Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Seteluk Turun ke Lapangan, Ajak Warga Bersama Wujudkan Lingkungan Aman

Babinsa Seteluk Turun ke Lapangan, Ajak Warga Bersama Wujudkan Lingkungan Aman

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat, personel piket Koramil 1628-03/Seteluk, Serda A. Gani, melaksanakan kegiatan patroli malam kongkow-kongkow di wilayah Kecamatan Seteluk, Selasa malam (14/10/2025) pukul 20.25 WITA.

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau kondisi keamanan wilayah, sekaligus menjalin komunikasi dengan masyarakat guna menciptakan suasana yang aman, nyaman, dan kondusif di malam hari.

Menurut Serda A. Gani, patroli malam rutin dilakukan sebagai bentuk tanggung jawab Koramil 1628-03/Seteluk dalam mendukung tugas Kodim 1628/Sumbawa Barat, khususnya dalam pembinaan teritorial dan menjaga stabilitas kamtibmas di wilayah binaan.

“Dengan kegiatan seperti ini, kami berupaya menjaga keakraban dengan masyarakat sekaligus memastikan lingkungan tetap aman dan tertib,” ujarnya.

Kegiatan patroli berjalan aman dan lancar, tanpa ditemukan hal-hal menonjol. Masyarakat pun menyambut positif kehadiran aparat TNI yang rutin memantau situasi malam hari.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sertu Yanuarius Lau Duduk Bersama Pemuda Desa Ponu, Dorong Generasi Muda Berperan Positif

    Sertu Yanuarius Lau Duduk Bersama Pemuda Desa Ponu, Dorong Generasi Muda Berperan Positif

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    TTU-Kefamenanu., Sabtu, 03 Januari 2026, kehadiran Babinsa Desa Ponu, Sertu Yanuarius Lau., dari Koramil 1618-06/Bian, mendapat sambutan hangat dari masyarakat. Bertempat di RT 04/RW 07 Desa Ponu, Kecamatan Biboki Anleu, Kabupaten TTU, Babinsa duduk bersama para pemuda dan orang tua dalam suasana penuh keakraban dan kebersamaan. Momen kebersamaan tersebut menjadi ruang dialog yang terbuka antara […]

  • Babinsa Desa Talibeng himbauan warga budayakan memilah sampah plastik dan sampah organik.

    Babinsa Desa Talibeng himbauan warga budayakan memilah sampah plastik dan sampah organik.

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Talibeng Koramil 1623-04/Sidemen Koptu I Dewa Gede Eka Dwi Payana menghadiri kegiatan sosialisasi pembatasan timbulan sampah plastik dan pengelolaan sampah berbasis sumber sesuai peraturan Gubernur Bali No 47 tahun 2019 dari Desa Adat Delod Yeh, di Wantilan Pura Dalem Desa Adat Delod Yeh Desa Talibeng Kec.Sidemen Kab.Karangasem, pada Jumat (25/07/25). Kegiatan sosialisasi […]

  • Kejuaraan Karate INKAI Antar Dojo Piala Dandim Tabanan Cup VII Jadi Wadah Sportivitas dan Prestasi

    Kejuaraan Karate INKAI Antar Dojo Piala Dandim Tabanan Cup VII Jadi Wadah Sportivitas dan Prestasi

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Tabanan – Kejuaraan Karate INKAI Antar Dojo Se-Kabupaten Tabanan dalam rangka memperebutkan Piala Dandim 1619/Tabanan Cup ke-VII Tahun 2025 resmi dibuka. Kegiatan bergengsi ini dihadiri oleh Forkopimda Kabupaten Tabanan serta Danrindam IX/Udayana Brigjen TNI Anwar, S.H., di Gor Debes Tabanan, Sabtu (27/12/2025) Kejuaraan ini diikuti oleh 225 peserta putra dan putri yang berasal dari 8 […]

  • Minggu Kasih Kapolsek Bebandem Bersama Warga Masyarakat Di Wilkum Polsek Bebandem.

    Minggu Kasih Kapolsek Bebandem Bersama Warga Masyarakat Di Wilkum Polsek Bebandem.

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Pada hari Minggu, 30 Nopember 2025 pukul 08.30 wita telah dilaksanakan kegiatan Minggu Kasih oleh Kapolsek Bebandem AKP I GEDE MURDANA, SH, MH. Dengan tokoh dan warga  masyarakat di Kecamatan Bebandem Bertempat di Yeh Sayang Br. Dinas Beji, Desa Bungaya, Kec. Bebandem, Kabupaten Karangasem. Hadir dalam Giat – Kapolsek Bebandem AKP I GEDE MURDANA, SH, […]

  • Pengamanan Keberangkatan Penumpang oleh Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru

    Pengamanan Keberangkatan Penumpang oleh Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 67
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Sabtu, 04 Oktober 2025, bertempat di Pelabuhan Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Sertu Andre T, yang sedang melaksanakan piket Koramil, melaksanakan pengamanan keberangkatan kapal KM Garda Maritim 3 tujuan Pelabuhan Bolok, Kupang. Kapal bertolak pada pukul 08.50 Wita dengan situasi aman […]

  • Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BRI Sempidi Dialogis Dengan Petugas Satpam

    Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BRI Sempidi Dialogis Dengan Petugas Satpam

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Mengwi – Guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif polsek mengwi melalui unit samapta secara berkelanjutan terus melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol Kegiatan blue light patrol kali ini dipimpin oleh Panit 2 Unit Samapta Ipda I Made Rawandana, dengan menyambangi kantor BRI Unit Sempidi yang berlokasi dijalan Raya Sempidi, Kelurahan Sempidi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten […]

expand_less