Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Tingkatkan Kedekatan dengan Warga, Babinsa Beru Laksanakan Komsos Usai Patroli Wilayah

Tingkatkan Kedekatan dengan Warga, Babinsa Beru Laksanakan Komsos Usai Patroli Wilayah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Desa Beru, Sertu Ismail, melaksanakan kegiatan patroli wilayah yang dilanjutkan dengan komunikasi sosial (komsos) pada Sabtu (18/10/2025) pukul 09.00 WITA.

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau kondisi keamanan lingkungan sekaligus mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat. Melalui kegiatan komsos, Babinsa berinteraksi langsung dengan warga guna menyampaikan pesan-pesan penting terkait kewaspadaan terhadap gangguan kamtibmas serta pentingnya menjaga kebersihan dan kerukunan antarwarga.

“Patroli dan komsos ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa untuk memastikan wilayah binaan tetap dalam keadaan aman dan kondusif,” ujar Sertu Ismail.

Selama kegiatan berlangsung, situasi wilayah Desa Beru terpantau aman, tertib, dan kondusif.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Kawasan Pelabuhan Benoa Gelar Cooling System, Ajak ABK Kapal Ikan Jaga Kamtibmas di Pelabuhan Benoa

    Polsek Kawasan Pelabuhan Benoa Gelar Cooling System, Ajak ABK Kapal Ikan Jaga Kamtibmas di Pelabuhan Benoa

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Denpasar – Dalam upaya menjaga dan memelihara situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap kondusif di kawasan Pelabuhan Benoa, Polsek Kawasan Pelabuhan Benoa melaksanakan kegiatan Cooling System dengan menyambangi para ABK kapal ikan yang berada di Pertokoan Jalan Ikan Tuna II, Pelabuhan Benoa, pada Selasa (28/10/2025) pukul 09.00 Wita. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Pawas […]

  • Kapolsek Blahbatuh Pastikan Pelayanan Optimal Melalui Pengecekan PH Pagi

    Kapolsek Blahbatuh Pastikan Pelayanan Optimal Melalui Pengecekan PH Pagi

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Dalam upaya memastikan pelayanan prima kepada masyarakat, Kapolsek Blahbatuh Kompol Anak Agung Gede Arka, S.H., M.H. melaksanakan pengecekan kegiatan Pengaturan (PH) Pagi di sejumlah titik rawan kemacetan wilayah Kecamatan Blahbatuh, Rabu (29/10/2025). Kegiatan ini menjadi bagian dari komitmen Polsek Blahbatuh Polres Gianyar dalam memberikan pelayanan terbaik serta menghadirkan kehadiran polisi di tengah aktivitas masyarakat. Personel […]

  • Serka Dominggus Lay Dampingi Petani Desa Nggongi Rontokkan Padi

    Serka Dominggus Lay Dampingi Petani Desa Nggongi Rontokkan Padi

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Wujud kepedulian terhadap masyarakat binaannya, Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Dominggus Lay, turun langsung ke sawah membantu petani merontokkan padi di Desa Nggongi, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (08/10/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI dalam mendukung ketahanan pangan nasional serta mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat. Serka Dominggus Lay bersama […]

  • Kabid Humas Polda Bali Himbau Masyarakat Agar Tertib Berlalu lintas Demi Keselamatan Bersama

    Kabid Humas Polda Bali Himbau Masyarakat Agar Tertib Berlalu lintas Demi Keselamatan Bersama

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Operasi Patuh Agung 2025 telah Berlangsung di Polda Bali dari tanggal 14 sampai nantinya berakhir di tanggal 27 Juli 2025, kegiatan operasi ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan kedisiplinan masyarakat dalam berlalu lintas serta menekan angka pelanggaran dan kecelakaan di wilayah hukum Polda Bali. Kabid Humas Polda Bali, Kombes Pol. Ariasandy, S.I.K., menyampaikan bahwa Ops […]

  • Jelang Pergantian Tahun, Kasdim 1607/Sumbawa Serukan Kewaspadaan dan Kebersamaan

    Jelang Pergantian Tahun, Kasdim 1607/Sumbawa Serukan Kewaspadaan dan Kebersamaan

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam rangka mendukung kelancaran serta menciptakan situasi yang aman dan kondusif pada perayaan Natal dan Tahun Baru 2026, Kepala Staf Kodim (Kasdim) 1607/Sumbawa Mayor Inf Dahlan S.Sos. menghadiri rapat koordinasi Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2026 yang bertempat di Ruang Rapat Sekretaris Kabupaten Sumbawa. Senin (22/12/2025). Rapat koordinasi tersebut dipimpin oleh Bupati […]

  • Dari Desa Bangkitkan Ekonomi Kerakyatan, Danrem 163/WSA Letakkan Batu Pertama Pembangunan Koperasi Desa

    Dari Desa Bangkitkan Ekonomi Kerakyatan, Danrem 163/WSA Letakkan Batu Pertama Pembangunan Koperasi Desa

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Bangli, Bali – Suasana penuh semangat gotong royong menyelimuti area Pasar Kajeng, Desa Pengotan, Kecamatan Bangli, ketika Brigjen TNI Ida Idewa Agung Hadi Saputra, S.H., selaku Danrem 163/Wira Satya, memimpin kegiatan ground breaking peletakan batu pertama pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) Wilayah Kabupaten Bangli, Jumat (17/10/2025). Dengan mengusung tema “Bangun Koperasi Desa, Indonesia Jaya,” […]

expand_less