Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Dandim 1616/Gianyar Dorong Optimalisasi Lahan Eks Sekolah untuk Program Ekonomi Kerakyatan

Dandim 1616/Gianyar Dorong Optimalisasi Lahan Eks Sekolah untuk Program Ekonomi Kerakyatan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

Gianyar – Pering, Rabu (15/10/2025) Dalam upaya mendukung program pemerintah dalam bidang pemberdayaan ekonomi masyarakat, Komandan Kodim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P. didampingi Pasiter Kapten Inf Cok Agung Semadi dan Danramil 1616-04/Blahbatuh Kapten Inf I Wayan Sudana melaksanakan peninjauan lokasi rencana pembangunan Kantor Koperasi Merah Putih di wilayah Desa Pering, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar.

Dalam melakukan peninjauan tersebut, Dandim didampingi langsung oleh Perbekel Desa Pering Topan Mayanto dan Jro Bendesa Pering I Ketut Lendra, yang selanjutnya bersama-sama meninjau lahan yang berlokasi di Jalan Permata Pering, Banjar Pering, Desa Pering. Lahan ini merupakan milik Pemda Gianyar yang selama ini tidak dimanfaatkan dan sebelumnya merupakan eks gedung SDN 3 Pering, dengan luas kurang lebih 18 are, lebar 30 meter dan panjang 60 meter.

Pembangunan Koperasi Merah Putih diharapkan dapat menjadi pusat pemberdayaan ekonomi masyarakat, wadah penggerak usaha produktif, dan mendorong peningkatan kesejahteraan warga sekitar.

Dalam kesempatan tersebut juga, Dandim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P. melaksanakan koordinasi dengan pihak Pemda dan Pihak Desa serta perangakat Adat untuk mendukung terwujudnya program koperasi merah putih tersebut.

Turut hadir mendampingi kegiatan
Dandim diantaranya Pasiter Kodim Kapten Inf Cok Agung Semadi, Danramil 1616-04/Blahbatuh Kapten Inf I Wayan Sudana, Perbekel Desa Pering Topan Mayanto, Babinsa Pering Serka I Wayan Sumerta, Bhabinkamtibmas Desa Pering Aiptu I Made Sukartana, dan Jro Bendesa Pering I Ketut Lendra.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Raterua Laksanakan Pamwil dan Pendampingan Penyaluran Bantuan Beras Pemerintah

    Babinsa Desa Raterua Laksanakan Pamwil dan Pendampingan Penyaluran Bantuan Beras Pemerintah

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende Utara — Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pelda Mursalim Mandar, melaksanakan pendampingan sekaligus pengamanan wilayah dalam kegiatan penyaluran Bantuan Beras Cadangan Rawan Pangan (BCRP) Pemerintah Kabupaten Ende Tahun 2025, yang berlangsung di Dusun Pu’umbara, Desa Raterua, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Kamis (18/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 13.30 WITA hingga selesai tersebut bertujuan untuk membantu masyarakat […]

  • Babinsa Kodim 1628/Sumbawa Barat Pastikan Pelaksanaan MBG Tepat Sasaran di Posyandu

    Babinsa Kodim 1628/Sumbawa Barat Pastikan Pelaksanaan MBG Tepat Sasaran di Posyandu

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Kodim 1628/Sumbawa Barat, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Bergizi Gratis (MBG) di Posyandu Lingkungan Tiang Enam A, Kelurahan Kuang, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (17/12/2025). Kegiatan pendampingan tersebut dilakukan oleh Babinsa Kelurahan Kuang, Serka Bustanuddin, yang bertujuan untuk memastikan pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis berjalan dengan tertib, aman, […]

  • Patroli Malam Babinsa Sekongkang Berjalan Lancar, Masyarakat Diminta Tetap Waspada

    Patroli Malam Babinsa Sekongkang Berjalan Lancar, Masyarakat Diminta Tetap Waspada

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Saidin, melaksanakan kegiatan patroli malam Kamis, (23/10/2025), pukul 21.13 WITA. Patroli dilakukan di sejumlah titik strategis di wilayah binaan Koramil Sekongkang. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketertiban, keamanan lingkungan, serta […]

  • Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Baturiti Gelar Personil  Untuk Laksanakan Strong Point dan pengamanan jalur

    Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Baturiti Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point dan pengamanan jalur

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti, Rabu tanggal 29 Oktober 2025 pukul 06.00 wita. Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif serta arus lalu lintas mancarli cegah terjadinya laka dan kemacetan. Penggelaran personil Polsek Baturiti secara maksimal yang dipimpin langsung Perwira Pengawas IPTU I PUTU SUKAYASA, S.H. dengan mengerahkan polri baik yang berseragam maupun […]

  • Babinsa Tihingan Sebut Sinergitas, Kerjasama Dan Partisipasi Semua Pihak Kunci Sukses Program KKN

    Babinsa Tihingan Sebut Sinergitas, Kerjasama Dan Partisipasi Semua Pihak Kunci Sukses Program KKN

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Klungkung,- Diwarnai dengan pengalungan name tag dan topi, program Kuliah Kerja Nyata ( KKN ) PMM Reguler Periode II Universitas Warmadewa Tahun 2025 di Desa Tihingan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung secara resmi dibuka oleh Perbekel Desa Tihingan I Wayan Sugiarta, Selasa ( 22/07/25 ). Acara penerimaan dan pembukaan tersebut digelar di Ruang Rapat Kantor Desa […]

  • Sinergi Posramil dan Masyarakat Jaga Keamanan Pemukiman di Kecamatan Lambu

    Sinergi Posramil dan Masyarakat Jaga Keamanan Pemukiman di Kecamatan Lambu

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Bima _ Pada hari Senin, tanggal 28 Oktober 2025, Serka Maskur Babinsa Desa Melayu bersama satu orang anggota Posramil 1608-03/Lambu melaksanakan kegiatan patroli Siskamling dalam rangka memantau situasi wilayah serta mengantisipasi perkembangan keadaan di Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Kegiatan ini melibatkan anggota Posramil sebanyak 2 orang, aparat desa 4 orang, serta masyarakat […]

expand_less