Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Senayan Pastikan Pelabuhan Poto Tano Aman dan Tertib

Sinergi TNI dan Masyarakat, Babinsa Senayan Pastikan Pelabuhan Poto Tano Aman dan Tertib

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, Babinsa Desa Senayan Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Chaeruddin, melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Rabu (15/10/2025) pukul 08.30 WITA.

Kegiatan pengamanan yang rutin dilakukan Babinsa tersebut bertujuan untuk memastikan situasi di area pelabuhan tetap aman, tertib, dan kondusif. Selain memantau aktivitas masyarakat dan arus keluar masuk kendaraan serta penumpang, Babinsa juga berkoordinasi dengan pihak keamanan pelabuhan guna mengantisipasi potensi gangguan keamanan.

Menurut Sertu Chaeruddin, keberadaan Babinsa di tengah masyarakat, khususnya di lokasi strategis seperti pelabuhan, merupakan bentuk nyata dukungan TNI AD dalam menjaga stabilitas wilayah. “Kami terus berupaya memberikan rasa aman kepada masyarakat dan memastikan kegiatan di pelabuhan berjalan lancar,” ujarnya.

Kegiatan berjalan dengan aman, tertib, dan lancar, mencerminkan sinergi antara TNI dan masyarakat dalam menjaga kondusivitas wilayah Poto Tano.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukung Ketahanan Pangan Desa, Babinsa dan Warga Sanggaoen Tebar Ribuan Benih Ikan

    Dukung Ketahanan Pangan Desa, Babinsa dan Warga Sanggaoen Tebar Ribuan Benih Ikan

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi serta menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua terus aktif melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat. Salah satu kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin, 22 Desember 2025. Babinsa Koramil 1627-03/BTT, Serda Demsi Taek, melaksanakan komsos dan monitoring wilayah binaan pada pukul 12.30 WITA bertempat di rumah […]

  • Kapolres Karangasem Pantau Langsung Distribusi MBG di SDN 1 Ulakan Manggis dalam Proses Uji coba

    Kapolres Karangasem Pantau Langsung Distribusi MBG di SDN 1 Ulakan Manggis dalam Proses Uji coba

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., berkesempatan menyaksikan langsung proses pendistribusian makanan dalam Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SDN 1 Ulakan Manggis, Jumat (17/10) dalam proses Tahap Uji Coba sebelum dilouncing secara resmi Kunjungan Kapolres ke lokasi penerima manfaat ini dilakukan untuk memastikan proses distribusi berjalan lancar dan makanan […]

  • Kasdim 1623/Karangasem Ucapkan Selamat Hari Bakti ke-78 TNI Angkatan Udara

    Kasdim 1623/Karangasem Ucapkan Selamat Hari Bakti ke-78 TNI Angkatan Udara

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kepala staf Kodim (Kasdim) 1623/Karangasem Mayor Inf. Dewa Putu Oka menghadiri kegiatan bakti sosial kesehatan dalam rangka memperingati hari bakti ke-78 TNI Angkatan Udara, di SDN 1 Tiyingtali Banjar Dinas Tiyingtali Kelod Desa Tiyingtali Kec.Abang Kab. Karangasem, pada Rabu (16/07/25). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Komandan Lanud l Gusti Ngurah Rai, Kepala BKKBN Prov. […]

  • Dandim 1607/Sumbawa: Dapur MBG Jadi Inspirasi Program Gizi dan Pemberdayaan Masyarakat

    Dandim 1607/Sumbawa: Dapur MBG Jadi Inspirasi Program Gizi dan Pemberdayaan Masyarakat

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Senin (08/09/2025) – Komandan Kodim 1607/Sumbawa, Letkol Kav Basofi Cahyowibowo, S.T., menghadiri Grand Opening Dapur MBG Yayasan Bestungil Karya Mandiri yang berlokasi di Jalan Bung Karno Lintas Sernu, Kelurahan Lempeh, Kecamatan Sumbawa, Kabupaten Sumbawa. Kegiatan tersebut merupakan langkah nyata dalam mendukung program pemerintah terkait penyediaan makanan bergizi gratis bagi masyarakat, khususnya untuk […]

  • Babinsa Koramil 1608-06/Wawo Ajak Warga Jaga Keamanan dan Jauhi Narkoba

    Babinsa Koramil 1608-06/Wawo Ajak Warga Jaga Keamanan dan Jauhi Narkoba

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Wawo – Babinsa Koramil 1608-06/Wawo melaksanakan kegiatan patroli dan ronda malam secara serentak di wilayah binaan.Rabu(17 Desember 2025).Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) agar tetap aman, kondusif, serta memberikan rasa nyaman bagi warga di lingkungan desa masing-masing. Di Desa Kole, Kecamatan Ambalawi,Babinsa Sertu Firman Syarif melaksanakan patroli dan ronda malam […]

  • Babinsa Koramil 1602-03 Turun Langsung Pantau Kondisi Wilayah Mukureku Sa Ate

    Babinsa Koramil 1602-03 Turun Langsung Pantau Kondisi Wilayah Mukureku Sa Ate

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, Sebagai bagian dari pelaksanaan tugas kewilayahan, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Alamsyah, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) di Desa Mukureku Sa Ate, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, pada Minggu (17/08/2025) pukul 11.20 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau secara langsung situasi dan kondisi keamanan di wilayah binaan serta menjalin kedekatan dengan […]

expand_less