, sekaligus untuk mempererat tali silaturahmi antarinstansi serta menumbuhkan semangat sportivitas.

Dalam sambutannya, Dandim 1613/Sumba Barat menyampaikan bahwa olahraga menjadi sarana yang efektif untuk membangun kebersamaan, kekompakan, dan semangat juang.

“Melalui turnamen ini, mari kita jadikan semangat berolahraga sebagai bagian dari pengabdian kepada bangsa dan negara. Junjung tinggi sportivitas dan kebersamaan di setiap pertandingan,” pesan Letkol Inf Ignasius Hali Sogen.

Acara pembukaan ditandai dengan pemukulan bola pertama oleh Dandim 1613/Sumba Barat sebagai simbol dimulainya turnamen. Kegiatan berlangsung meriah dan mendapat sambutan antusias dari para peserta maupun penonton.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Amankan Perayaan Tahun Baru 2026, Kodim 1601/Sumba Timur Patroli Malam di Waingapu

    Amankan Perayaan Tahun Baru 2026, Kodim 1601/Sumba Timur Patroli Malam di Waingapu

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Dalam rangka menutup tahun 2025 dan menyongsong Tahun Baru 2026, Kodim 1601/Sumba Timur melaksanakan patroli malam di wilayah Kota Waingapu,Kabupaten Sumba Timur. Rabu malam (31/12/2025). Patroli malam tersebut dipimpin langsung oleh Dandim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto, S., S.E., yang bertanggung jawab dalam kegiatan pengamanan wilayah pada malam pergantian tahun. Kegiatan patroli difokuskan […]

  • Dandim 1602/Ende Apresiasi Loyalitas dan Dedikasi Personel Purna Tugas dalam Upacara Korps Raport

    Dandim 1602/Ende Apresiasi Loyalitas dan Dedikasi Personel Purna Tugas dalam Upacara Korps Raport

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende Utara, Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Ersan, melaksanakan kegiatan Monitoring Wilayah, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pamwil di Jalan Hatta, Kelurahan Kota Raja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Kamis (30/10/2025). Kegiatan dimulai pukul 10.15 WITA, bertujuan untuk memantau keamanan wilayah, menjaga ketertiban masyarakat, dan meningkatkan komunikasi serta kerja sama dengan warga setempat. Babinsa […]

  • Kemitraan Babinsa dan Pecalang: Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban di Desa

    Kemitraan Babinsa dan Pecalang: Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban di Desa

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Tembok,Kecamatan Tejakula Kabupaten Buleleng – Babinsa Desa Tembok Sertu Putu Sudarma dan Pecalang Desa Adat Ngis bersinergi untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara aparat keamanan dan masyarakat, serta meningkatkan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam menjaga keamanan,Minggu 7 September 2025 “Kami berkomitmen untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Dengan […]

  • Babinsa dan Warga Pour Kompak Bangun Parit Jalan Desa

    Babinsa dan Warga Pour Kompak Bangun Parit Jalan Desa

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Nagawutung – Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung, Kopda I Kd Ari Artha S, bersama masyarakat Desa Pour melaksanakan kegiatan karya bakti pembuatan parit jalan pada Selasa, 25 November 2024. Kegiatan gotong royong ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas infrastruktur desa, khususnya saluran drainase agar aliran air lebih lancar dan jalan desa tetap terjaga dari kerusakan saat musim hujan. […]

  • Panen Jagung Kwartal III Polsek Kediri Dipimpin Langsung Kapolsek Kediri di Banjar Tenten.

    Panen Jagung Kwartal III Polsek Kediri Dipimpin Langsung Kapolsek Kediri di Banjar Tenten.

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kediri, Polri Dukung Program Ketahanan Pangan & Swasembada Nasional 2025 dalam keikutsertaan penanaman jagung Kwartal IV dan juga pelaksanaan panen jagung Kwartal III dengan selalu melibatkan masyarakat dalam pelaksanaannya. Dengan adanya hasil panen jagung diharapkan dapat menopang ketahanan pangan yang serentak dilaksanakan bersinergi dengan masyarakat dalam menyiapkan lahan, pemupukan dan perawatan. Seijin Kapolres […]

  • Pastikan Situasi Wilayah Tetap Kondusif, Polsek Pupuan Laksanakan Patroli di Jam Rawan

    Pastikan Situasi Wilayah Tetap Kondusif, Polsek Pupuan Laksanakan Patroli di Jam Rawan

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Jumat, 24 Oktober 2025 pukul 00.15 s/d 02.00 Wita Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas agar tetap aman dan kondusif, personel Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol atau Patroli Barcode pada Jumat dini hari tadi Kegiatan patroli yang dipimpin oleh Bawas Aipda I Made Alit Arthama ini melibatkan tiga personel […]

expand_less