Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Jumat Curhat di Kantor Desa Sobangan, Kapolsek Mengwi Sosialisasikan Layanan Polri 110

Jumat Curhat di Kantor Desa Sobangan, Kapolsek Mengwi Sosialisasikan Layanan Polri 110

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

Mengwi – Dalam upaya mempererat kemitraan antara kepolisian dan masyarakat, Polsek Mengwi kembali melaksanakan kegiatan Jumat Curhat yang kali ini digelar di Kantor Desa Sobangan, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Jumat (17/10/2025) pukul 09.00 wita

Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., ini dihadiri oleh perangkat desa, tokoh masyarakat, serta perwakilan warga

Dalam kesempatan tersebut, Kapolsek Mengwi menyampaikan sosialisasi terkait layanan darurat Polri Call Center 110, yang dapat diakses masyarakat secara gratis untuk melaporkan kejadian gangguan keamanan, kecelakaan, atau peristiwa darurat lainnya

“Melalui layanan 110, masyarakat bisa berkomunikasi langsung dengan petugas kepolisian tanpa harus datang ke kantor polisi. Laporan akan segera ditindaklanjuti oleh petugas terdekat,” ujar Kompol Rai Darmayasa dalam arahannya

Selain sosialisasi layanan 110, kegiatan ini juga menjadi wadah bagi warga untuk menyampaikan keluhan dan masukan terkait situasi Kamtibmas di wilayah Desa Sobangan

Beberapa warga mengungkapkan harapan agar patroli malam lebih ditingkatkan untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas dan kriminalitas

Menanggapi hal tersebut, Kapolsek Mengwi menyampaikan bahwa pihaknya akan menindaklanjuti setiap masukan dari masyarakat dan mengajak seluruh warga untuk berperan aktif dalam menjaga keamanan di lingkungannya masing-masing.

Kegiatan Jumat Curhat ini diakhiri dengan sesi ramah tamah dan foto bersama sebagai simbol sinergitas antara Polri dengan Masyarakat dalam menciptakan wilayah yang aman dan kondusif

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Propam Polres Tabanan Awasi Tes Kesamaptaan Jasmani Semester II, Pastikan Kesiapan Fisik Personel

    Propam Polres Tabanan Awasi Tes Kesamaptaan Jasmani Semester II, Pastikan Kesiapan Fisik Personel

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan melaksanakan Tes Kesamaptaan Jasmani Semester II Tahun 2025 pada Jumat (03/10/2025) bertempat di Lapangan Debes, Tabanan. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 06.45 Wita hingga 09.00 Wita ini diawasi langsung oleh personel Propam Polres Tabanan guna memastikan jalannya tes sesuai prosedur dan ketentuan yang berlaku. Tes […]

  • Wujudkan Keamanan Bersama, Polres Badung Rangkul Pecalang Dalam Jumat Curhat

    Wujudkan Keamanan Bersama, Polres Badung Rangkul Pecalang Dalam Jumat Curhat

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Polres Badung terus menjalin komunikasi aktif dengan berbagai elemen masyarakat. Melalui program Jumat Curhat yang merupakan salah satu program Beyond Trust Presisi Polri yang dilaksanakan mulai dari tingkat Mabes Polri hingga tingkat Polsek, Polres Badung menggelar pertemuan bersama para pecalang (petugas adat) di wilayah […]

  • Ditengah Hujan Personil Polsek Bebandem Laksanakan Blue Light Patrol

    Ditengah Hujan Personil Polsek Bebandem Laksanakan Blue Light Patrol

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Guna mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas di malam hari, apalagi tengah turunnya hujan, rawan terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan. Melihat hal tersebut, Personil piket fungsi Spkt Polsek Bebandem bersama Pawas, tetap melakukan patroli secara massif di titik-titik rawan gangguan Kamtibmas, Sabtu (20/9/2025) malam. Adapun sasaran atau titik rawan yang dilakukan Patroli diantaranya ke Perbank an perbatasan […]

  • Jaga Nilai Sapta Marga, Anggota Kodim 1617/Jembrana Gelar Upacara Bendera Merah Putih

    Jaga Nilai Sapta Marga, Anggota Kodim 1617/Jembrana Gelar Upacara Bendera Merah Putih

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

      JEMBRANA – Jajaran Kodim 1617/Jembrana kembali melaksanakan kegiatan rutin Upacara Bendera Hari Senin yang bertempat di Lapangan Apel Makodim 1617/Jembrana, Jalan Ngurah Rai No. 135, Kelurahan Dauhwaru, Kabupaten Jembrana, Senin (05/01/2026). Kegiatan yang diikuti oleh sekitar 70 personel ini bertujuan untuk memupuk jiwa patriotisme serta mempererat kedisiplinan prajurit dan PNS di lingkungan TNI AD. […]

  • Sertu Sayuti Hadir di Tengah Warga, Tingkatkan Hubungan Harmonis TNI-Masyarakat

    Sertu Sayuti Hadir di Tengah Warga, Tingkatkan Hubungan Harmonis TNI-Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Desaloka, Sertu Sayuti dari Koramil 1628-03/Seteluk, kembali menunjukkan peran aktifnya dalam pembinaan teritorial dengan melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga pada Sabtu, (15/11/2025), pukul 09.10 WITA. Sebagai garda terdepan TNI AD yang bersentuhan langsung dengan masyarakat, Babinsa Sertu Sayuti hadir di tengah warga untuk memantau kondisi wilayah, mendengarkan […]

  • Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung Tekankan Pentingnya Cegah Bullying di Lingkungan Sekolah

    Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung Tekankan Pentingnya Cegah Bullying di Lingkungan Sekolah

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung, Praka Marshal Yudha Prasetya, memberikan sosialisasi tentang anti bullying kepada siswa-siswi SMPN 2 Wulandoni, Desa Wulandoni, Kecamatan Wulandoni, Kabupaten Lembata, pada Rabu (1/10/2025). Dalam kegiatan ini, Babinsa menegaskan bahwa bullying atau perundungan merupakan perilaku yang sangat merugikan baik bagi korban maupun pelaku, serta dapat berdampak buruk bagi masa depan generasi […]

expand_less