Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Desa Tapir Dorong Partisipasi Warga dalam Menjaga Kebersihan dan Ketertiban

Babinsa Desa Tapir Dorong Partisipasi Warga dalam Menjaga Kebersihan dan Ketertiban

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga kedekatan dengan masyarakat dan memperkuat keamanan serta ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Desa Tapir Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu M. Nasir, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah desa binaan pada Rabu (15/10/2025).

Dalam kegiatan tersebut, Sertu M. Nasir berinteraksi langsung dengan warga Desa Tapir guna menyampaikan himbauan penting tentang pentingnya menjaga kebersihan lingkungan serta meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap Kamtibmas (Keamanan dan Ketertiban Masyarakat).

Menurutnya, lingkungan yang bersih akan menciptakan suasana yang nyaman dan sehat, sementara partisipasi aktif warga dalam menjaga keamanan akan mencegah potensi gangguan di lingkungan sekitar.

“Kebersihan dan keamanan adalah tanggung jawab bersama. Mari kita jaga desa kita agar tetap aman, tertib, dan bersih,” ujar Sertu M. Nasir di sela kegiatan.

Kegiatan Komsos yang rutin dilaksanakan oleh Babinsa ini menjadi sarana efektif untuk mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat serta mewujudkan kemanunggalan TNI dan rakyat di wilayah Kodim 1628/KSB.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Berikan Rasa Aman, Bhabin Sobangan Atensi Giat Piodalan

    Berikan Rasa Aman, Bhabin Sobangan Atensi Giat Piodalan

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Mengwi – Bhabinkamtibmas Desa Sobangan Aiptu I Kadek Suastika bersinergi dengan Pecalang Desa Adat Sobangan melaksanakan pengamanan kegiatan keagamaan dalam bentuk Piodalan di Pura Desa, Desa Adat Sibangan, Desa Sobangan, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Selasa (2/12/2025) pukul 19.00 wita Dalam kesempatan tersebut bhabinkamtibmas bersama pecalang melaksanakan pengamanan guna memberikan kelancaran rangkaian kegiatan piodalan “Dalam kegiatan […]

  • Ketahanan Pangan Polsek Blahbatuh Melalui Pemupukan Jagung Di Subak Gunung Carik

    Ketahanan Pangan Polsek Blahbatuh Melalui Pemupukan Jagung Di Subak Gunung Carik

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Polsek Blahbatuh terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional melalui kegiatan nyata bersama masyarakat. Pada Senin, 24 November 2025, jajaran Polsek Blahbatuh melaksanakan pemupukan tahap pertama tanaman jagung berumur 15 hari di Subak Gunung Carik, Banjar Prajamukti. Kegiatan yang berlangsung di lahan 21 are milik petani I Wayan Badri ini menjadi wujud kolaborasi […]

  • Babinsa dan Aparatur Desa Pantau Pembangunan Jalan di Rastalo

    Babinsa dan Aparatur Desa Pantau Pembangunan Jalan di Rastalo

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Dalam upaya mendukung kelancaran dan transparansi pembangunan infrastruktur desa, Babinsa Desa Kramat Sertu Ahmad Rifaid, anggota Koramil 1614-04/Kilo, melaksanakan kegiatan pengawasan pembangunan jalan ekonomi Tahun Anggaran 2025 yang berlokasi di Dusun Rastalo, Desa Kramat, Kecamatan Kilo, Kabupaten Dompu, pada Minggu, 27 Juli 2025. Pengawasan tersebut dilakukan bersama aparatur pemerintah desa sebagai bentuk […]

  • Sertu Donatus Kiri Hadiri Kegiatan Komsos dengan Pelajar SMA Negeri Maurole

    Sertu Donatus Kiri Hadiri Kegiatan Komsos dengan Pelajar SMA Negeri Maurole

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya membangun kedisiplinan dan karakter generasi muda, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, menghadiri kegiatan pemberian materi Peraturan Baris-Berbaris (PBB) di SMA Negeri Maurole, Desa Mausambi, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung pada Sabtu pagi, pukul 09.30 Wita di aula SMA Negeri Maurole ini berjalan dengan lancar dan aman. Dalam kesempatan tersebut, […]

  • Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Mengwi Optimalkan Blue Light Patrol

    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Mengwi Optimalkan Blue Light Patrol

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Mengwi – Guna mencegah terjadinya gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Polsek Mengwi terus mengoptimalkan pelaksanaan Blue Light Patrol di wilayah hukumnya, khususnya pada malam hingga dini hari. Jumat (26/12/2025) Kegiatan patroli ini dilaksanakan oleh personel piket fungsi dalam ikatan unit kecil lengkap (UKL) yang dikendalikan oleh perwira pengawas AKP I Nyoman Mustika dengan menyasar […]

  • Bhabinkamtibmas Hadiri Peningkatan Kapasitas Keprajuruan Desa Adat Linjong

    Bhabinkamtibmas Hadiri Peningkatan Kapasitas Keprajuruan Desa Adat Linjong

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Bangli – Bhabinkamtibmas Desa Tiga Aiptu I Dewa Made Muliarta menghadiri kegiatan Peningkatan Kapasitas Keprajuruan Desa Adat Linjong yang diselenggarakan oleh Pesraman Giri Nata Desa Adat Linjong, pada Minggu, 21 Desember 2025, pukul 19.00–21.00 Wita, bertempat di Balai Banjar Linjong, Desa Tiga, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Kegiatan ini diikuti oleh Pemangku, Serati, Krama Wredha, Pecalang, […]

expand_less