Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » TNI dan Masyarakat Bersatu, Babinsa Gelar Aksi Nyata Jaga Kebersihan di Biboki Anleu

TNI dan Masyarakat Bersatu, Babinsa Gelar Aksi Nyata Jaga Kebersihan di Biboki Anleu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

NTT – KEFAMENANU, 15 Oktober 2025-Babinsa Desa Kotafoun, Sertu Mario Dearaujo Koramil 1618-06/Bian melaksanakan kepedulian terhadap lingkungan Dan melaksanakan kerya bakti bersama warga di Desa Kecamatan Biboki Anleu.

Kegiatan yang di jalankan oleh Babinsa di desa binaannya ini merupakan wujud nyata antara TNI dengan Masyarakat, dalam menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan. Selain itu, Sertu Mario Dearaujo juga menyampaikan himbauan kepada warga agar senantiasa menjaga keamanan desa dan memperhatikan kesehatan baik di dalam rumah maupun di lingkungan sekitar.

Kami mengajak seluruh masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan desa. Dengan lingkungan yang aman dan bersih, kita bisa menciptakan kehidupan yang sehat dan bermartabat,” ujarnya

Karya bakti dan pembersihan lingkungan sekitar, saluran air, serta perbaikan fasilitas umum secara gotong royong. Masyarakat tampak antusias dan menyambut baik kehadiran Babinsa yang secara aktif terlibat dalam kegiatan yang sedang berjalan

Himbauan mengenai kesehatan juga menjadi perhatian khusus, mengingat potensi penyakit yang sering meningkat saat musim hujan. Oleh karena itu, Babinsa menekankan pentingnya menjaga kebersihan rumah dan lingkungan sebagai langkah preventif.

Kegiatan seperti ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa untuk membantu menciptakan lingkungan yang aman, sehat, dan kondusif, serta meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menjaga wilayahnya
(Pendim 1618/TTU)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Apel Siaga Gabungan TNI–Polri, Wujud Kesiapan Pengamanan Wilayah Lombok Timur

    ‎Apel Siaga Gabungan TNI–Polri, Wujud Kesiapan Pengamanan Wilayah Lombok Timur

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Dalam rangka meningkatkan kesiapsiagaan dan sinergitas antarinstansi, Kodim 1615/Lombok Timur melaksanakan Apel Siaga Gabungan bersama unsur terkait yang bertempat di Mako Polres Lombok Timur, pada Rabu, (31 Desember 2025). ‎ ‎Kegiatan apel siaga gabungan ini dilaksanakan sebagai bentuk kesiapan aparat keamanan dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya menjelang dan pada […]

  • Babinsa Desa Bajera Pastikan Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Berjalan Baik

    Babinsa Desa Bajera Pastikan Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Berjalan Baik

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Tabanan – Babinsa Desa Bajera, Koramil 1619-02/Selemadeg, Serda Ismail Fahmi, melaksanakan atensi kegiatan pendistribusian makan bergizi gratis di beberapa sekolah di Desa Bajera. Kegiatan ini berlangsung di Dapur Umum SPPI Kec. Selemadeg, Rabu (27/8/2025). Pendistribusian makan bergizi gratis ini ditujukan ke Setiap Sekolah di Yang ada Di Kecamatan Seleadeg, antara lain TK Aba, TK Kumara […]

  • Penyerahan SIM terhadap pemohon SIM di Satpas Polres Karangasem

    Penyerahan SIM terhadap pemohon SIM di Satpas Polres Karangasem

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polda Bali-Polres Karangasem-Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem Pada hari ini Sabtu, 13 Desember 2025 personil Unit Regident Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem melaksanakan pelayan dengan senyum sapa dan salam kepada masyarakat khususnya masyarakat yang akan memperpanjang SIM atau mengajukan Permohonan SIM Baru. Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H, .selalu mengingatkan seluruh personilnya […]

  • Kodim 1612/Manggarai dan Warga Desa Rado Bahu-Membahu Bangun Jalan Telford

    Kodim 1612/Manggarai dan Warga Desa Rado Bahu-Membahu Bangun Jalan Telford

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Manggarai, 28 Oktober 2025 – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Tahun Anggaran 2025 yang digelar Kodim 1612/Manggarai terus menunjukkan progres signifikan. Pada hari ini, Selasa (28/10), personel Satgas TMMD bersama masyarakat setempat melaksanakan pekerjaan penyusunan batu atau telford di Desa Rado, Kecamatan Cibal. Kegiatan tersebut merupakan salah satu sasaran fisik program TMMD yang […]

  • Upaya Cegah Gangguan Kamtibmas, Koramil Sekongkang Laksanakan Patroli Wilayah

    Upaya Cegah Gangguan Kamtibmas, Koramil Sekongkang Laksanakan Patroli Wilayah

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan, Sabtu malam (10/01/2026). Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh personel piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Lalu Wahyu, pada pukul 22.14 WITA. Patroli dilakukan dengan menyusuri sejumlah titik di wilayah binaan Koramil 1628-02/Sekongkang guna memastikan […]

  • Kebersamaan Babinsa dan Masyarakat: Cerminan Kemanunggalan TNI di Desa Pedawa

    Kebersamaan Babinsa dan Masyarakat: Cerminan Kemanunggalan TNI di Desa Pedawa

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Buleleng, Banjar – Babinsa Desa Pedawa Koramil 1609-06/Banjar, Serka Putu Edi Suartawan bersama Bhabinkamtibmas Desa Pedawa melaksanakan pengamanan kegiatan penguburan almarhum Bapak Putu Dana Arta, pada Jumat (26/9) Kegiatan berlangsung di rumah duka Dusun Desa Desa Pedawa, Kecamatan Banjar. Pengamanan dilakukan untuk memastikan prosesi pemakaman berjalan tertib, lancar, dan penuh khidmat. Prosesi penguburan yang dihadiri […]

expand_less