Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Komsos Jadi Langkah Nyata Babinsa Cegah Gangguan Kamtibmas di Tambak Sari

Komsos Jadi Langkah Nyata Babinsa Cegah Gangguan Kamtibmas di Tambak Sari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat — NTB, Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga kondusifitas wilayah, Babinsa Desa Tambak Sari, Koptu Arifin, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan monitoring wilayah di Desa binaannya, Selasa (14/10/2025).

Dalam kegiatan tersebut, Koptu Arifin menyapa dan berinteraksi langsung dengan masyarakat, sekaligus memberikan imbauan agar warga senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban (Kamtibmas) di lingkungan masing-masing. Ia menekankan pentingnya sinergi antara aparat keamanan dan masyarakat untuk menciptakan desa yang aman dan damai.

Selain memberikan imbauan, Babinsa juga memonitor situasi terkini di wilayah binaan guna memastikan tidak ada potensi gangguan sosial maupun bencana alam. Langkah ini merupakan bagian dari komitmen TNI AD dalam mendukung stabilitas dan kesejahteraan masyarakat di tingkat desa.

Kegiatan Komsos berjalan dengan aman, lancar, dan penuh keakraban, mencerminkan kedekatan Babinsa dengan masyarakat yang menjadi ujung tombak pertahanan wilayah. Kehadiran Koptu Arifin di tengah masyarakat mendapat apresiasi positif dari warga, yang merasa lebih tenang dengan adanya pendampingan langsung dari Babinsa.

(Pendim1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kelurahan Wetabua Pastikan Program Makan Bergizi Berjalan Lancar

    Babinsa Kelurahan Wetabua Pastikan Program Makan Bergizi Berjalan Lancar

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Kalabahi – Dalam rangka mendukung program peningkatan gizi anak sekolah, Babinsa Kelurahan Wetabua, Kecamatan Teluk Mutiara, Koptu Ronald Iriyanto, melaksanakan pemantauan kegiatan makan sehat bergizi di Sekolah Dasar Islam (SDI) Cokroaminoto 1 Kalabahi pada Kamis, 23 Oktober 2025 pukul 09.20 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari operasional unit SPPG Mandiri di bawah naungan Yayasan Abdi […]

  • Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan PH Pagi, Antisipasi Kepadatan dan Potensi Gangguan Keamanan

    Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan PH Pagi, Antisipasi Kepadatan dan Potensi Gangguan Keamanan

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Badung – Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai terus memperkuat kehadiran personel di lapangan melalui kegiatan rutin Police Hazard (PH) pagi yang dilaksanakan setiap hari. Kegiatan ini difokuskan pada area-area strategis di sekitar jalur utama menuju bandara yang dinilai memiliki potensi kepadatan lalu lintas serta kerawanan gangguan kamtibmas. Personel disebar di sejumlah titik untuk […]

  • Babinsa Koramil 1618-05/Biut Jalin Komunikasi dengan Warga Demi Stabilitas Keamanan Desa

    Babinsa Koramil 1618-05/Biut Jalin Komunikasi dengan Warga Demi Stabilitas Keamanan Desa

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 18 Juli 2025, Tanpa jarak dan penuh kekeluargaan, Babinsa hadir di tengah masyarakat, membaur dan mendengarkan keluhan Masyarakat, menjadi sahabat sekaligus pelindung rakyat di desa binaannya, dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, Koptu Ketut Robin Suardana Babinsa Koramil 1618-05/Biut, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di wilayah binaan di Desa Biloen, RT/RW:004/002, […]

  • Menjaga Kesehatan, Meningkatkan Kinerja: Ops Patuh Agung 2025

    Menjaga Kesehatan, Meningkatkan Kinerja: Ops Patuh Agung 2025

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam rangka menjaga kondisi kesehatan dan meningkatkan kinerja personil selama pelaksanaan Operasi Patuh Agung 2025, Satgas Banops Subsatgas Dokkes melaksanakan program Kesehatan Lapangan (Keslap) bagi seluruh personil yang terlibat dalam operasi tersebut. Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kasatgas Ban.Ops IPDA dr. Restu ini berlangsung pada Sabtu (26/7) di lingkungan Polres Karangasem. Program Keslap […]

  • Kapolres Tabanan Hadiri Rapat Paripurna DPRD Bahas Empat Ranperda Strategis

    Kapolres Tabanan Hadiri Rapat Paripurna DPRD Bahas Empat Ranperda Strategis

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., menghadiri Rapat Paripurna ke-20 Masa Persidangan III Tahun Sidang 2025 yang digelar di ruang rapat DPRD Kabupaten Tabanan, Senin (8/9/2025). Rapat yang berlangsung dari pukul 10.00 hingga 10.50 Wita ini dihadiri Bupati Tabanan Dr. I Komang Gede Sanjaya, […]

  • Wujud Kepedulian Babinsa, Pelda I Nyoman Setiadi Dampingi Pelaksanaan Posyandu Balita di Batuaji

    Wujud Kepedulian Babinsa, Pelda I Nyoman Setiadi Dampingi Pelaksanaan Posyandu Balita di Batuaji

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam upaya mendukung program kesehatan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Desa Batuaji, Koramil 1619-05/Kerambitan Pelda I Nyoman Setiadi turut mendampingi kegiatan Posyandu Balita dan penyuluhan Keluarga Berencana (KB) yang diselenggarakan oleh Puskesmas Kerambitan I di Balai Banjar Desa Batuaji, Kec. Kerambitan, Jumat (10/10/2025) Kegiatan Posyandu yang rutin dilaksanakan setiap bulan ini dihadiri oleh […]

expand_less