Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Rote Ndao Kawal Keberangkatan Kapal Fery Kalibodri Menuju Pelabuhan Bolok Kupang

Babinsa Rote Ndao Kawal Keberangkatan Kapal Fery Kalibodri Menuju Pelabuhan Bolok Kupang

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
  • visibility 17
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran aktivitas transportasi laut di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serka Haris Lakuy, melaksanakan kegiatan pengamanan kapal Fery Kalibodri yang beroperasi di Pelabuhan Fery Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao.

Kegiatan pengamanan dilaksanakan pada Kamis, 16 Oktober 2025, mulai pukul 12.50 WITA, dengan tujuan memastikan situasi pelabuhan tetap aman dan tertib selama proses bongkar muat penumpang serta barang. Babinsa turut berkoordinasi dengan petugas pelabuhan dan pihak kapal untuk memastikan semua prosedur keberangkatan berjalan sesuai ketentuan.

Selanjutnya, pada pukul 14.15 WITA, Kapal Fery Kalibodri bertolak dari Pelabuhan Fery Desa Ofalangga menuju Pelabuhan Fery Bolok Kupang dalam keadaan aman dan terkendali.

Kegiatan pengamanan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru dalam mendukung stabilitas keamanan wilayah pesisir, sekaligus memastikan pelayanan transportasi laut bagi masyarakat berjalan dengan lancar, tertib, dan aman.

Dengan adanya kehadiran Babinsa di lapangan, masyarakat pengguna jasa pelabuhan merasa lebih nyaman dan terlindungi, serta aktivitas pelayaran dapat berlangsung tanpa kendala berarti.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Les dan Bhabinkamtibmas Jalin Komsos dengan Warga

    Babinsa Desa Les dan Bhabinkamtibmas Jalin Komsos dengan Warga

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Tejakula, 16 Juli 2025 Koptu Kadek Sureyadnya, Babinsa Desa Les, dan Aiptu Jro Edi, Bhabinkamtibmas setempat, telah menjalin komunikasi sosial (komsos) yang erat dengan warga setempat. Dalam upaya mempererat hubungan antara TNI-Polri dengan masyarakat, keduanya aktif melakukan dialog dan interaksi langsung dengan warga Desa Les. Dalam pertemuan terbaru mereka, Koptu Kadek Sureyadnya dan Aiptu Jro […]

  • Dikawal Aparat Gabungan, Upacara Keagamaan Di Pura Pasek Jambot Aman Dan Lancar

    Dikawal Aparat Gabungan, Upacara Keagamaan Di Pura Pasek Jambot Aman Dan Lancar

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Takmung jajaran Koramil 1610-02/Banjarangkan terjun langsung mengamankan kegiatan upacara keagamaan melasti rangkaian karya mamungkah, pedudusan agung, caru balik sumpah dan numbung pedagingan Pura Pasek Jambot Dusun Takmung Kawan, Desa Takmung, Kecamatan Banjarangkan, kabupaten Klungkung, Senin ( 14/07/25 ). Kegiatan upacara melasti tersebut dilaksanakan di Pantai Watu Klotok yang diikuti oleh ratusan warga. Dalam […]

  • Momentum HAB ke-80 Kemenag, Kodim 1601/Sumba Timur Perkuat Sinergi Lintas Sektoral

    Momentum HAB ke-80 Kemenag, Kodim 1601/Sumba Timur Perkuat Sinergi Lintas Sektoral

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto, S.,S.E yang diwakili oleh Pjs. Pasi Intel Kapten Inf Hendrik Karamulla menghadiri upacara peringatan Hari Amal Bakti (HAB) ke-80 Kementerian Agama Republik Indonesia tingkat Kabupaten Sumba Timur. Kegiatan tersebut dilaksanakan di halaman Kantor Kementerian Agama Kabupaten Sumba Timur, Jl. L.D. Dapawole Nomor 14B, Waingapu, […]

  • Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Sambangi SMK Negeri 2 Ende

    Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Sambangi SMK Negeri 2 Ende

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menciptakan situasi wilayah yang aman dan kondusif, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Prasadha Johan Robert Senduk, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di SMK Negeri 2 Ende, Kelurahan Mautapaga, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende.(16 Juli 2025) Kegiatan yang dilaksanakan pada Rabu pagi, […]

  • Tingkatkan Kamtibmas, Babinsa Koramil Maurole Gelar Kegiatan Komsos dan Pamwil

    Tingkatkan Kamtibmas, Babinsa Koramil Maurole Gelar Kegiatan Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI dan rakyat serta menciptakan situasi wilayah yang aman dan kondusif, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Boti Fate, Desa Rangalaka, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 08.09 WITA hingga selesai ini merupakan bagian dari tugas […]

  • Kehadiran Babinsa Perkuat Pengawasan Arus Transportasi Laut di Rote Ndao

    Kehadiran Babinsa Perkuat Pengawasan Arus Transportasi Laut di Rote Ndao

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran aktivitas pelayaran di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1627-04/Pantura, Serda Roni Riberu, melaksanakan pengamanan dan pemantauan di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Jumat (22/8/2025). Pengamanan difokuskan pada kegiatan bongkar muatan saat kapal Garda Maritim 3 yang berlayar dari Pelabuhan […]

expand_less